Shrill: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi '{{Infobox television | image = Shrill (TV series) Title Card.jpg | caption = | genre = Komedi | developer = {{Plainlist| * Aidy Bryant * Alexandra Rushfield * Lindy West }} | based_on = {{based on |''Shrill: Notes from a Loud Woman''|Lindy West}} | starring = {{Plainlist| *Aidy Bryant *Lolly Adefope *Luka Jones *John Cameron Mitchell *Ian Owens *Patti Harrison }} | compose...' Tag: |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
(2 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan) | |||
Baris 55:
==Pemeran==
===Utama===
*[[Aidy Bryant]] sebagai Annie Easton, seorang jurnalis di ''The Thorn'', berusia akhir 20-an. Ia sangat cerdas dan optimis, serta bercita-cita untuk menjadi yang terbaik, dan selalu berusaha memecahkan masalah yang dihadapinya dalam hidup.
*[[Lolly Adefope]] sebagai Fran, sahabat Annie sejak kuliah yang berasal dari Inggris, mereka tinggal bersama dan memelihara anjing bernama Bonkers. Fran berkencan dengan wanita.
*[[Luka Jones]] sebagai Ryan, pacar Annie. Ryan bekerja di toko perkakas dan agak malas. (musim 1–2; berulang musim 3)
Baris 68:
*Scott Engdahl sebagai Andy, seorang reporter senior di ''The Thorn''.
*Dana Millican sebagai Kim, seorang reporter di ''The Thorn''. (musim 1)
*Jo Firestone sebagai Maureen, seorang fotografer di ''The Thorn'' yang sangat mengagumi Annie dan ingin menjadi teman dekatnya.
*Conner O'Malley sebagai Reggie, seorang pria distro di ''The Thorn''. (musim 2-3)
*Tommy Snider sebagai Mike, adik Ryan. (musim 1-2)
Baris 76:
*Illeana Douglas sebagai Sheila Branch, penerbit ''The Thorn''. (musim 2–3)
*Anthony Oberbeck sebagai Nick Powell, ilustrator untuk ''The Thorn''. (musim 2-3)
*[[Cameron Britton]] sebagai Will Nolan, pacar Annie yang juga sahabat Amadi. (musim 3)
*[[Joel Kim Booster]] sebagai Tony, suami Gabe yang merupakan fotografer. (musim 1-2)
Baris 381:
==Pranala luar==
* {{IMDb title}}
* [https://deadline.com/wp-content/uploads/2021/06/SHRILL-Ep.-308-2nd-Revised-Pink-Draft-12.22.201.pdf Skenario resmi dari akhir seri]
|