Masjid Syeikh Abdurrauf: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
k Ezagren memindahkan halaman Masjid Sheikh Abdurrauf ke Masjid Syeikh Abdurrauf: nama resmi berdasarkan laman medsos masjid tersebut
 
(5 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
Mesjid'''Masjid Syeikh Abdurrauf''' adalah mesjidmasjid yang terletak di Jalan Sultan Iskandar Muda, Desa Blang Oi, Kecamatan Meuraxa, [[Kota Banda Aceh|Banda Aceh]]. Mesjid ini memiliki desain yang mengikuti desain [[Masjid Tua Indrapuri|Mesjid Tua Indrapuri]], Aceh Besar, Aceh.
[[Berkas:Mesjid Abdurrauf Banda Aceh.jpg|jmpl|Eksterior dan Interior Mesjid Abdurrauf Banda Aceh, Aceh, Indonesia]]
 
Baris 13:
Ayahnya adalah Syaikh Ali Fansuri yang memiliki hubungan saudara dengan [[Hamzah al-Fansuri|Hamzah Fansuri]], penyair dan ulama sufi ternama Melayu. Sang ayah pun merupakan ulama ternama Aceh. Dari sang ayah lah, pendidikan agama As Singkel bermula.<ref name=":1" />
 
As Singkel kemudian belajar ke Barus atau Fansur, sebuah kawasan di SumatraSumatera Utara yang menjadi pusat pembelajaran Islam bangsa Melayu dan Asia kala itu. Baru kemudian, pada usia remaja ia menuntut ilmu di Banda Aceh. Beberapa sejarawan juga menyebut Syekh sempat menjadi murid dari Hamzah Fansuri.<ref name=":1" />
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
[[Kategori:Masjid di Aceh]]