Bahasa Turki Utsmaniyah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kembalikan ke semula, fix
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(15 revisi perantara oleh 9 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 8:
|fam2 = [[Bahasa Turk umum|Turk umum]]
|fam3 = [[Bahasa Oghuz|Oghuz]]
|script = *[[Alfabet Turki Utsmaniyah]]
*[[Abjad Turki Utsmani]]
|iso2 = ota
|iso3 = ota
Baris 14 ⟶ 15:
|glotto = none
}}
'''Bahasa Turki Utsmaniyah''' ({{rtl-lang|ota|{{Script|Arab|لسان عثمانى}}}} {{lang|ota-Latn|''Lisân-ı Osmânî''}}) adalah varian [[bahasa Turki]] yang digunakan sebagai bahasa pemerintahan dan sastra [[Kesultanan Utsmaniyah]]. Bahasa itu memuat banyak [[kata pinjam]] dari [[bahasa Arab]] dan [[bahasa Persia]] serta ditulis dalam [[aksara Arab]]. Bahasa Turki Utsmaniyah yang dituturkan di ibukotaibu kota cukup berbeda dari yang diucapkan para petani dan masyarakat desa di pedesaan, bahkan hingga keduanya tidak dapat mengerti satu sama lain.
 
Pada [[1928]], setelah reformasi yang dilakukan [[Mustafa Kemal Atatürk]], bahasa Turki populer muncul. Bahasa populer itu lebih banyak terpengaruh [[bahasa-bahasa Eropa]] daripada bahasa Arab dan Persia serta menggunakan [[aksara Latin]]. Alasan perubahan ini adalah karena rakyat yang tinggal di pedesaan dan kota-kota kecil tidak dapat mengerti pembicaraan orang-orang yang tinggal di kota besar. Bahasa Turki Utsmaniyah dianggap sebagai bahasa yang berbeda sama sekali dibandingkan dengan bahasa Turki saat ini.
Baris 20 ⟶ 21:
 
== Kosakata ==
Pada zaman Kesultanan Utsmaniyah, [[bahasa Turki]] kaya dengan kosakata bahasa Arab yang jumlahnya mencapai 88%.<ref name="Bertold Spuler p 69">Bertold Spuler. [https://books.google.com/books?id=rD1vvympVtsC&pg=PA68 ''Persian Historiography & Geography''] Pustaka Nasional Pte Ltd ISBN 99717748879971-77-488-7 p 69</ref> Lalu [[Mustafa Kemal Atatürk]] mendirikan Lembaga Bahasa Turki. Tugasnya ialah mencari padanan kata-kata Turki asli dan mengembangkan kosakata Turki antara lain berdasarkan [[bahasa Altai|bahasa-bahasa kerabat]]. Hal ini merupakan manifestasi sentimen [[nasionalisme]]nya. Kini kosakata [[bahasa Arab|Arab]] tinggal 30% saja.
 
== Contoh ==