Bugis, Anjatan, Indramayu: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k Info detail mengenai jumlah dusun, perbatasan, dan beberapa informasi terkait lainnya.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(9 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 6:
|nama dati2 =Indramayu
|kecamatan =Anjatan
|nama pemimpinkuwu (kades) =Mangbpk.H.Ato SaminSunarto
|luasketua PKK. = Hj. leli =-anggraeni
|pendudukluas =-... km²
|kepadatanpenduduk =-... jiwa
|kepadatan =... jiwa/km²
}}
'''Bugis''' adalah [[desa]] di kecamatan [[Anjatan, Indramayu|Anjatan]], [[Kabupaten Indramayu|Indramayu]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]].
 
{{kelurahan-stub}}
 
'''Desa Bugis''' atau lebih dikenal dengan '''Bogis Raya''', merupakan desa yang termasuk kedalam wilayah '''B2MS''' ''(Bugis, Bugistua, Mangunjaya, Salamdarma)''. Desa Bugis menjadi pusat keramaian masyarakat setempat karena hanya di desa Bugis yang terdapat Pasar, Alfamart, dan aneka macam kuliner dan juga aneka jajanan yang berjejer dari balaidesa bugis hingga ke perempatan pintu air bugis. Secara otomatis inilah yang menjadikan desa Bugis sebagai pusat destinasi Kuliner dan Perbelanjaan bagi masyarakat di sekitar wilayah B2MS.
[[su:Bugis, Anjatan, Indramayu]]
 
 
<big>Desa Bugis terdiri dari 5 dusun, yakni:</big>
 
• Dusun Sukatani, RT.1-5/RW.1
 
• Dusun Laban, RT.6-8/RW.2
 
• Dusun Lungmalang, RT.9-12/RW.3
 
• Dusun Pasar, RT.13-15/RW.4
 
• Dusun Cilempung, RT.16-19/RW.5
 
 
<big>Perbatasan desa Bugis, yakni:</big>
 
• Sebelah Utara dengan Desa Anjatan/Cilandak
 
• Sebelah Selatan dengan Desa Salamdarma dan Desa Bugistua
 
• Sebelah Barat dengan Desa Mangunjaya
 
• Sebelah Timur dengan Desa Kopyah
 
== Pranala luar ==
{{RefDagri|2022}}
 
{{Authority control}}
 
 
{{kelurahanKelurahan-stub}}