Wikipedia:Templat berisiko tinggi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Taylor 49 (bicara | kontrib)
menhhilangkan Templat:!
 
(10 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{update}}
'''Templat berisiko tinggi''' adalah [[Bantuan:templat|templat]] yang digunakan di banyak halaman atau digunakan sebagai templat dasar untuk pembentukan templat-templat lain. Templat dasar digunakan terutama untuk penyeragaman tampilan. Templat-templat ini dilindungi dari penyuntingan karena perubahan terhadap templat jenis ini akan menyebabkan banyak halaman-halaman lain dalam {{ns:project}} yang menggunakan templat ini juga harus diubah sehingga sangat membebani server.
 
Baris 14 ⟶ 15:
 
* Bukan templat dasar tetapi tingkat penggunaannya tinggi
** {{tl|!}}
** {{tl|dari}}
** {{tl|diblok}}
Baris 25:
 
== Templat halaman utama ==
Templat-templat yang digunakan di halaman utama juga mendapatkan [[Wikipedia:Halaman Utama/Perlindungan|perlindungan penuh]].
 
Lihat pula: [[Wikipedia:Kebijakan pelindungan#Bagaimana cara menyunting halaman yang dilindungi?]]
 
== Templat berisiko tinggi ==
Templat-templat yang [[Istimewa:Templat_paling_digunakan|paling banyak digunakan]] (>5000 halaman) rawan divandal, oleh karena itu diberi perlindungan penuh, artinya, hanya pengurus yang bisa menyuntingnya.
 
Templat informasi yang digunakan untuk menandakan perlindungan adalah <nowiki>{{</nowiki>[[Templat:Templat berisiko tinggi|Templat berisiko tinggi]]}}.
 
Templat dasar, templat meta, [[/Data negara/|templat data negara]], modul yang sering digunakan, dan templat-templat penting lainnya juga akan dilindungi penuh.
 
== Templat berisiko menengah ==
Selain itu ada pula templat-templat yang banyak digunakan (>100 halaman) yang tergolong rawan, oleh karena itu dapat diberi semi-perlindungan, artinya, hanya pengguna terdaftar (''[[autoconfirmed]]'') yang bisa menyuntingnya.
 
Templat informasi yang digunakan untuk menandakan perlindungan adalah <nowiki>{{</nowiki>[[Templat:Templat berisiko menengah|Templat berisiko menengah]]}}.