Litium karbida: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menghapus Kategori:Senyawa litium menggunakan HotCat
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 45:
Dalam laboratorium, sampel dapat disiapkan dengan memberi perlakuan [[asetilena]] dengan larutan litium dalam amonia.
 
:<cechem>{C2H2} + {2Li} -> {Li2C2} + {H2}</cechem>
 
Sampel disiapkan dengan cara ini umumnya memiliki kristal buruk. Sampel kristal dapat disiapkan melalui reaksi antara leburan litium dan [[grafit]] pada suhu di atas 1000&nbsp;°C.<ref name=rev1 /> {{chem|Li|2|C|2}} dapat pula disiapkan melalui reaksi CO{{sub|2}} dengan lelehan litium.
 
Litium karbida mudah terhidrolisis membentuk [[asetilena]]:
:<cechem>{C2Li2} + {H2O} -> {C2H2} + {LiOH}</cechem>
 
== Struktur ==
Baris 57:
== Penggunaan dalam penanggalan radiokarbon ==
{{main|Penanggalan radiokarbon}}
Terdapat sejumlah prosedur yang berlaku, beberapa dilakukan dengan membakar sampel menghasilkan [[karbon dioksida|{{chem|CO|2}}]] yang kemudian direaksikan dengan litium, dan metode lainnya dengan mereaksikan langsung sampel yang mengandung karbon dengan logam litium.<ref>{{cite journal | author = Swart E.R. | title = The direct conversion of wood charcoal to lithium carbide in the production of acetylene for radiocarbon dating | journal = [[Cellular and Molecular Life Sciences]] | doi = 10.1007/BF02146038 | year = 1964 | volume = 20 | pages = 47}}</ref> Hasilnya adalah sama: {{chem|Li|2|C|2}} dihasilkan, yang kemudian dapat digunakan untuk membuat spesies lain seperti asetilena dan benzena.<ref>[{{Cite web |url=http://www.geo.unizh.ch/c14/ |title=University of Zurich Radiocarbon Laboratory webpage] |access-date=2017-08-21 |archive-date=2009-08-01 |archive-url=https://web.archive.org/web/20090801100716/http://www.geo.unizh.ch/c14/ |dead-url=yes }}</ref> Perlu dicatat bahwa [[litium nitrida]] dapat terbentuk dan ini menghasilkan [[amonia]] ketika dihidrolisis, yang akan mengkontaminasi gas asetilena.
 
== Referensi ==