The Interlace: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Lim Natee (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 72:
}}
 
'''The Interlace''' adalah kompleks [[gedung apartemen]] +1.000 unit di Singapura yang dirancang oleh [[Office for Metropolitan Architecture|OMA]] dan [[Ole Scheeren]]. Kompleks ini dikenal karena bentuknya menyerupai 31 balok yang ditumpuk secara acak seperti balok [[Jenga]]. Kompleks ini mendapat penghargaan ''[[List of World Architecture Festival winners|World Building of the Year]]'' di [[Festival Arsitektur Dunia]] 2015.<ref>{{cite news |last=Chung |first=Stephy |date=9 November 2015 |title=The Interlace: A closer look at the World Building of the Year |url=http://www.cnn.com/2015/11/09/architecture/world-building-of-the-year-2015/ |newspaper=[[CNN]] |location= |access-date= }}</ref> Kompleks yang terletak di pojok Depot Road dan Alexandra Road ini memiliki luas 170.000 meter persegi di atas lahan seluas 8 hektar. The Interlace memiliki 31 blok apartemen dengan 1.040 unit berukuran mulai dari 800 kaki persegi sampai 6.300 kaki persegi (griya tawang di lantai paling atas).<ref>{{Cite web|url=http://www.theinterlace.com/project-details.php|title=The Interlace|website=www.theinterlace.com|access-date=2017-06-12|archive-date=2017-06-17|archive-url=https://web.archive.org/web/20170617185029/http://www.theinterlace.com/project-details.php|dead-url=yes}}</ref> Kompleks ini menyediakan fasilitas rekreasi seperti [[kolam renang]], gimnasium, lapangan tenis, lapangan basket, taman bermain, ruang karaoke, dan meja biliar untuk para penghuninya.
 
== Sejarah ==
Baris 79:
== Arsitektur ==
[[Berkas:The Interlace, Singapore 2.jpg|jmpl|kiri|Pemandangan kompleks]]
The Interlace terdiri atas enam balok berlantai enam yang ditata dengan bentuk segi enam mengelilingi delapan taman. Empat balok gedung ditumpuk di tengah agar tingginya mencapai 24 lantai. Desain ini memberikan pemandangan daerah sekitar yang luas bagi setiap unit. Taman terluas memiliki kolam renang yang menyatu dengan arsitektur bangunan. The Interlace mendapat penghargaan World Building of the Year pada tahun 2015. CNBC memandang kompleks ini sebagai tantangan terhadap arsitektur tradisional di Singapura dan seluruh dunia.<ref>{{Cite web|url=https://www.cnbc.com/2016/07/01/once-subject-of-xis-scorn-star-architect-blazes-trail.html|title=Once subject of Xi's scorn, star architect blazes trail|last=Pillai|first=Reporting by Christine Tan {{!}} Written by Sharanya|date=2016-07-01|website=CNBC|access-date=2016-10-10}}</ref> Geoffrey Montes dari Architectural Digest menggambarkan The Interlace sebagai "kompleks hunian yang mencolok."<ref>{{Cite news|url=http://www.architecturaldigest.com/story/world-architecture-festival|title=8 Dazzling Winners from the World Architecture Festival {{!}} Architectural Digest|last=Montes|first=Geoffrey|newspaper=Architectural Digest|access-date=2016-10-10}}</ref> Raskin memuji desain Scheeren, "arsitek Ole Sheeren menduga bahwa tempat tinggal di kota yang padat tidak harus selalu berada di [[pencakar langit]] yang terkucilkan—dan ia benar."<ref>{{Cite book|title=Architecture Review|last=Raskin|first=Laura|publisher=|year=2014|isbn=|location=|pages=102–107|via=}}</ref> The Interlace dianugerahi [[CTBUH Skyscraper Award|Urban Habitat Award]] pada tahun 2014.
 
== Tanggapan ==
Baris 92:
{{DEFAULTSORT:Interlace}}
[[Kategori:Pencakar langit hunian di Singapura]]
[[Kategori:Bangunan huniandan struktur yang selesai dibangun tahun 2015]]
[[Kategori:Bangunan apartemen di Singapura]]
[[Kategori:Bangunan karya Ole Scheeren]]