Gereja Ayam: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Definisi yang lebih jelas dan berdasarkan sumber dari website resmi dan statement pendiri.
Tag: VisualEditor menghilangkan referensi [ * ]
Herman Pahabol (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(35 revisi perantara oleh 18 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{rapikan}}
Lebih dikenal sebagai Gereja Ayam, sebenarnya pemiik menamai Gedung ini sebagai Bukit Rhema. Dibangun pada tahun 1992 oleh Daniel Alamsjah. Beliau menerima visi pada tahun 1988 untuk membangun Rumah Doa bagi Segala Bangsa setelah doa semalam di tempat di mana Bukit Rhema dibangun.Daniel muda pada awalnya tidak tahu bahwa tempat ini ada di Desa Gombong Kembanglimus. Terletak di sudut kota Borobudur. Meskipun tempat ini jauh dari tempat di mana daniel hidup pada waktu itu yaitu Jakarta, imannya memimpin Daniel muda tiba di tempat ini dan kemudian beliau menerima visi tersebut.
{{Infobox building
| name = Gereja Ayam
| image = Gereja Ayam (34189927894).png
| coordinates = {{coord|7|36|20.5|S|110|10|49.8|E}}
| start_date = sekitar 1991
| completion_date = Tidak selesai, ditinggalkan sejak tahun 2000
| native_name = Bukit Rhema Gereja Ayam
| location = [[Karangrejo, Borobudur, Magelang|Karangrejo]], [[Borobudur, Magelang|Borobudur]], [[Kabupaten Magelang|Magelang]], [[Jawa Tengah]] 56553
| alternate_names = Bukit Rhema Gereja Ayam
| relief = unik
| architect = Daniel Alamsyah
}}
 
'''Gereja Ayam''' adalah sebuah [[tempat ibadah]] [[Kristen]] yang terletak di [[Karangrejo, Borobudur, Magelang|Desa Karangrejo]], [[Borobudur, Magelang|Kecamatan Borobudur]], [[Kabupaten Magelang]], [[Jawa Tengah|Provinsi Jawa Tengah]]. Bangunan tersebut terletak tak jauh dari [[Candi Borobudur]]. Meskipun bernama "Gereja Ayam", bangunan tersebut sebenarnya berbentuk [[burung merpati]], bukan [[ayam]]. Bangunan tersebut digagas seorang pengusaha, [[Daniel Alamsyah]], pada tahun 1990-an. Bangunan tersebut memiliki kesamaan di pesisir [[Atlantida]], [[Uruguay]]. Bangunan tersebut sempat menarik perhatian karena muncul dalam film ''[[Ada Apa dengan Cinta? 2]]''.<ref>{{Cite web |url=http://regional.liputan6.com/read/2497218/bangunan-ini-dianggap-saudara-tua-gereja-ayam-di-aadc-2 |title=Bangunan Ini Dianggap 'Saudara Tua' Gereja Ayam di AADC 2 |access-date=2016-05-21 |archive-date=2016-05-05 |archive-url=https://web.archive.org/web/20160505202536/http://regional.liputan6.com/read/2497218/bangunan-ini-dianggap-saudara-tua-gereja-ayam-di-aadc-2 |dead-url=yes }}</ref>
Daniel berkeyakinan bahwa akan ada banyak orang datang berduyun duyun dari Segala Suku Bangsa ke Bukit Rhema untuk melihat kebaikan Tuhan. Karena visi ini, Daniel menghabiskan sebagian besar hidupnya untuk membangun Bukit Rhema. Awal Pembangunan Bukit Rhema adalah masa-masa sulit untuk Daniel karena ia menghabiskan 5 hari waktunya untuk bekerja di Jakarta dan pada akhir pekan ia harus memantau pembangunan di Magelang. Lebih dari 10 tahun Daniel menghabiskan Jumat malam dan Minggu sore di kereta fajar Jakarta - Purworejo - Jakarta.
 
Gereja Ayam terletak di 2 desa, [[Karangrejo, Borobudur, Magelang|Desa Karangrejo]] dan [[Kembanglimus, Borobudur, Magelang|Desa Kembanglimus]] di Kecamatan Borobudur. Lokasi Gereja Ayam sendiri disebut oleh Daniel Alamsyah sebagai Kawasan Wisata [https://www.bukitrhema.com Bukit Rhema]. Tempat ibadah besar dengan 7 lantai dan berbentuk burung, yang dijuluki "Gereja Ayam" & menawarkan tur. Terdapat sebuah [[kafe]] di ekor gedung Gereja Ayam yang disebut [https://cafeborobudur.com/products/booking-kedai-bukit-rhema Kedai Bukit Rhema]. Selain terdapat Cafe juga terdapat tempat oleh - oleh Di Kawasan Bukit Rhema Gereja Ayam yang di beri nama oleh Daniel Alamsyah. Toko oleh oleh ini menjual produk makanan ringan UMKM Sekitar Borobudur -Magelang<ref>{{Cite journal|date=2023-06-24|title=Kabupaten Magelang|url=https://wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Kabupaten_Magelang&oldid=23734824|journal=Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas|language=id|access-date=2023-07-22|archive-date=2023-08-01|archive-url=https://web.archive.org/web/20230801123256/https://wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Kabupaten_Magelang&oldid=23734824|dead-url=no}}</ref> serta kaos Gereja ayam dan [https://denmasbatik.com Batik]
Dalam kesusahan, namun Daniel percaya pada kekuatan Allah yang sempurna. Daniel terus membangkitkan rasa melayaninya dengan membangun Panti Rehabilitasi Narkoba dan Mental tidak jauh dari Bukit Rhema. Pada usia lebih dari 74 tahun, Tuhan terus memberikan kesehatan untuk Daniel, sehingga ia dapat belajar bagaimana untuk merehabilitasi pengguna narkoba dan akhirnya Daniel mampu melayani mereka yang hilang.
 
Terdapat 7 lantai di Gereja Ayam dimana setiap lantai memiliki fungsi yang berbeda - beda. Sejarah berdirinya Gereja Ayam sendiri sebenarnya merupakan pewahyuan yang didapat oleh Daniel Alamsyah ketika berdoa seharian di Bukit Rhema untuk membangun Rumah Doa Bagi Segala Bangsa.
Saat ini Bukit Rhema memiliki 7 lantai, masing-masing lantai akan memiliki "storry telling" yang berbeda. Menceritakan Perjalanan Spiritual Manusia, Makna Doa, kebaikan Tuhan, Mujizat dan Kearifan Lokal. Semua ini akan dituangkan dalam lukisan yang saling berhubungan dan memiliki pesan moral bagi pengunjung.
 
www.bukitrhema.org
 
== Referensi ==
Baris 13 ⟶ 23:
 
== Pranala luar ==
* [http://wartakota.tribunnews.com/2015/07/15/heboh-gereja-ayam-tersembunyi-di-magelang-kini-mendunia http://wartakota.tribunnews.com/2015/07/15/heboh-gereja-ayam-tersembunyi-di-magelang-kini-mendunia]
* [http://travel.kompas.com/read/2015/11/11/100244727/Menyingkap.Misteri.Gereja.Ayam.yang.Konon.Angker?page=all Menyingkap Misteri "Gereja Ayam" yang Konon Angker]
* [https://bukitrhema.com/ https://bukitrhema.com/]
* [http://wartakota.tribunnews.com/2015/07/15/heboh-gereja-ayam-tersembunyi-di-magelang-kini-mendunia http://wartakota.tribunnews.com/2015/07/15/heboh-gereja-ayam-tersembunyi-di-magelang-kini-mendunia]
* [https://www.travellerscantik.com/rekomendasi-cafe-di-dekat-candi-borobudur-gereja-ayam/ https://www.travellerscantik.com/rekomendasi-cafe-di-dekat-candi-borobudur-gereja-ayam/]
* [https://www.idnkorea.com/sejarah-gereja-ayam-lokasi-wisata-favorite-traveler-asal-korea-di-indonesia/ Sejarah Gereja Ayam]
* [https://cafeborobudur.com/products/booking-kedai-bukit-rhema Kedai Bukit Rhema].
* [https://www.localxfood.com/oleh-oleh-unik-di-magelang/ Daun Bukit]
* [https://denmasbatik.com Batik]
 
{{Lokasi wisata Jawa Tengah}}
 
[[Kategori:Tempat wisata di Jawa Tengah]]