Transmart: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Alex Neman (bicara | kontrib)
Rinaldo Aldo (bicara | kontrib)
k Transmart dan perkembangan mutakhir: Penambahan keterangan kerja sama dengan Grab
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(6 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 16:
| products =
| revenue =
| homepage = [http://www.transmart.co.id/ www.transmart.co.id]<br />[http://carrefour.co.id/ carrefour.co.id]|
}}
 
Baris 95:
Belakangan, Trans Retail cukup gencar dalam membangun berbagai gerai Transmart Carrefour di berbagai daerah, baik itu gerai baru maupun perombakan total gerai lama, seperti pada gerai Carrefour pertama di Cempaka Putih. Transmart Carrefour mem-''branding'' bisnisnya sebagai 4 in 1 (Berbelanja, Bersantap, Bermain dan Menonton) dalam satu kawasan.<ref>[https://swa.co.id/swa/trends/transmart-carrefour-cempaka-putih-berubah-dengan-konsep-4-in-1 Transmart Carrefour Cempaka Putih Berubah dengan Konsep 4 in 1]</ref><ref>[https://www.inibalikpapan.com/transmart-carrefour-hadir-di-balikpapan-jadi-incaran-ekonomi-menengah-atas/ Transmart Carrefour Hadir di Balikpapan, Jadi Incaran Ekonomi Menengah Atas]</ref> Berbeda degan Carrefour lama yang menggabungkan semuanya dalam satu atap, Transmart terkesan memisah-misahkan bagian swalayan, elektronik, fesyen, restoran, dll sehingga lebih cocok disebut sebagai mal, bukannya hipermarket. Salah satu gerai yang dipisahkan adalah furnitur, dalam wadah baru bernama '''Trans Living''' (awalnya bernama Index Living Mall dari [[Thailand]]) yang sudah ada sejak 2017.<ref>[https://industri.kontan.co.id/news/gandeng-ct-index-living-mall-siap-saingi-ikea Gandeng CT, Index Living Mall siap saingi IKEA]</ref> Menjelang Mei 2017, tercatat Trans Retail telah memiliki 98 gerai Carrefour dan Transmart di berbagai daerah.<ref>[https://kabar24.bisnis.com/read/20170519/78/655377/transmart-padang-dan-pekanbaru-diresmikan Transmart Padang dan Pekanbaru Diresmikan]</ref> Untuk mempromosikan namanya, bahkan Transmart mempunyai [[sitkom]]-nya sendiri, bernama ''[[The Transmart]]'' yang pernah tayang di [[Trans TV]].
 
[[Berkas:Groserindo logo.jpgsvg|jmpl|Logo Groserindo]]
Selain hal tersebut, Trans Retail melalui PT Alfa Retailindo juga mengembangkan toko grosir/perkulakan dengan nama '''Groserindo''' (awalnya bernama '''Groserindo Carrefour''') sejak 25 Juni 2014, sebagai bagian dari upaya perseroan untuk menjawab kebutuhan pasar yang terus berkembang, terutama pada bisnis bisnis hotel, restoran dan katering. Menjual 10.000 barang dengan harga yang diklaim kompetitif,<ref>[https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-2618764/toko-grosir-carrefour-di-bekasi-jual-10000-jenis-barang Toko Grosir Carrefour di Bekasi Jual 10.000 Jenis Barang]</ref> gerai pertamanya dibuka di [[Bekasi]], dengan target menambah 5-7 gerai pada 2015.<ref name=trans1/><ref>[https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-2618582/trans-retail-rambah-bisnis-grosir-gerai-pertama-di-bekasi. Trans Retail Rambah Bisnis Grosir, Gerai Pertama di Bekasi]{{Pranala mati|date=Januari 2023 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Akan tetapi, dalam perkembangannya Groserindo tidak berkembang dengan hanya memiliki 2 gerai pada 2017,<ref name=CF18/> yaitu di Bekasi (sekarang Trans Park Mall Juanda Bekasi) dan Imam Bonjol, Denpasar (sekarang Trans Studio Mall Bali), dan keduanya ditutup untuk pembangunan mal dengan Transmart sebagai penyewa utamanya.
Namun, pada November 2024, Transmart kembali meluncurkan Groserindo di lokasi eks Transmart di Kalimalang, [[Jakarta Timur]].
 
==== Pergantian nama, tantangan dan penurunan ====
Baris 106 ⟶ 107:
 
Meskipun demikian, Satria mengklaim bahwa Transmart akan tetap bertahan dan percaya diri bahwa ke depan unit usahanya akan kembali tumbuh positif.<ref>[https://m.bisnis.com/ekonomi-bisnis/read/20230204/12/1624781/banyak-gerai-yang-tutup-transmart-jamin-tak-akan-gulung-tikar Banyak Gerai yang Tutup, Transmart Jamin Tak akan Gulung Tikar]</ref> Gerai yang ditutup tersebut diklaim merupakan yang sudah berwajah tua dan tidak lagi menarik pasar.<ref>[https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-6555404/gerai-tua-ditutup-ct-gaspol-bisnis-transmart 'Gerai Tua' Ditutup, CT Gaspol Bisnis Transmart]</ref> Sebagai gantinya, Transmart ditargetkan akan mengembangkan konsep baru yang kekinian, seperti dunia ''Korean Food'' atau ''e-commerce''.<ref>[https://www.cnbcindonesia.com/news/20230206160738-4-411439/transmart-siapkan-inovasi-di-tengah-persaingan-bisnis-ritel Transmart Siapkan Inovasi di Tengah Persaingan Bisnis Ritel]</ref><Ref>[https://www.dream.co.id/dinar/geger-sebagian-gerai-transmart-milik-chairul-tanjung-tutup-kenapa-2302091.html Geger Banyak Gerai Transmart Milik Chairul Tanjung Tutup, Ini Penyebabnya]</ref> Memang tercatat di tahun sebelumnya Transmart sempat merenovasi gerainya selama 10 bulan di TangCity Mall untuk dirombak konsepnya<ref>[https://www.cnbcindonesia.com/news/20221021132333-4-381607/kembali-buka-transmart-tangerang-city-siap-penuhi-kebutuhan Kembali Buka, Transmart Tangerang City Siap Penuhi Kebutuhan]</ref> dan membuka "Transmart Oleh-Oleh Bali" di Bali yang menyediakan oleh-oleh Pulau Dewata disamping kebutuhan sehari-hari.<ref>[https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-6231757/transol-buka-di-bali-surganya-belanja-oleh-oleh-khas-pulau-dewata TransOl Buka di Bali, Surganya Belanja Oleh-oleh Khas Pulau Dewata]</ref> Satria juga membantah argumen yang menyatakan harga produk yang dijualnya lebih mahal dibanding toko ritel lain.<ref>[https://www.merdeka.com/uang/transmart-tidak-benar-produk-kita-lebih-mahal-dibanding-yang-lain.html Transmart: Tidak Benar Produk Kita Lebih Mahal Dibanding yang Lain]</ref> Dikabarkan, demi menangani masalah ini, pemiliknya Chairul Tanjung langsung "turun gunung" demi melihat kondisi di lapangan,<ref>[https://ekonomi.bisnis.com/read/20230207/12/1625619/chairul-tanjung-turun-gunung-tangkal-badai-penutupan-gerai-transmart Chairul Tanjung Turun Gunung, Tangkal 'Badai' Penutupan Gerai Transmart]</ref> dan memimpin transformasi untuk memperbaiki kinerjanya sejak September 2022, yang diklaim berbuah positif dengan peningkatan penjualan dari Rp 4 miliar menjadi Rp 14 miliar di salah satu gerainya.<Ref>[https://www.cnbcindonesia.com/news/20230207000501-4-411555/chairul-tanjung-turun-gunung-transmart-langsung-untung Chairul Tanjung 'Turun Gunung', Transmart Langsung Untung]</ref>
Dalam situasi ini, Transmart mencoba berbenah melalui sejumlah kerja sama strategis. Salah satunya melalui kerja sama dengan [[Grab]], melalui kehadiran Transmart di Grabmart dan investasi yang dilakukan oleh Grab di dalam Trans Retail Indonesia.
 
==== Ekspansi dalam bentuk lain ====
== Lokasi ==
Sejak 2024, di bawah pimpinan manajemen lama eks Carrefour [[Shafie Shamsuddin]], Transmart mulai mengembangkan diri untuk keluar dari zona ritel belanja [[hipermarket]] dan [[supermarket]]. Mereka mulai mengembangkan gerai makanan khas [[Jepang]] dan [[Asia Timur]] lainnya bernama Oishiwa : Japanese Delicatessen, yang per November 2024 sudah membuka 3 cabang yang mengambil space/ruang di dalam Transmart (store in store), yaitu di [[Central Park]], [[Cibinong City Mall]] dan [[Kota Kasablanka]].
'''''Keterangan:''''' Sebagian besar gerai Transmart dikelola oleh PT Trans Retail Indonesia (d/h PT Carrefour Indonesia), dengan 13 gerai lainnya dikelola oleh PT Alfa Retailindo. PT Alfa Retailindo sendiri khusus mengelola gerai-gerai yang dahulu dimilikinya sebelum akuisisi oleh Carrefour di tahun 2008 (''lihat [[Transmart (Alfa Retailindo)#Daftar lokasi gerai yang dikelola PT Alfa Retailindo]]'').<ref name=cra>[https://id.foursquare.com/v/transmart-maguwo/4bfb3712d0382d7f4975c90a?openPhotoId=5d621f614d67cb00083f757c Bon belanja Transmart Maguwo Yogyakarta yang menggunakan PT Alfa Retailindo]</ref>
Selain itu, mereka juga membuka kerja sama dengan pihak ketiga, seperti [[Miniso]] melalui store in store di Kota Kasablanka dan cabang tersendiri di Transmart [[Padang]] Khatib. Mereka juga bekerja sama dengan [[Gramedia]] melalui store in store di Central Park dan Kota Kasablanka.
[[Berkas:Transmart Padang.jpg|jmpl|Transmart Padang]]
Yang lain, Transmart juga membuka format [[departemen store]] khusus produk produk lokal yang harganya murah, dan merupakan turunan dari [[Metro Department Store]] yang sudah dikonsolidasikan secara institusi di bawah Trans Retail Indonesia, yaitu Metro Style, yang sudah dibuka di cabang [[Cilandak]] KKO, Trans Studio Mal [[Makassar]] dan di Transpark Mal [[Bintaro]].
[[Berkas:Transmart_Carrefour_Lampung_.jpg|jmpl|ka|230px|Transmart Lampung]]
{{col-css3-begin|3}}
* [[Jakarta Pusat]], [[Cempaka Putih, Jakarta Pusat|Cempaka Putih]] (kantor pusat)<ref name=fbk/>
* [[Medan]], [[Plaza Medan Fair]]
* [[Medan]], Deli Park Mall
* [[Pekanbaru]]
* [[Padang]]
* [[Jambi]]
* [[Pangkal Pinang|Pangkalpinang]]
* [[Palembang]], [[Palembang Square]]
* [[Palembang]], Palembang City Center
* [[Kabupaten Banyuasin]], OPI Mall
* [[Bandar Lampung]]
* [[Cilegon]]
* [[Serang]]
* [[Tangerang]], TangCity Mall
* [[Tangerang Selatan]], ITC BSD
* [[Tangerang Selatan]], Graha Raya
* [[Tangerang Selatan]], Trans Park Mall Bintaro
* [[Jakarta Barat]], [[Central Park Jakarta|Central Park]]
* [[Jakarta Utara]], [[Emporium Pluit Mall]]
* [[Jakarta Selatan]], [[Cilandak]]
* [[Jakarta Selatan]], [[Kota Kasablanka]]
* [[Jakarta Timur]], Mall Cijantung
* [[Jakarta Timur]], [[Buaran Plaza]]
* [[Jakarta Timur]], Kalimalang
* [[Depok]], Dewi Sartika
* [[Depok]], ITC Depok
* [[Depok]], Trans Studio Mall Cibubur
* [[Cibinong]], Cibinong City Mall
* [[Bogor]], Yasmin
* [[Bekasi]], Trans Park Mall Juanda
* [[Karawang]], Resinda Park Mall
* [[Karawang]], Tuparev
* [[Cimahi]]
* [[Bandung]], [[Trans Studio Mall Bandung]]
* [[Bandung]], Buah Batu Square
* [[Bandung]], Cipadung
* [[Tasikmalaya]]
* [[Cirebon]]
* [[Tegal]]
* [[Pekalongan]]
* [[Magelang]], Armada Town Square
* [[Semarang]], Setiabudi/Srondol
* [[Semarang]], RS Telogorejo
* [[Semarang]], Majapahit
* [[Yogyakarta]], [[Plaza Ambarrukmo]]
* [[Sleman]], Maguwoharjo
* [[Sukoharjo]], Pabelan<ref>{{Cite news|url=https://news.detik.com/berita-jawa-tengah/d-3745681/dibuka-1-desember-transmart-carrefour-sukoharjo-jadi-gerai-ke-104|title=Dibuka 1 Desember, Transmart Carrefour Sukoharjo Jadi Gerai Ke-104|work=[[Detik.com|detikcom]]|date=November 27, 2017|access-date=December 1, 2021}}</ref>
* [[Surakarta|Solo]], [[Solo Paragon Lifestyle Mall]]
* [[Gresik]], Icon Mall
* [[Surabaya]], [[BG Junction]]
* [[Surabaya]], [[Dukuh Kupang, Dukuh Pakis, Surabaya|Dukuh Kupang]]
* [[Surabaya]], [[Kalirungkut, Rungkut, Surabaya|Rungkut]]
* [[Surabaya]], [[Trans Icon Mall Surabaya]]
* [[Sidoarjo]]
* [[Malang]], MX Mall
* [[Malang]], Blimbing
* [[Jember]]
* [[Pontianak]], Kubu Raya
* [[Banjarmasin]], Duta Mall
* [[Balikpapan]], Daun Village
* [[Makassar]], [[Trans Studio Mall Makassar]]
* [[Makassar]], Tamalanrea
* [[Palu]], Mall Aldjufri
* [[Manado]], Kawanua
* [[Denpasar]], Trans Studio Mall Bali
* [[Mataram]]
* [[Kupang]]
{{col-css3-end}}
=== Gerai yang ditutup ===
<!---Untuk gerai-gerai eks-Alfa Retailindo, bisa dilihat di https://wiki-indonesia.club/wiki/Transmarket#Tidak_beroperasi/berganti_nama-->
[[Berkas:TransmartTngCenter.jpg|jmpl|200px|Transmart Tangerang Center]]
{{col-css3-begin|3}}
* [[Jakarta Selatan]], [[Lebak Bulus]] (eks-kantor pusat)<ref name=fbk/>
* [[Medan]], Citra Garden
* [[Karawaci]], [[Supermal Karawaci|Supermall Karawaci]]
* [[Tangerang]], Tangerang Center<ref name=fbk>[https://www.facebook.com/groups/ikaluca/posts/6116214725113902/ Bekasi Harapan Indah...]</ref>
* [[Tangerang Selatan]], [[Ciputat]] (sekarang menjadi tempat parkir bis)
* [[Tangerang]], [[Daan Mogot]]<ref>http://warsimi.blogspot.com/2013/02/tutupnya-carrefor-daan-mogot-c4-dmg-di.html</ref>
* [[Tangerang]], CBD Ciledug (sekarang menjadi Scan & Go)
* [[Jakarta Barat]], Mall Taman Palem (sekarang menjadi Rainbow Slide)
* [[Jakarta Barat]], [[Puri Indah]]
* [[Jakarta Selatan]], Grand ITC Permata Hijau
* [[Jakarta Utara]], [[Pluit Village]]
* [[Jakarta Barat]], Seasons City<ref name=fbk/>
* [[Jakarta Selatan]], [[Blok M Square]] (sekarang menjadi Garden Eat & Play)
* [[Jakarta Pusat]], Ratu Plaza (sempat menjadi [[Lotte Mart]] namun tutup)
* [[Jakarta Selatan]], Pasaraya Blok M
* [[Jakarta Pusat]], Duta Merlin<ref>[https://www.facebook.com/groups/ikaluca/posts/5481807425221305/ Sedih Klo liat begini,Akhirnya .. Carrefour Dumer,tak kuasa menahan badai ...Sayonara..]</ref>
* [[Jakarta Selatan]], ITC Kuningan (sekarang menjadi Yoga Class)
* [[Jakarta Selatan]], Mall Ambassador
* [[Jakarta Selatan]], [[Plaza Festival|Pasar Festival]]
* [[Jakarta Pusat]], Menteng Prada
* [[Jakarta Utara]], [[Mangga Dua Square]] (sekarang menjadi Hapimart)
* [[Jakarta Selatan]], M.T. Haryono<ref name=fbk/><ref>[https://twitter.com/FabrizioRamadan/status/1683042954884292614 Btw transmart mt haryono yg samling menara saidah...]</ref>
* [[Jakarta Timur]], [[Kramat Jati Indah Plaza|Lippo Plaza Kramat Jati]]
* [[Jakarta Pusat]], [[ITC Cempaka Mas Mega Grosir|ITC Cempaka Mas]] (sekarang menjadi Hapimart)
* [[Jakarta Timur]], [[Tamini Square]]
* [[Jakarta Utara]], [[Mall of Indonesia]] (sekarang menjadi GrandLucky SuperStore)
* [[Jakarta Timur]], Cipinang Indah Mall
* [[Jakarta Timur]], Cakung (sekarang menjadi Lulu Supermarket dan Departement Store)
* [[Bekasi]], Atrium Pondok Gede
* [[Bekasi]], Revo Town Mall (sekarang menjadi Diamond Supermarket)
* [[Bekasi]], [[Blu Plaza]]
* [[Cikarang]]
* [[Bandung]], [[Festival City Link|Mollis]] (sekarang menjadi [[Lotte Mart]])
* [[Bandung]], [[Paris Van Java Mall|Paris van Java]]
* [[Bandung]], Braga Citywalk
* [[Bandung]], Kiaracondong (sekarang menjadi B-expo Exhibition Hall)
* [[Cirebon]], Living Mall Cirebon (sekarang menjadi Informa Electronics)
* [[Semarang]], [[DP Mall|DP Mall Semarang]]
* [[Grogol]], [[Solo Baru]]
* [[Madiun]]<ref>[https://radarmadiun.jawapos.com/madiun/801224634/kontrak-transmart-carrefour-berakhir-awal-2024-pemkot-siapkan-lelang-bot Kontrak Transmart Carrefour Berakhir Awal 2024, Pemkot Siapkan Lelang BOT]</ref>
* [[Kediri]], Kediri Mall
* [[Mojokerto]]
* [[Surabaya]], [[Fairway Nine|Lenmarc Mall]]
* [[Surabaya]], Golden City Mall (sekarang menjadi Goci Sport Arena)
* [[Surabaya]], [[ITC Surabaya Mega Grosir|ITC Surabaya]]<ref>[https://lh3.googleusercontent.com/p/AF1QipPaWHio4HpXe-km4bKgA1bbVsujBqLBWMfXxHY=s680-w680-h510 Pelanggan yang terhormat...]</ref>
* [[Surabaya]], [[Ngagel, Wonokromo, Surabaya|Ngagel]]
* [[Malang]], Plaza Mitra
* [[Pasuruan]]
* [[Batam]], Harbour Bay Mall (sempat menjadi OGHome Supermarket dan Gogo Supermarket namun sekarang menjadi hotel)
* [[Batam]], Kepri Mall
* [[Singaraja]]
* [[Denpasar]], [[Sunset Road]]
* [[Makassar]], Panakkukang Square
* [[Makassar]], Daya Grand Square<ref name=fbk/><ref>[https://twitter.com/tyo_nugrosss/status/1683081312968806400 Transmart dan transtudio di banjarmasin juga uda tutup]</ref>
* [[Manado]], Star Square
* [[Pontianak]], [[Mal Matahari Pontianak|Mall Matahari Pontianak]]
* [[Bogor]], Tajur (tidak selesai dibangun)<ref>[https://kumparan.com/kumparannews/satpol-pp-kota-bogor-segel-transmart-tajurSatpol PP Kota Bogor Segel Transmart Tajur]</ref>
* [[Banda Aceh]] (tidak selesai dibangun)<ref>[https://masakini.co/2023/03/08/mengapa-pembangunan-transmart-di-banda-aceh-mangkrak/ Mengapa Pembangunan Transmart di Banda Aceh Mangkrak?]</ref>
{{col-css3-end}}
 
== Lihat pula ==