Surah Saba’: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
corrected |
Soufiyouns (bicara | kontrib) + {{Authority control}} |
||
(18 revisi perantara oleh 10 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Infobox Sura
| name = Saba' {{br}}<big>سبا </big>
| image =
| caption =
| arti = ''Kaum Saba' ''
Baris 15:
| ayat_sajdah =
| Harf-e-Mukatta'at =
}}'''Surah Saba' ''' ([[bahasa Arab]]:'''سورة سبأ''') adalah [[surah]] ke-34 dalam [[al-Qur'an]]. Surah ini tergolong surah [[Makkiyah]] yang terdiri atas 54 ayat. Dinamakan ''Saba' '' karena dalam surah terdapat kisah [[kaum Saba']]. ''Saba' '' adalah nama suatu kabilah dari kabilah-kabilah Arab yang tinggal di daerah [[Yaman]]. Mereka mendirikan kerajaan yang terkenal dengan nama [[kerajaan Saba]] yang
==
''Dengan nama Allah Yang Maha Pengasih, Maha Penyayang.''
▲# Dan orang-orang kafir mengatakan: "Kami tidak akan beriman terhadap Al-Quran ini; tidak pula terhadap yang terdahulu", sekiranya kamu menyaksikan ketika golongan yang sewenang-wenang itu dihadirkan menghadap Tuhannya, sebagian mereka berucap kepada sebagian lain; orang-orang yang lekas terbujuk berkata kepada orang-orang yang berpengaruh kuat: "sekiranya bukan karena kalian tentulah kami telah menjadi golongan yang beriman", orang-orang yang berpengaruh kuat berkata kepada orang-orang yang lekas terbujuk: "Apakah kami yang telah menghalang-halangi kalian terhadap Bimbingan tatkala yang demikian tersampaikan kepada kalian? yang sebenarnya kalian sendiri memang golongan yang berdosa", kemudian orang-orang yang lekas terbujuk berkata kepada orang-orang yang berpengaruh kuat: " tidak demikian, tipu daya di waktu malam serta siang, ketika kalian menyuruh kami supaya kami menyangkal Allah dengan mengadakan tandingan-tandingan terhadap Dia", kedua pihak menyatakan penyesalan tatkala mereka melihat Malapetaka sehingga Kami ikatkan belenggu di leher orang-orang yang kafir, mereka tidak dibalas melainkan atas yang telah mereka perbuat. (Ayat:31-33)
▲# Dan Kami tidak mengutus seorang pemberi peringatan pun kepada suatu negeri, akan tetapi orang-orang yang berkuasa di negeri itu mengatakan: "Sungguh kami menolak yang disampaikan kepada kalian", bahkan mereka berkata: "kami lebih kaya dalam hal harta benda maupun anak; bahwa kami bukanlah golongan yang akan ditumpas", Katakanlah: "sebenarnya Tuhankulah yang melimpahkan penghidupan kepada yang Dia kehendaki serta Dialah yang Membatasi kepada yang Dia kehendaki, akan tetapi kebanyakan umat manusia tiada mengetahui", bahwa bukanlah harta benda maupun anak-anak kalian yang sedikitpun berharga bagi Kami; melainkan orang-orang yang beriman serta memperbuat berbagai kebajikan, mereka itulah yang memperoleh upah berlipat-lipat atas yang telah mereka usahakan; serta mereka terlindungi dalam kedudukan yang terhormat. (Ayat:34-37)
▲# Dan orang-orang yang menentang pesan-pesan Kami supaya direndahkan, mereka itu diseret menuju Malapetaka yang menjerumuskan, Katakanlah: "Sungguh Tuhanku melimpahkan karunia untuk yang Dia kehendaki terhadap hamba-hambaNya serta Dialah membatasi karunia itu", tentang harta apapun yang kamu sisihkan, maka Allah yang akan menebus itu; sebab Dialah sebaik-baik yang Memelihara(Ayat:38-39)
▲# Dan suatu Hari ketika Allah himpunkan mereka semua kemudian Allah berfirman kepada para malaikat: "Bukankah dahulu orang-orang itu yang menyembah kalian?", para malaikat itu berkata: "Dimuliakanlah Engkau, Engkaulah pelindung kami, tidak demikian; bahkan orang-orang itu menyembah jin maka kebanyakan mereka beriman terhadap jin itu", sehingga pada hari ini sebagian kalian tidak menghadirkan manfaat maupun tidak mencelakakan sebagian yang lain, bahwa Kami katakan kepada orang-orang yang sewenang-wenang: "Rasakan Malapetaka Neraka yang dahulu kalian dustakan". (Ayat:40-42)
▲# Dan apabila disampaikan kepada mereka pesan-pesan Kami yang jelas, mereka mengatakan: "orang itu tidak lain seorang laki-laki yang ingin menjauhkan kalian terhadap yang disembah oleh leluhur-leluhur kalian", kemudian mereka mengatakan: "ini tidak lain kepalsuan yang dikarang", <br>sehingga orang-orang kafir berkata terhadap Kebenaran tatkala itu tersampaikan kepada mereka: "sungguh ini tidak lain tipuan yang jelas", sementara bukanlah Kami yang mengirimkan kepada mereka, kitab-kitab yang telah mereka pelajari itu ataupun Kami tidak pernah mengutus seorang pemberi peringatan pun kepada mereka sebelum dirimu. (Ayat:43-44)
▲# Dan orang-orang yang yang sebelum mereka juga telah menolak sementara mereka ini belum ditimpa sepersepuluh dari yang telah Kami timpakan kepada orang-orang itu yang telah mendustakan Utusan-UtusanKu, maka betapa dahsyat akibat kemurkaanKu. (Ayat:45)
* Katakanlah: "Tiada upah yang kuminta kepada kalian, bahwa hal demikian untuk kalian sendiri, upahku tidak lain dari Allah, bahwa Dialah Yang Maha Mengetahui segala sesuatu" Katakanlah: "Bahwasanya Tuhanku yang menyatakan Kebenaran, Dialah Yang Maha Mengetahui segala hal yang ghaib" Katakanlah: "Kebenaran telah datang serta Kesia-siaan itu takkan muncul juga takkan berulang." (Ayat:47-49)
▲# Katakanlah: "Sungguh aku hendak memperingatkan kalian tentang suatu hal supaya kalian menghadap Allah, berdua-dua atau seorang diri; kemudian kalian pertimbangkan bahwa kawanmu itu tidak sinting, ia tidak lain seorang pemberi peringatan terhadap kalian terhadap Malapetaka pedih. (Ayat:46)
▲# Dan sekiranya kamu melihat ketika mereka panik; sehingga mereka tidak dapat melarikan diri serta mereka dicengkeram dari tempat yang dekat lalu mereka berkata: "kami beriman kepada Dia", lalu bagaimanakah mereka mencapai sesuatu dari tempat yang jauh tatkala sebelumnya mereka benar-benar telah menolak Dia; bahkan mereka menduga-duga tentang perkara yang ghaib dari tempat jauh; oleh karena itu ditolak pula antara diri mereka dengan yang mereka harapkan sebagaimana yang dahulu mereka lakukan di tengah-tengah kalangan mereka sendiri, sebelumnya mereka benar-benar dalam keraguan yang menggelisahkan. (Ayat:51-54)
== Pranala luar ==
Baris 48 ⟶ 47:
{{Sura|34|[[Surah Al-Ahzab]]|[[Surah Fatir]]}}
{{Qur'an}}
{{Authority control}}
[[Kategori:Surah|S]]
[[Kategori:Makiyah|S]]
{{Qur'an-stub}}
|