Theodore William Richards: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k Pranala luar: minor cosmetic change
k menambahkan pranala dalam
 
(5 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Theodore william richards.jpg|thumbjmpl|Theodore Richards]]
[['''Theodore William Richards]]''' ([[1868]]–[[1928]]), orangadalah seorang [[kimiawan]] asal [[Amerika Serikat]]. pertamaIa yangmerupakan menerimapenerima pertama [[Daftar penerima Nobel Kimia|Penghargaan Nobel dalam Kimia]], menerimanya karena penentuan akuratnya pada [[berat atom]]—25 seluruhnya, termasuk yang digunakan untuk menentukan sercarasecara pasti semua [[bobot atom]] lain. Karyanya, yang mulai diterbitkan pada [[1887]], membetulkan studi-studi sebelumnya pada [[1860-an]] oleh [[Jean Servais Stas]]. Di antara sumbangan lainnya, Richards mengadakan pemeriksaan [[eksperimen]]tal atas konsep [[isotop]], menunjukkan bahwa [[timah hitam]] dari sumber-sumber yang berbeda memiliki berat atom yang berbeda.
 
Richards dididik di [[rumah]] oleh [[ibu]]nya, seorang [[pengarang]] dan [[penyair]] [[Quaker]], dan [[ayah]]nya, seorang [[pelukis]] terkenal, hingga ia ke [[Haverford College]] pada usia 14. Ia melanjutkan ke [[Harvard]], di mana ia menerima [[gelar doktor]] dalam [[kimia]] saat ia berusia 20. Ia tetap di sana sebagai peneliti dan [[dosen]] penting, keculai untuk 2 kali tinggal sementara di [[Eropa]]—pertama untuk keanggotaan hadiah, dan kedua, untuk mempelajari perkembangan terakhir [[elektrokimia]] dan [[termodinamika]].
Baris 6:
== Pranala luar ==
 
* [http://www.chemheritage.org/classroom/chemach/periodic/richards.html Theodore William Richards] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20061020100831/http://www.chemheritage.org/classroom/chemach/periodic/richards.html |date=2006-10-20 }}
 
{{lifetime|1868|1928|Richards}}
{{Nobel Kimia}}
{{Medali Davy}}
 
{{Authority control}}
 
[[Kategori:Pemenang Hadiah Nobel dalam bidang kimia|Richards]]