Lilian, Putri Réthy: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android App section source |
||
(12 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Short description|Istri kedua Leopold III dari Belgia (1916–2002)}}
{{EngvarB|date=May 2017}}
{{Use dmy dates|date=May 2017}}
{{More footnotes|date=May 2010}}
{{Infobox royalty
| consort = yes
| name = Lilian
| title = [[Retie|Putri Réthy]]
|
| succession = [[Permaisuri Raja Belgia]]
| birth_date = {{Birth date|df=yes|1916|11|28}}▼
| reign = 6 Desember 1941 – 16 Juli 1951<br>({{age in years and days|1941|12|06|1951|07|16}})
|predecessor = [[Astrid dari Swedia]]
| death_date = {{death date and age|df=yes|2002|6|7|1916|11|28}}▼
|successor = [[Fabiola dari Belgia|Fabiola de Mora y Aragón]]
| death_place =Domaine d'Argenteuil, Waterloo, [[Belgia]]▼
| birth_name = Mary Lilian Henriette Lucie Josephine Ghislaine Baels
| spouse = [[Leopold III dari Belgia|Raja Leopold III dari Belgia]] (1941 - 1983)▼
▲| birth_date = {{Birth date|df=yes|1916|11|28}}
| issue = {{plainlist|▼
| birth_place = [[Highbury]], [[London]], Inggris<ref name="sydney">{{cite web|url=https://www.smh.com.au/national/a-wife-loved-by-a-king-but-not-her-people-20020620-gdfdqp.html|title=A wife loved by a king but not her people|publisher=[[The Sydney Morning Herald]]|date=20 June 2002|access-date=19 May 2020}}</ref>
* [[Pangeran Alexandre dari Belgia]]▼
▲| death_date = {{death date and age|df=yes|2002|6|7|1916|11|28}}
* [[Putri Marie-Christine dari Belgia|Putri Marie-Christine, Nyonya Gourgues]]▼
▲| death_place = [[:fr: Château d'Argenteuil|Domaine d'Argenteuil]], [[Waterloo,
| burial_place = [[Church of Our Lady of Laeken]]
▲| spouse
▲| issue = {{plainlist|
▲* [[Pangeran Alexandre dari Belgia|Pangeran Alexandre]]
* Putri Marie-Christine, Ny. Gourgues
▲* [[Putri Marie-
| father = [[Henri Baels]]▼
| mother = Anne Marie de Visscher▼
}}
'''Putri Lilian dari Belgia, Putri Réthy''' (lahir '''Mary Lilian Henriette Lucie Josephine Ghislaine Baels'''; {{Birth date|df=yes|1916|11|28}} – {{death date|df=yes|2002|6|7}}) adalah istri kedua Raja [[Leopold III dari Belgia]]. Lahir di Britania Raya dan dibesarkan di Belgia, ia menjadi sukarelawan sebagai pengemudi mobil yang mengangkut warga Belgia dan Prancis yang terluka ke rumah sakit di [[Bruges]] selama [[Perang Dunia II]]. Lilian menikah dengan Raja Leopold III pada tahun 1941 dan menjadi [[Daftar permaisuri Belgia|permaisuri raja Belgia]]. Pasangan itu memiliki tiga orang anak. Dia juga merupakan ibu tiri bagi anak-anak Leopold III dari [[Astrid dari Swedia|Ratu Astrid]] dan menjadi "ibu negara" Belgia selama sembilan tahun pertama pemerintahan anak tirinya [[Baudouin dari Belgia|Raja Baudouin]]. Pekerjaan amalnya berfokus pada bidang kedokteran dan kardiologi.
▲| father= Henri Baels
▲| mother = Anne Marie de Visscher
== Kehidupan awal dan Pendidikan ==
Baris 36 ⟶ 43:
Namun, dalam perjalanannya, Henri Baels mengalami kecelakaan mobil dan kakinya terluka. Dia dirawat di rumah sakit di [[Le Havre]]. Ketika situasi militer di Belgia menuju ke arah bencana, istrinya memutuskan untuk membawa anak-anaknya ke tempat yang aman di Prancis, dan Lilian mengemudikan mobil keluarga dalam perjalanan. Istri dan anak perempuan Gubernur Baels berhasil bertemu dengannya lagi, secara kebetulan, di sebuah rumah sakit di [[Poitiers]].
Baels kemudian dituduh telah meninggalkan jabatannya sebagai Gubernur tanpa kerja dengan melarikan diri ke Prancis. Dia berhasil dalam mendapatkan audiensi dengan Raja setelah kapitulasi tentara Belgia pada tanggal 28 Mei 1940 dan pemenjaraan Raja sendiri oleh orang-orang Jerman di Istana Laeken. Henri Baels dan Lilian, menjelaskan keadaan sebenarnya dari kepergiannya dari Belgia, dan Gubernur Baels dengan demikian dibenarkan. Selanjutnya, Lilian dan ayahnya kembali ke Prancis dan merawat pengungsi Belgia di wilayah [[Anglet]]. Setelah pembebasan Belgia, Henri Baels dituduh berkolaborasi dengan Nazi selama perang,
== Pernikahan dan Kontroversi ==
Pada tahun 1941, atas undangan Ibu Suri Elisabeth, Lilian mengunjungi Istana Kerajaan Laeken, dimana Raja Leopold III, sekarang menjadi [[tawanan perang]] yang ditahan oleh para Jerman yang berada di bawah [[tahanan rumah]]. Kunjungan ini dilakukan beberapa kali, sehingga Raja Leopold III dan Lilian jatuh cinta. Leopold melamar Lilian pada bulan Juli 1941,
Leopold dan Lilian awalnya berencana untuk melakukan pernikahan sipil resmi mereka setelah berakhirnya perang dan pembebasan Belgia,
Lilian diterima oleh anak - anak Raja, [[Joséphine Charlotte dari Belgia|Joséphine-Charlotte]], [[Baudouin dari Belgia|Baudouin]] dan [[Albert II dari Belgia|Albert]]. Putri Lilian membuktikan dirinya bisa menjadi seorang istri yang setia pada sang Raja dan seorang ibu yang penuh kasih sayang kepada anak-anak Raja dari istri pertamanya, [[Astrid dari Swedia|Ratu Astrid]]. Lilian juga bertanggung jawab penuh untuk membesarkan mereka dan merawat mereka dengan kesabaran. Anak - anak Raja pun mengabdikan diri kepadanya, dengan mudah mengadopsinya sebagai ibu pengganti.
Baris 47 ⟶ 54:
Ketika pernikahan sipil Raja Leopold dan Lilian dipublikasikan dalam surat pastoral oleh Kardinal van Roey pada bulan Desember 1941, ada reaksi beragam di Belgia. Beberapa menunjukkan simpati untuk pasangan baru itu, mengirimkan bunga dan pesan ucapan selamat ke istana di Laeken. Namun, yang lain berpendapat bahwa perkawinan baru tersebut tidak sesuai dengan status Sang Raja sebagai tahanan perang dan keinginannya berbagi nasib bersama rakyat yang ditaklukkan dan tentara tawanan yang dipenjara oleh para Jerman, dan merupakan pengkhianatan atas kenangan Ratu Astrid. Mereka juga mencap Lilian sebagai pemanjat sosial. Raja Leopold dan Lilian juga disalahkan karena melanggar hukum Belgia dengan melakukan pernikahan agama mereka sebelum pernikahab sipil mereka. Kritik ini terus berlanjut selama bertahun-tahun, bahkan setelah perang.
Orangtua Ratu Astrid,
== Deportasi ke Nazi Jerman ==
Baris 72 ⟶ 79:
Setelah operasi jantung putranya, [[Pangeran Alexandre dari Belgia|Pangeran Alexandre]], di [[Amerika Serikat]] ketika masa kecilnya, Putri Lilian menjadi sangat tertarik dengan pengobatan, dan khususnya, dalam bidang [[kardiologi]], dan mendirikan Yayasan Kardiologis yang, melalui pekerjaannya, telah menyelamatkan nyawa ratusan orang. Baik sebelum dan sesudah kematian suaminya pada tahun 1983, Putri Lilian memperdalam ketertarikannya pada lingkungan intelektual dan ilmiah dengan energi dan semangat.
== Karakter dan repurtasi ==▼
Lilian dikenal sebagai orang yang sangat ketat dan selalu menuntut diri sendiri, dan, hasilnya, bisa melakukan itu kepada orang lain. Karena kontroversi seputar tindakan masa perang Raja Leopold III, dan, khususnya, pernikahan keduanya, Lilian sangat tidak populer. Lilian juga memiliki teman dekat, yang melihatnya sebagai wanita dengan kecantikan, pesona, kecerdasan, keanggunan, karakter yang kuat, kebaikan, humor, dan taat budaya yang hebat. Mereka mengaguminya karena keberaniannya dan martabat dimana Putri Lilian menghadapi serangkaian serangan pribadi yang panjang, saat "Royal Question" dan beberapa dekade kemudian.▼
== Kematian ==
Baris 80 ⟶ 84:
[[Fabiola dari Belgia|Ratu Fabiola]] dan anak -anak tirinya hadir di pemakaman, begitu pula anak laki - laki Lilian, [[Pangeran Alexandre dari Belgia|Alexandre]] dan salah satu anak perempuannya [[Putri Marie-Esméralda dari Belgia|Marie-Esméralda]]. Anak perempuan Lilian yang lain [[Putri Marie-Christine dari Belgia|Marie-Christine]] tidak hadir.
==Warisan==
▲Lilian dikenal sebagai orang yang sangat ketat dan selalu menuntut diri sendiri, dan, hasilnya, bisa melakukan itu kepada orang lain. Karena kontroversi seputar tindakan masa perang Raja Leopold III, dan, khususnya, pernikahan keduanya, Lilian sangat tidak populer. Lilian juga memiliki teman dekat, yang melihatnya sebagai wanita dengan kecantikan, pesona, kecerdasan, keanggunan, karakter yang kuat, kebaikan, humor, dan taat budaya yang hebat. Mereka mengaguminya karena keberaniannya dan martabat dimana Putri Lilian menghadapi serangkaian serangan pribadi yang panjang, saat "Royal Question" dan beberapa dekade kemudian.
===Mode===
[[Jacqueline Kennedy]], [[Ibu Negara Amerika Serikat]] sebagai istri [[John F. Kennedy]], menyebut Putri Lilian sebagai inspirasi mode.<ref>Smith, Sally Bedell. ''Grace and Power''. 2005. p. 24</ref> Koleksi lemari pakaian dan perhiasan Lilian dilelang oleh [[Sotheby's]] pada tahun 2003.<ref>{{cite web|url=http://www.sothebys.com/en/auctions/ecatalogue/2003/fit-for-a-princess-jewels-and-couture-from-the-collection-of-the-late-her-royal-highness-princess-lilian-of-belgium-and-various-owners-w03826/lot.494.html|title=494: SAPPHIRE AND DIAMOND BRACELET, CIRCA 1915, The five openwork lozenges set with…|publisher=Sotheby's|access-date=17 Maret 2022}}</ref>
===Filantropi===
Setelah kematian Lilian, sebuah konferensi kardiologis diselenggarakan dan dokter dan ahli bedah terkemuka seperti DeBakey dan yang lainnya memberikan penghormatan kepada Lilian dan kontribusinya terhadap kardiologi.
==Anak==
{{unreferenced section|date=November 2021}}
Lilian memiliki tiga anak dengan Raja Leopold III:
*[[Pangeran Alexandre dari Belgia|Pangeran ''Alexandre'' Emmanuel Henri Albert Marie Léopold dari Belgia]] (1942–2009). Menikahi [[Putri Léa dari Belgia|Léa Wolman]] pada tahun 1991 (pernikahan tersebut menjadi pengetahuan umum pada tahun 1998).
*[[:fr:Marie-Christine de Belgique|Putri ''Marie-Christine'' Daphné Astrid Élisabeth Léopoldine dari Belgia]], lahir di Brussels pada tanggal 6 Februari 1951. Pernikahan pertama dengan Paul Drucker pada tahun 1981 (berpisah tahun 1981, bercerai tahun 1985); pernikahan kedua dengan [[Jean-Paul Gourgues]] pada tahun 1989. Tinggal di [[Las Vegas, Nevada|Las Vegas]].
*[[Putri Marie-Esméralda dari Belgia | Putri ''Marie-Esméralda'' Adelaide Lilian Anne Léopoldine dari Belgia]], lahir di Brussels pada 30 September 1956. Menikah dengan [[Sir]] [[Salvador Moncada|Salvador Enrique Moncada]] pada tahun 1998. Mereka memiliki dua anak: Alexandra dan Leopoldo. Seorang jurnalis, ia menulis dengan nama profesional Esmeralda de Réthy.
== Gelar dan Gaya ==
▪ '''28 November 1916 - 11 September 1941''': Nona Mary Lilian Baels
▪ '''11 September 1941 - 7 Juni 2002''': ''Yang Mulia'' Sang Putri Réthy
==Referensi==
[[Kategori:Bangsawan Belgia]]
|