Bubur lambok: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
AdityaNofrianda (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(2 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Bubur lambok''' adalah merupakan makanan tambahan yang berupa bubur yang berbahan dasar sagu yang sudah dibulat-bulatkan yang berasal dari [[Malaysia]] dan [[Kepulauan Riau]]. Bubur lambok biasanya merupakan makanan selingan atau pengganti yang biasa disantap oleh masyarakat Melayu di [[Pulau Penyengat]], [[Kota Tanjungpinang|Tanjungpinang]].<ref>{{Cite book|title=Ensiklopedi Makanan Tradisional Indonesia (Sumatra)Malaysia|url=https://books.google.co.id/books?id=E40pCwAAQBAJ&pg=PA41#v=onepage&q&f=false|publisher=Direktorat Jenderal Kebudayaan|date=2004-01-01|language=id|first=Harun Nur|last=Rasyid}}</ref>
 
Bubur lambok bukan sembarang bubur yang mudah ditemui di warung pinggir jalan, tetapi harus dicari ke tempat orang yang asli dari daerah tersebut, karena bubur ini merupakan makanan khas di [[Kesultanan Johor-Riau|Kerajaan Melayu RiauJohor-LinggaRiau]].
 
== Referensi ==