Termodinamika: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Anne C (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 10:
 
=== Pompa vakum dan kompresor ===
Penerapan ilmu termodinamika telah ada pada abad ke-3 [[Sebelum masehi|SM]] di kota [[Iskandariyah]]. Pada masa tersebut, seorang penemu bernama Hero memanfaatkan ilmu termodinamika untuk mengatur posisi pintu gerbang di [[Kuil]] Iskandariyah.{{Sfn|Syaka dan Riyadi|2020|p=6}} Secara ilmiah, ilmu termodinamika pertama kali dikembangkan oleh seorang ilmuwan berkebangsaan [[Jerman]] bernama [[Otto von Guericke]] pada tahun 1650. Perintisan ilmu termodinamika ini disertai dengan penemuan [[pompa vakum]] sekaligus ruangan vakum pertama di dunia. Rancangan pompa vakum yang dibuat oleh Guericke kemudian dipelajari oleh [[kimiawan]] dan [[fisikawan]] berkebangsaan [[Republik Irlandia|Irlandia]] yaitu [[Robert Boyle]]. Setelah mempelajarinya, Boyle bersama dengan seorang ilmuwan berkebangsan [[Inggris]] bernama [[Robert Hooke]] mengadakan pengembangan rancangan selama tahun 1656. Hasil pengembangan ini adalah penemuan pompa udara yang kemudian disebut [[kompresor]]. Pompa ini kemudian digunakan oleh kedua penemu ini untuk menganalisis hubungan antara [[volume]], [[tekanan]] dan [[Suhu|temperatur]].{{Sfn|Syaka dan Riyadi|2020|p=9}}
 
=== Hukum Boyle dan motor ===
Baris 67:
 
=== '''Hukum kenol t'''ermodinamika ===
[[Hukum kenol termodinamika]] menyatakan bahwa dua sistem dalam keadaan setimbang dengan sistem ketiga, maka ketiganya dalam saling setimbang satu dengan lainnya. Prinsip yang mendasari terbentuknya hukum ini adalah adanya perpindahan panas dari suatu sistem ke sistem yang lainnya. Perpindahan ini umumnya dipengaruhi oleh perbedaan suhu antar sistem. Sifat perpindahan adalah pemuaian dan kelistrikan. Hukum kenol termodinamika tetap berlaku pada suatu sistem berbentuk benda meskipun tidak mengalami sentuhan sama sekali secara langsung.{{Sfn|Syah|2018|p=50}}
 
=== Hukum pertama termodinamika ===