Azita Shariaty Khalil Abad: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Bolby Nasution (bicara | kontrib)
k Menambah Kategori:Pebisnis Swedia menggunakan HotCat
Tag: Kata kasar
Aderiqueza (bicara | kontrib)
+image #WPWP #WPWPNG
 
(5 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[File:Azita Shariati in 2019-2.jpg|thumb|Azita Shariaty Khalil Abad]]
'''Azita Shariaty Khalil Abad''' merupakan seorang wanita kelahiran [[Iran]] yang berpindah ke [[Göteborg]] pada tahun 1988.<ref>{{Cite news|url=https://www.thelocal.se/20170308/international-womens-day-2017-12-of-swedens-most-inspiring-women|title=International Women's Day 2018: 12 of Sweden's most inspiring women|date=2017-03-08|language=en|access-date=2018-03-10}}</ref> Ia merupakan seorang CEO perusahaan multinasional Sodexo untuk kawasan [[Swedia]] serta direktur administratif pada perusahaan yang sama di [[Denmark]].<ref name="Forum">{{Cite news|url=https://www.nbforum.com/nbreport/top-20-women-in-business-in-northern-europe/|title=Top 20 Women in Business in Northern Europe - Nordic Business Report|last=Forum|first=Nordic Business|newspaper=Nordic Business Forum|language=en-US|access-date=2018-03-10}}</ref> Azita merupakan seorang advokasi [[kesetaraan gender]], keberagaman, dan [[multikulturalisme]] yang berdedikasi. Ia mengimplementasikan ide-ide kesetaraan gender dalam proyek perusahaan pada tahun 2010 ketika ia menjabat sebagai wakil presiden perusahaan yang berhasil mempekerjakan setidaknya lima puluh persen wanita dari keseluruhan pegawai pada posisi-posisi manajer senior.<ref>{{Cite news|url=https://www.nbforum.com/nbreport/top-20-women-in-business-in-northern-europe/|title=Top 20 Women in Business in Northern Europe - Nordic Business Report|lastname="Forum|first=Nordic Business|newspaper=Nordic Business Forum|language=en-US|access-date=2018-03-10}}<"/ref> Pada tahun 2015, Azita mendapatkan gelar sebagai salah satu wanita pebisnis kelas atas kawasan [[Nordik]].<ref>(''Dalam bahasa Swedia)'' {{Cite news|url=https://www.va.se/nyheter/2015/03/06/naringslivets-maktigaste-kvinna-azita-shariati/|title=Sveriges mäktigaste affärskvinna vänder upp och ner på strukturerna|newspaper=Veckans affärer|access-date=2018-03-10}}</ref>
 
== Referensi ==
 
{{reflist}}
[[Kategori:Pebisnis Swedia]]
 
[[Kategori:Pejabat Eksekutif Perusahaan Swedia]]
[[Kategori:PebisnisEmigran Iran di Swedia]]