2019: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
|||
(258 revisi antara oleh lebih dari 100 100 pengguna tak ditampilkan) | |||
Baris 1:
'''2019''' ([[Angka Romawi|MMXIX]]) merupakan [[tahun biasa yang diawali hari Selasa]] dalam [[Kalender Gregorius|kalender Gregorian]], tahun ke-2019 dalam sebutan [[Masehi]] (CE) dan ''[[Masehi|Anno Domini]]'' (AD), tahun ke-19 pada [[Milenium ke-3]], tahun ke-19 pada [[Abad ke-21]], dan tahun ke- 10 dan terakhir pada dekade [[2010-an]].{{navtahun|2019}}
{{TOC limit|2}}
== Peristiwa ==
* [[2 Februari]]—[[Kornelius Sipayung]] ditahbiskan sebagai [[Keuskupan Agung Medan|Uskup Agung Medan]] oleh [[Nuncio Apostolik untuk Indonesia]] [[Piero Pioppo]] di Gedung Serbaguna Pemerintah [[Provinsi Sumatera Utara]].
* [[16 Februari]]—[[Nigeria]] mengadakan [[pemilihan umum Nigeria 2019|pemilihan]] presiden.
* [[10 Maret]]—[[Ethiopian Airlines Penerbangan 302]] tujuan [[Bandar Udara Internasional Jomo Kenyatta|Nairobi, Kenya]], jatuh 6 menit setelah take-off dari [[Bandar Udara Internasional Bole Addis Ababa|Addis Ababa, Ethiopia]].
* [[29 Maret]]—Keanggotaan [[Britania Raya]] di [[Uni Eropa]] akan [[Brexit|berakhir]] sesuai [[Keluar dari Uni Eropa|Pasal 50]] [[Perjanjian Lisboa (2007)|Perjanjian Lisboa 2007]],<ref>{{Cite news|url=http://www.dailymail.co.uk/news/article-5068373/Brexit-date-set-leave-hour-early.html|title=Brexit date for UK to leave EU set for March 29, 2019|last1=Groves|first1=Jason|last2=Ledwith|first2=Mario|date=9 November 2017|accessdate=26 Januari 2018|publisher=[[The Daily Mail]]}}</ref> tetapi diperpanjang hingga [[31 Oktober]] 2019.<ref>{{cite news|url=https://www.bbc.com/news/uk-politics-47889404|Brexit: UK and EU agree delay to 31 October|lang=en|publisher=[[BBC]]|date={{start date|2019|04|11}}}}</ref>
* [[17 April]]—[[Indonesia]] mengadakan [[pemilihan umum Indonesia 2019|pemilihan umum ke-12]]. Untuk pertama kalinya, pemegang hak suara bisa memilih wakil di semua tingkat pemerintahan secara serentak.<ref>{{Cite news|url=https://news.detik.com/berita/d-3483078/pileg-dan-pilpres-serentak-digelar-17-april-2019-ini-tahapannya|title=Pileg dan Pilpres Serentak Digelar 17 April 2019, Ini Tahapannya|last=Retaduari|first=Elza Astari|date=25 April 2017|accessdate=11 November 2017|publisher=news.detik.com|work=[[Detik.com|detikcom]]}}</ref>
* [[20 April]]—[[Afganistan]] mengadakan [[pemilihan umum presiden Afganistan 2019|pemilihan]] presiden.
* [[30 April]]—[[Akihito|Kaisar Akihito]] dari [[Jepang]] [[peralihan kekaisaran Jepang 2019|mengundurkan diri]] dari jabatannya; ini adalah pengunduran diri penguasa monarki Jepang pertama dalam dua abad. Digantikan oleh putranya, [[Naruhito]] (Kaisar [[Reiwa]]).<ref>{{Cite news|url=https://www.reuters.com/article/us-japan-emperor/japans-emperor-akihito-to-abdicate-on-april-30-2019-idUSKBN1DV3AS|title=Japan's Emperor Akihito to abdicate on April 30, 2019|last1=Sieg|last2=Kaneko|first1=Linda|first2=Kaori|date=30 November 2017|accessdate=1 December 2017|publisher=Reuters}}</ref>
* [[1 Mei]]—[[Kaisar Jepang]], [[Naruhito]] naik tahkta setelah 30 tahun ayahnya berkuasa.
* [[14 Mei|14]]–[[18 Mei]]—[[Eurovision Song Contest 2019]] akan diselenggarakan di [[Tel Aviv]], [[Israel]].
* [[23 Mei|23]]–[[26 Mei]]—[[pemilihan umum Parlemen Eropa 2019|Pemilihan umum Parlemen Eropa]].
* [[30 Mei]] s.d. [[14 Juli]]—[[Piala Dunia Kriket 2019]] akan diselenggarakan di [[Inggris]] dan [[Wales]].
* [[7 Juni|24 Juni]]—[[Gempa bumi Laut Banda 2019|Gempa bumi laut banda 2019]].
* [[7 Juni]] s.d. [[7 Juli]]—[[Piala Dunia Wanita FIFA 2019]] akan diselenggarakan di [[Prancis]].
* [[2 Juli]]—[[Gerhana matahari 2 Juli 2019|Gerhana matahari]] total akan terlihat di Amerika Selatan.<ref>{{citation|title=NASA - Total Solar Eclipse of 2019 July 02|url=https://eclipse.gsfc.nasa.gov/SEsearch/SEsearchmap.php?Ecl=20190702|date=2018-01-29|accessdate=2018-12-29 }}</ref>
* [[26 Juli]] s.d. [[11 Agustus]]—[[2019 Pan American Games]] akan diselenggarakan di [[Lima]], [[Peru]].
* [[12 September|12]]–[[14 September]]—Hari Berkabung Nasional atas meninggalnya [[BJ Habibie]].
* [[20 September]] s.d. [[2 November]]—[[Piala Dunia Rugbi 2019]] diselenggarakan di [[Jepang]].
* [[5 Oktober]]—[[Paus Fransiskus]] mengangkat 13 [[kardinal]] baru di [[Basilika Santo Petrus]], [[Vatikan]], salah satunya adalah [[Ignatius Suharyo]], [[Keuskupan Agung Jakarta|Uskup Agung Jakarta]].
* [[6 Oktober]]—[[Portugal]] [[Pemilihan umum legislatif Portugal 2019|memilih]] 230 anggota [[Majelis Republik (Portugal)|Majelis Republik]].
* [[20 Oktober]]—Pelantikan presiden [[Joko Widodo]] untuk periode kedua dan wakil presiden terpilih, [[Ma'ruf Amin]] di gedung [[Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia|MPR]], [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Jakarta]].
* [[26 Oktober]]—Larangan mendaki bukit batu [[Uluru]] mulai diberlakukan.
* [[5 November]]—Amerika Serikat akan [[Pemilihan umum Amerika Serikat 2019|memilih]] tiga gubernur dan berbagai pejabat daerah.
* [[11 November]]—[[Transit Merkurius]] terjadi.
* [[13 November]]—[[Siprianus Hormat]] terpilih sebagai [[Keuskupan Ruteng|Uskup Ruteng]] yang baru.<ref>{{Cite web|url=http://www.gcatholic.org/events/country/ID.htm|title=Recent Events in Indonesia|website=www.gcatholic.org|access-date=2020-07-04}}</ref>
* [[30 November]]—[[PT KAI]] menonaktifkan [[Kereta api Kalijaga]].
* [[30 November]]—[[11 Desember]]—[[Pesta Olahraga Asia Tenggara 2019]] akan diadakan di Filipina.<ref>{{Cite news|url=https://www.liputan6.com/bola/read/3801949/filipina-siap-jadi-tuan-rumah-sea-games-2019|title=Filipina Siap Jadi Tuan Rumah SEA Games 2019|work=[[Liputan6.com]]|access-date=2019-02-08|language=id|last=Harahap|first=Zulfirdaus|editor-last=Hidayat|editor-first=Rizki|editor-last2=Ikhsan|editor-first2=Harley}}</ref>
* [[26 Desember]]—[[Gerhana matahari 26 Desember 2019|Gerhana matahari]] cincin akan terlihat di [[Asia Selatan]].<ref>{{citation|title=NASA: Annular Solar Eclipse of 2019 December 26|url=http://eclipse.gsfc.nasa.gov/SEsearch/SEsearchmap.php?Ecl=20191226|date=2009-09-15|accessdate=2010-08-07 }}</ref>
* [[31 Desember]]—Kasus [[Coronavirus|Virus Corona]] atau [[COVID-19]] pertama di [[Wuhan]], [[Republik Rakyat Tiongkok|Tiongkok]]. Pertama kali muncul di [[Pasar Grosir Makanan Laut Huanan|pasar hewan]] dari dua orang di antaranya suami-istri, salah satunya belum pernah ke pasar, dan tiga orang merupakan anggota satu keluarga yang bekerja di toko ikan.
== Kematian ==
* 30 Januari - [[Saphira Indah]], selebritas Indonesia
* 1 Februari - [[Parhan Ali]], politikus Indonesia, [[Bupati Bangka Barat]] 2005 - 2010 dan 2016 - 2019
*2 Maret - [[Nur Tompel]], pelawak indonesia
* 14 Maret - [[Charlie Whiting]], direktur olahraga motor asal Inggris
* 5 April - [[Wowaka]], musisi Jepang
* 20 Mei - [[Niki Lauda]], pembalap Formula Satu asal Austria
* 22 Mei - [[Muhammad Arifin Ilham]], pendiri Majelis Az-Zikra
* 1 Juni - [[Ani Yudhoyono]], istri Presiden ke-6 [[Susilo Bambang Yudhoyono]], Ibu Negara RI ke-6
* 30 Juli - [[Ichsan Yasin Limpo]], mantan Bupati Gowa, Saudara kandung [[Syahrul Yasin Limpo]]
* 3 Agustus - [[Syahiran]], politikus Indonesia, [[Bupati Pasaman Barat]] 2005 - 2010 dan 2016 - 2019
* 3 Agustus - [[John Philip Saklil]], [[Keuskupan Timika|Uskup Timika]]
* 6 Agustus - [[Maimun Zubair]], Pengasuh Pondok Pesantren Al-Anwar, [[Sarang, Rembang]]
* 31 Agustus - [[Anthoine Hubert]], pembalap Formula 2 asal Perancis, juara [[Seri GP3]] (2018)
* 11 September - [[BJ Habibie]], Presiden ke-3 Republik Indonesia
* 12 September - [[Ida Laila]], Pedangdut era 1970-an
* 20 September - [[Abraham Octavianus Atururi]], mantan Gubernur Papua Barat pertama periode 2006 - 2017
* 14 Oktober - [[Sulli]], Penyanyi Korea Selatan, Mantan Anggota Girlband [[F(x) (grup musik)]]
* 2 November - [[Afridza Munandar]], pembalap motor asal Indonesia
* 19 November - [[Cecep Reza]], aktor Indonesia terkenal berperan sebagai Bombom di sinetron [[Bidadari (sinetron)|Bidadari]]
* 19 November - [[Martinus Dogma Situmorang]], [[Keuskupan Padang|Uskup Padang]]
* 24 November - [[Goo Ha-ra]], Penyanyi Korea Selatan, Mantan Anggota [[Kara (grup musik)]].
* 27 November - [[Ciputra]], pengusaha Indonesia
* 2 Desember - [[Azwir]], politikus Indonesia, [[Daftar Bupati Aceh Selatan|Bupati Aceh Selatan]] periode 2018 - 2019
* 8 Desember - [[Juice Wrld|Juice WRLD]], penyanyi rap asal Amerika Serikat
{{Libur}}
== Referensi ==
{{reflist}}
[[Kategori:2010-an]]
|