Cawan Suci: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan |
Wadaihangit (bicara | kontrib) k Menambahkan foto ke halaman #WPWP |
||
(46 revisi perantara oleh 29 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
[[Berkas:Nanteos Cup 2.jpg|jmpl|Cawan Nanteos adalah cawan kayu abad pertengahan yang secara tradisional diyakini dibuat dari salib Kristus.]]
'''
== Etimologi ==
Adanya
== Asal mula dalam sastra ==
=== Chrétien de Troyes ===
Adanya suatu "Cawan", tanpa atribut "Suci", pertama kali muncul dalam buku roman ''[[Perceval, le Conte du Graal]]'' (''Kisah suatu Cawan'') karya [[Chrétien de Troyes]], yang menyatakan ia bekerja dari suatu buku sumber yang diberikan kepadanya oleh patronnya, Count [[Philip I, Count of Flanders|Philip of Flanders]]. Dalam buku roman yang belum selesai ditulis itu, "Piala" itu adalah suatu cawan yang digunakan untuk menyajikan hidangan pada pesta.<ref>Loomis, Roger Sherman (1991). ''The Grail: From Celtic Myth to Christian Symbol''. Princeton. ISBN 0-691-02075-2 [http://print.google.com/print?id=DGQcsXGYII4C] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20200407082038/http://print.google.com/print?id=DGQcsXGYII4C|date=2020-04-07}}</ref>
=== Robert de Boron ===
[[Kategori:Kristen]]▼
Meskipun tulisan Chrétien dianggap sebagai teks tertua dan paling berpengaruh dari semua karya mengenai "Cawan Suci", adalah berkat tulisan [[Robert de Boron]] cawan itu sungguh-sungguh menjadi "Cawan Suci" dan mengambil bentuk yang paling dikenal oleh pembaca modern. Dalam roman sajak ''Joseph d'Arimathie'', digubah antara tahun 1191 dan 1202, Robert mengisahkan bagaimana [[Yusuf dari Arimatea]] memperoleh cawan yang digunakan oleh [[Yesus]] [[Kristus]] dalam [[Perjamuan Terakhir]] dan kemudian digunakannya untuk menampung darah Kristus yang tercurah ketika jazad-Nya diturunkan dari [[Penyaliban Yesus|kayu salib]]. Yusuf kemudian dimasukkan ke dalam penjara, di mana Kristus mengunjunginya dan menjelaskan misteri piala yang diberkati itu. Setelah dilepaskan dari penjara, Yusuf mengumpulkan keluarganya serta para pengikutnya untuk berangkat ke barat dan mendirikan wangsa penjaga Piala Suci yang akhirnya termasuk tokoh Perceval.<ref>[http://www.bbc.co.uk/history/british/hg_gallery_03.shtml BBC History Gallery, Holy Grail]</ref>
== Lihat pula ==
* [[Daftar artefak terkait Alkitab]]
* [[
* [[
== Referensi ==
{{reflist}}
== Pranala luar ==
{{wikiquote}}
{{Commons category|Holy Grail}}
* {{In Our Time|Holy Grail|p00548y9|Holy_Grail}}
* [http://www.lib.rochester.edu/camelot/grlmenu.htm The Holy Grail at the Camelot Project]
* [http://www.newadvent.org/cathen/06719a.htm The Holy Grail] at the ''[[Catholic Encyclopedia]]''
* [http://www.valenciavalencia.com/sights-guide/holy-grail-valencia.htm The Holy Grail today in Valencia Cathedral] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20170728115221/http://www.valenciavalencia.com/sights-guide/holy-grail-valencia.htm |date=2017-07-28 }}
* {{fr icon}} [http://expositions.bnf.fr/arthur/livres/estoire/index.htm ''XVth century Old French Estoire del saint Graal manuscript BNF fr. 113''] Bibliothèque Nationale de France, selection of illuminated folios, Modern French Translation, Commentaries.
[[Kategori:Artefak berkaitan dengan Alkitab]]
|