Situs Buni: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Lengser (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'Situs Buni adalah sebuah kawasan yang terletak di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, yang menjadi tempat penemuan berbagai benda arkeologi yang berasal dari masa sekitar 2.000 tahun Sebelum Masehi. Bahkan Situs Buni diambil kesimpulan sebagai Harta Karun Zaman Neolitikum. Benda-benda yang ditemukan di situs Buni ini antara lain adalah cincin emas, penutup mata/mulut  emas, tembikar anyam, kapak perunggu, periuk, mangkuk berkaki, kendi, tempayan, beliung persegi, jen...'
Tag: menambah kata-kata yang berlebihan atau hiperbolis tanpa kategori [ * ] VisualEditor Edit Check (references) activated Edit Check (references) declined (other)
 
Lengser (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5:
Temuan penutup mata emas umumnya berada di kawasan pesisir  (Situs Buni, Batujaya, Rengasdengklok di Tatar Sunda). Temuan penutup mata emas pada bekal kubur di lokasi tersebut menyiratkan bagaimana tingginya kebudayaan mereka, bahkan bisa jadi masyarakat pada masa lalu sudah begitu makmur.
 
[[Situs Pasir Angin - Bogor]] dan Situs Buni di Bekasi menunjukkan adanya kebudayaan yang maju dan berhubungan dengan kebudayaan lain di Asia, Dong Son-Cina, Vietnam dan Mesir Kuno.
 
Buni bukan hanya sekedar sebuah situs kecil, melainkan suatu komplek kebudayaan yang cukup luas.  Mencakup sepanjang pantai utara Jawa Barat, di daerah aliran Sungai Cisadane, Ciliwung, Bekasi, Citarum, dan Cipagare.