Balai Kerajaan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mikhailov Kusserow (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Ganti #REDIRECT ke #ALIH
 
(27 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
#ALIH[[Image:Aachen Königreichsäle.jpg|thumb|280px|right|Balai Kerajaan Saksi-Saksi Yehuwa di [[Jerman]]]]
'''Balai Kerajaan''' adalah sebutan untuk tempat ibadah kelompok [[Kristen]] [[Saksi-Saksi Yehuwa]]. Bentuk bangunan ibadah ini sangat sederhana dibandingkan [[Gereja|Gereja-Gereja]] Susunan Kristen yang pada umumnya sangat megah. Rata-rata tiap Balai Kerajaan dapat memuat sekitar 100 hingga 150 orang. Tiap Balai Kerajaan dapat digunakan oleh minimal 3 Sidang Saksi-Saksi Yehuwa, paling banyak 10 Sidang dengan 3-5 ''shift''; hanya 1 Balai Kerajaan di [[Moskwa]], [[Rusia]] digunakan oleh 17 Sidang. Pembangunan Balai Kerajaan di negara-negara berkembang memakan waktu antara 3-4 [[bulan]], sedangkan di [[negara]]-negara maju hanya dibutuhkan 2 hari saja. Meskipun demikian, jaminan konstruksi pembangunan Balai Kerajaan dapat digunakan selama 80 [[tahun]]. Pembangunan Balai Kerajaan di [[Indonesia]] sedang dipercepat mengingat kebutuhan yang mendesak akan tempat ibadah oleh Saksi-Saksi Yehuwa sendiri. Pembangunan dari tahun 2001-2007 berpusat di [[Provinsi]] [[Sulawesi Utara]], [[Papua]], [[Sumatera Utara]], [[Jawa Tengah]], dan DKI [[Jakarta]].
 
Pengaruh pembangunan Balai Kerajaan Saksi-Saksi Yehuwa cukup besar terhadap statistik Saksi-Saksi Yehuwa itu sendiri. Sebagaimana dilaporkan oleh Kantor Cabang Saksi-Saksi Yehuwa di Indonesia pada tanggal 20 Oktober 2007 (data tercatat pada tanggal 1 September 2007):
 
{| class="prettytable"
|-
! Item
! 2006
! 2007
! Rata-Rata 2007
|-
| Penyiar || 19.195 || 20.658 || 19.573
|-
| Buku & Brosur || 241.301 || 263.478 ||
|-
| Majalah || 1.234.800 || 1.317.886 || 3,7
|-
| Jam || 3.994.761 || 4.349.138 ||11,9
|-
| Baptis || 998 || 1.052 ||
|-
| Kunjungan Kembali || 1.562.872 || 1.717.359 || 4,7
|-
| Pengajaran Alkitab di Rumah || 22.014 || 23.560 || 0,8
|-
| Hadirin Peringatan || 46.550 || 51.027 ||
|}
 
== Referensi ==
1. ^Saksi-Saksi Yehuwa—Pemberita Kerajaan Allah, 1993, Watchtower Bible and Tract Society of New York, Inc.
 
[[Kategori:Tempat ibadah]]
[[Kategori:Saksi-Saksi Yehuwa]]
 
[[en:Kingdom Hall]]
[[el:Αίθουσα Βασιλείας]]
[[es:Salón del Reino]]
[[fr:Salle du Royaume]]
[[hu:Királyságterem]]
[[ja:王国会館]]
[[no:Rikets sal]]
[[pl:Sala Królestwa]]
[[pt:Salão do Reino]]
[[ru:Зал Царства]]
[[fi:Valtakunnansali]]
[[sv:Rikets sal]]
[[uk:Зал Царства]]