UNSA: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
←Mengalihkan ke Universitas Surakarta
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
#ALIH [[Universitas Surakarta]]
{{tidak dikembangkan|d=9|m=05|y=2012|i=14|ket=}}{{tanpa_kategori|date=2012}}'''UNSA (Universitas Surakarta)''' merupakan salah satu universitas yang ada di [[Surakarta]], [[Jawa Tengah]]
 
== Sejarah ==
Dalam peralihan pembangunan dari pembangunan jangka panjang 25 tahun pertama ke pembangunan jangka panjang 25 tahun era kebangkitan Nasional kedua sangatlah diperlukan tersedianya manusia-manusia sebagai kader pembangunan bangsa yang berkualitas.
 
Yayasan Universitas Surakarta beserta lembaga-lembaga pendidikan yang dikelolanya menyadari perlunya meningkatkan perananya dalam pembangunan nasional, sebagai usaha dan wujud partisipasi dalam pembangunan bangsa.
 
Pembangunan masyarakat, bangsa dan negara, merupakan tugas seluruh masyarakat dan bangsa, bukan hanya tugas pendiri Universitas Surakarta.
 
Berdasarkan pada Peraturan Perundang- undangan yang berlaku, serta konsultasi dengan Kopertis Wilayah VI Propinsi Jawa Tengah, maka disepakatiah Yayasan Universitas Surakarta mendirikan Universitas Surakarta pada tahun 1998.
 
Universitas sebagai suatu perguruan tinggi diharapkan dapat membentuk dan melahirkan sarjana-sarjana yang menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai modal untuk menjadi pelaku-pelaku pembangunan di masa mendatang.
 
Pemilihan Fakultas, Program Studi, didasarkan pada pemahaman akan kebutuhan pembangunan serta tantangan-tantangan Yang dihadapi oleh bangsa dan negara dalam mewujudkan cita-citanya. Bahwa UNSA terletak diwilayah Surakarta, merupakan potensi yang tidak dapat diabaikan. Sebab kota Surakarta telah diakui secara luas sebagai kota budaya, kota olah raga dan kota pariwisata. Pengembangan peran yang tepat dalam hubungan dengan usaha presevasi dan pengembangan ini akan turut mengangkat kepada tingkat keterlibatan yang aktif dalam usaha pembangunan nasional secara menyeluruh.
 
Sebagai kota budaya, kota olah raga dan kota pariwisata, Surakarta memiliki pusat-pusat pendidikan kebudayaan dan kesenian.
 
Sebagai kota olah raga, Surakarta memiliki fasilitas olah raga seperti Stadion Sriwedari, Bengawan Sport Centre, GOR Solo Baru, Velodroom Manahan, Stadion Manahan, perkumpulan bulu tangkis dan lain-lain. Sebagai kota pariwisata, Surakarta memiliki Keraton Surakarta, pura Mangkenegaran, Museum Surakarta dan museum-museum yang ada.
 
 
== Pranata Luar ==
* Web Site Resmi [http://www.unsa.ac.id/ Universitas Surakarta]