(4 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Pulau Pamutusan''' terletak di peraiaran [[Bungus Teluk Kabung, Padang]] atau sekitar satu jam perjalanan dari [[Kota Padang]]. Pulau ini dijulukidikenal dengan surga tersembunyi karena belum terjamah oleh wisatawan.<ref name="sd" /> Pulau Pamutusan bisa ditempuh menggunakan kapal kecil dari [[Pelabuhan Muara]] Kota Padang sekitar satu jam perjalanan laut.<ref name="as">{{Cite web |url=http://wisatasenibudaya.com/wisata-ke-pulau-pamutusan-sumatra-barat-surga-yang-tersembunyi-di/ |title=Salinan arsip |access-date=2016-12-11 |archive-date=2016-12-20 |archive-url=https://web.archive.org/web/20161220114348/http://wisatasenibudaya.com/wisata-ke-pulau-pamutusan-sumatra-barat-surga-yang-tersembunyi-di/ |dead-url=yes }}</ref> Luas pulau ini kurang lebih 8 hektare dengan pantai pasir putih yang indah dan banyak di kelilingi pohon kelapa di sekitar pantainya, serta tanaman bakau yang hijau alami.<ref name="as" /> Pulau ini dinamakan "Pamutusan" karena terdapat semenanjung yang berubah menjadi daratan berpasir putih ketika air laut surut.<ref name="sd">http://daerah.sindonews.com/read/896581/24/pulau-pamutusan-surga-tersembunyi-di-sumatera-barat-1409371525</ref> Nama Pamutusan sendiri berasal dari bahasa Minang yang artinya terputus.
Pasir putih dan halus yang terbentang disepanjang bibir pantai. Semakin tinggi pasang air laut, maka semakin terlihat bahwa pulau ini benar-benar terpisah dari pulau [[Sumatera|Sumatera.]]