Demotik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
 
(32 revisi perantara oleh 20 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:DemoticScriptsRosettaStoneReplica.jpg|thumbjmpl|250px|Replika tulisan Demotik pada [[Batu Rosetta]]]]
 
'''Demotik''' (dari δημοτικά ''dimotika'') menunjuk pada naskah [[Mesir Kuno]] yang berasal dari [[hieratik]] bagian utara yang digunakan di [[Delta Sungai Nil]], dan juga tahapan [[bahasa Mesir]] yang menyambung [[bahasa Mesir Akhir]] dan digantikan oleh [[bahasa Koptik]]. Istilah ini pertama kali digunakan oleh seorang ahli sejarah Yunani [[Herodotus]] untuk membedakannya dari naskah [[hieratik]] dan [[hieroglif Mesir|hieroglif]]. Berdasarkan sebuah konvensi, kata "Demotik" ditulis dengan diawali huruf besar untuk membedakannya dari [[bahasa Yunani Modern|bahasa demotik Yunani]].
 
== Naskah ==
Naskah Demotik dikenal oleh bangsa Mesir sebagai ''{{lang|egy|sš n šˁ.t}}'' "penulisan dokumen", yang disebut juga {{lang|grc|ἐπιστολογραφική}} "penulisan surat" oleh seorang sarjana [[abad ke-2]] [[Clement dari Alexandria]], sementara para sarjana barat sebelumnya pernah menyebutnya sebagai ''bahasa Mesir Enchorial''. Naskah ini digunakan selama ribuan tahun, dan selama itu sejumlah tahap-tahap perkembangan bahasa berlangsung.
 
=== Demotik Awal ===
Baris 28:
== Pranala luar ==
* [http://oi.uchicago.edu/OI/DEPT/PUB/SRC/CDD/CDD.html Chicago Demotic Dictionary]
 
{{jenis aksara|state=show|state5=show}}
 
{{DEFAULTSORT:Demotik, bahasa Mesir}}
[[Kategori:MesirAksara morfemis]]
 
[[Kategori:Mesir]]
[[Kategori:Mesir Kuno]]
[[Kategori:BahasaRumpun bahasa Mesir]]
 
[[de:Demotische Schrift]]
[[en:Demotic (Egyptian)]]
[[es:Egipcio demótico]]
[[eu:Demotiko]]
[[fr:Démotique]]
[[gl:Demótico exipcio]]
[[he:כתב דמוטי]]
[[hu:Démotikus írás]]
[[it:Demotico]]
[[ja:デモティック]]
[[ko:이집트 민중문자]]
[[nl:Demotisch]]
[[nn:Egyptisk demotisk skrift]]
[[no:Demotisk]]
[[pl:Demotyka]]
[[pt:Egípcio demótico]]
[[ru:Демотическое письмо]]
[[sk:Démotické písmo]]
[[sv:Demotisk skrift]]