W.E.B. Du Bois: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k + works and links |
k clean up |
||
(19 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{About|sosiolog, sejarawan, aktivis hak sipil, dan pengarang Amerika Serikat|orang lain bernama serupa|William DuBois (disambiguasi){{!}}William DuBois}}
{{Infobox scientist
|image = WEB DuBois 1918.jpg
Baris 25:
|footnotes = <!-- for any footnotes needed to clarify entries above -->
}}
'''William Edward Burghardt Du Bois''' ({{IPAc-en|
Du bois dan pendukungnya menolak [[Kompromi Atlanta]] yang merupakan perjanjian yang dirancang oleh Booker T. Washington yang memerintahkan bahwa ras kulit hitam [[Amerika Serikat Selatan|selatan]] untuk bekerja dan tunduk kepada kuasa politik ras kulit putih selama mereka diberikan kesempatan untuk belajar dan mendapatkan ekonomi yang layak. Du Bois menuntut untuk diberikan hak sipil penuh dan peningkatan perwakilan politik yang dia percayai bahwa hal ini dapat dicapai oleh kaum terpelajar elit Afrika Amerika. Dia menyebut kaum ini dengan nama [[Talented Tenth]] yang merupakan suatu istilah di bawah [[pengangkatan derajat ras]] dan percaya bahwa etnik Afrika-Amerika membutuhkan pendidikan yang lebih maju untuk mengembangkan kepemimpinan mereka.
[[Rasisme]] menjadi polemik utama bagi Du bois dan dia dengan keras memprotes kebijakan [[hukuman mati tanpa pengadilan di Amerika Serikat]], [[Hukum Jim Crow]] dan diskriminasi di sektor pendidikan dan pekerjaan. Gerakannya ini meliputi seluruh [[orang kulit berwarna]], terutama etnik Afrika dan Asia yang tinggal di wilayah koloni. Dia merupakan pendukung utama gerakan Pan-Afrikanisme dengan membantu mengadakan beberapa [[Muktamar Pan-Afrika|Kongres Pan-Afrika]] yang memperjuangkan kemerdekaan untuk wilayah koloni Afrika dari kuasa etnik Eropa. Du bois telah mengunjungi beberapa benua seperti Eropa, Afrika dan Asia. Setelah Perang Dunia I, dia melihat pengalaman tentara Amerika Serikat yang berasal dari [[Sejarah militer Afrika Amerika|ras kulit hitam di Prancis]] dan merekam ketidakadilan dan rasisme yang terjadi.
Du Bois merupakan penulis yang produktif. Kumpulan esainya yang berjudul ''[[The Souls of Black Folk]]'' merupakan karya yang sangat berpengaruh untuk perkembangan [[Sastra Afrika-Amerika Serikat|sastra Afrika-Amerika]] serta [[adikarya]]nya pada tahun 1935 yang berjudul [[Black Reconstruction in America,|''Black Reconstruction in America'',]] menantang kepercayaan bahwa ras kulit hitam bertanggung jawab atas kegagalan [[Era Rekonstruksi]]. Dia juga memopulerkan istilah [[garis warna]] sebagai penggambaran terhadap ketidakadilan doktrin [[berbeda tapi setara]] yang umum dipakai dalam kehidupan politik dan sosial di Amerika Serikat. Dia menulis kata pengantar ''The Souls of Black Folk'' dengan sebuah pernyataan "Masalah abad ke-20 adalah masalah garis warna"
Autobiografinya pada tahun 1940 yang berjudul ''[[Dusk of Dawn]]'' dianggap sebagai salah satu [[risalah]] saintifik untuk studi sosiologi di Amerika Serikat dan dia juga menerbitkan dua buku tentang cerita hidupnya yang berisi esai tentang sosiologi, politik dan sejarah. Du Bois percaya bahwa [[kapitalisme]] adalah penyebab utama terjadinya rasisme dan dia juga bersimpati terhadap tokoh [[Sosialisme|sosialis]] seumur hidupnya. Dia merupakan aktivis perdamaian dan salah satu penggagas [[perlucutan nuklir]]. Banyak gagasan perubahan yang dimasukkan kedalam [[Undang-Undang Hak Sipil tahun 1964 di Amerika Serikat|Undang-Undang Hak Sipil Amerika Serikat]] setahun setelah kematiannya.
== Masa awal kehidupan ==
[[File:Congregational_Church,_Great_Barrington,_MA.jpg|pra=https://en.wiki-indonesia.club/wiki/File:Congregational_Church,_Great_Barrington,_MA.jpg|al=An old brick church surrounded by trees|ka|jmpl|Ketika anak-anak, Du Bois sekolah di [[Perkumpulan Kongregasi Gereja Great Barrington|Kongregasi Gereja]] di [[Great Barrington, Massachusetts]]. Anggota gereja mengumpulkan donasi untuk membiayai kuliahnya.{{Sfn|Horne||p=7}}]]
William Edward Burghardt Du Bois lahir pada tanggal 23 Februari 1868 di Jalan Churt di desa [[Great Barrington, Massachusetts]] dari pasangan Alfred and Mary Silvina Du Bois.{{Sfn|Lewis||p=11}} Kakek Moyang Du Bois adalah Tom Burghardt, seorang budak yang (Lahir di [[Afrika Barat]] pada sekitar awal dekade 1730) dimiliki oleh Conraed Burghardt yang merupakan seorang kolonis dari Belanda. Tom mengabdi di [[Angkatan Bersenjata Kontinental]] selama [[Perang Revolusi Amerika Serikat|Perang revolusi Amerika Serikat]] di mana dia mendapatkan kebebasannya pada akhir abad ke-18. Anaknya, Jack Burdghard adalah ayah dari Othello Burghard yang menjadi Ayah dari Mary Silvina Burghardt. William Du Bois menyatakan bahwa [[Elisabeth Freeman|Elizabeth Freeman]] sebagai kerabatnya karena Freeman menikah dengan kakek buyutnya, Jack Burghardt.{{Sfn|Lewis ||p=13-15}}
Kakek buyut William Du Bois's adalah James Du Bois dari [[Poughkeepsie, New York]] yang merupakan seorang etnik [[Prancis-Amerika]] dari keturunan [[Huguenot]] yang memiliki banyak anak dari beberapa budak wanita.{{Sfn|Lewis||p=20-21}} Salah satu anak lelaki James, Alexander lahir di [[Long Cay]] yang berlokasi di [[Bahama]] pada tahun 1803 dan pindah ke [[Amerika Serikat]] bersama ayahnya pada tahun 1810.{{Sfn|Chandler||p=100-3}} Alexander Du Bois pindah dan bekerja di [[Haiti]] yang merupakan ayah dari Alfred dengan seorang wanita simpanan.{{Sfn|Lewis ||p=38}} Alexander pulang ke [[Connecticut]] dan meninggalkan Alfred di Haiti dengan ibunya. Beberapa waktu sebeluh tahun 1860, Alfred Du Bois pindah ke Amerika serikat dan tinggal di [[Massachusetts]].{{Sfn|Lewis ||p=13-15}} Dia menikah dengan Mary Silvina Burghardt pada tanggal 5 Februari 1867 di [[Housatonic, Massachusetts|Housatonic]].{{Sfn|Lewis ||p=718}}Alfred meninggalkan Mary pada tahun 1870, dua tahun setelah anaknya William lahir.{{Sfn|Lewis ||p=718}} Mary pulang ke rumah ornag tuanya bersama dengan anaknya di Great Barrington dan mereka tinggal di sana hingga William berusia lima tahun. Dia bekerja dengan dukungan keluarga (kakak lelakinya dan tetangga) hingga dia menderita [[strok]] dan meninggal pada tanggal 23 Maret 1885.{{Sfn|Reiland||p=165}}
Great Barrington ditinggali oleh mayoritas orang [[Eropa Amerika|Eropa-Amerika]] yang memperlakukan Du Bois dengan baik. Dia sekolah di sekolah negeri di mana ras kulit putih dan hitam sudah sekolah bersama. Ketika dewasa, dia menulis tentang rasisme yang dialami sebagai anak yatim dan minoritas di kota. Akan tetapi, gurunya menyadari kemampuannya dan mendorongnya untuk sekolah lebih tinggi dan pengalamannya ketika sekolah membuatnya percaya bahwa dia bisa menggunakan pengetahuaanya untuk memberdayakan Afrika-Amerika.{{Sfn|Lewis ||p=27-44}} Dia lulus dari [[SMA Searles]] dan dia berkuliah dengan dibiayai oleh [[Kongregasi (Katolik)|kongregasi]] gereja anak-anak yang merupakan kongregasi gereja pertama di Great Barrington.{{Sfn|Horne||p=7}}{{Sfn|Lewis ||p=39-40}}
=== Masa kuliah ===
[[File:W._E._B._Du_Bois_Suppression_of_the_African_slave_trade_in_the_United_States_(cropped).jpg|pra=https://en.wiki-indonesia.club/wiki/File:W._E._B._Du_Bois_Suppression_of_the_African_slave_trade_in_the_United_States_(cropped).jpg|kiri|jmpl|Halaman judul disertasi Du Bois di Harvard, ''Suppression of the African Slave Trade in the United States of America: 1638–1871'']]
Bergantung dengan uang donasi oleh tetangganya, Du Bois kuliah di [[Universitas Fisk]] yang merupakan [[perguruan tinggi khusus kulit hitam di masa lalu]] di [[Nashville, Tennessee]] dari tahun 1885 hingga 1888.<ref>{{Cite web|last=Rudwick|first=Elliot|title=W.E.B. Du Bois American sociologist and social reformer|url=https://www.britannica.com/biography/W-E-B-Du-Bois|website=Encyclopedia Britannica|language=en|access-date=2020-11-01}}</ref> Setelah mendapatkan gelar sarjana dari Univeritas Fisk, dia kuliah di [[Kolese Harvard]] (tidak menerima [[Satuan kredit semester|SKS]] dari Fisk) dari tahun 1888 hingga 1890 di mana dia bertemu dengan profesor [[William James]] dan [[Josiah Royce]] yang sangat mempengaruhi pemikiran filsafatnya.{{Sfn|Lewis ||p=72-79}} Du Bois membayar uang kuliahnya dari pekerjaan musim panas, warisan, beasiswa dan pinjaman dari teman-temannya. Pada tahun 1890, Du bois mendapatkan gelar [[Gelar kehormatan Latin|cum laude]] untuk gelar sarjana keduanya dari Harvard.{{Sfn|Lewis ||p=69-80}} Pada tahun 1891, Du bois mendapatkan gelar Master dari Harvard.<ref>{{Cite news|last=Pazzanese|first=Christina|date=2018-10-24|title=Harvard sociology conference to give W.E.B. Du Bois his due|url=https://news.harvard.edu/gazette/story/2018/10/harvard-sociology-conference-to-give-web-du-bois-his-due/|work=|newspaper=Harvard Gazette|language=en-US|access-date=2020-11-03}}</ref>
Pada tahun 1892, Du Bois menerima [[Pendanaan Slater|pendanaan John F Slater untuk pendidikan manusia bebas]] untuk melakukan pekerjaan pascasarjananya di Universitas Humbold Berlin di mana dia mengambil SKS dari [[Rudolph von Gneist]], [[Adolph Wagner]] dan [[Maximilian Weber|Max Weber]].<ref>{{Cite web|title=W E B Du Bois {{!}} Encyclopedia.com|url=https://www.encyclopedia.com/people/social-sciences-and-law/social-reformers/w-e-b-du-bois|website=www.encyclopedia.com|access-date=2020-11-03}}</ref> Selama menjadi mahasiswa, dia berkelana ke seluruh eropa dan mencapai kematangan intelektual di ibukota Jerman ketika belajar dengan ilmuwan ilmu sosial, seperti [[Gustav von Schmoller]] dan [[Heinrich von Treitschke]].{{Sfn|Lewis ||p=98-103}} Setelah pulang ke Eropa, Du Bois menyelesaikan studi pascarjananya sebagai orang Afrika-Amerika pertama yang mendapatkan gelar doktoral dari Universitas Harvard.<ref>{{Cite web|title=NAACP {{!}} NAACP History: W.E.B. Dubois|url=https://www.naacp.org/naacp-history-w-e-b-dubois/|website=NAACP|language=en|access-date=2020-11-03}}</ref>
=== Wilberforce dan Philadelphia ===
Pada musim panas tahun 1894, Du bois menerima tawaran dari [[Universitas Tuskegee|Institut Tuskegee]] dan juga mengajar di [[Universitas Wilberforce]] di [[Ohio]]<ref>{{Cite web|last=Holt|first=Thomast C|date=Februari 2000|title=Du Bois, W. E. B. (1868-1963), African-American activist, historian, and sociologist|url=https://www.anb.org/view/10.1093/anb/9780198606697.001.0001/anb-9780198606697-e-1500191|website=American National Biography|language=en|doi=10.1093/anb/9780198606697.article.1500191|access-date=2020-11-10}}</ref>{{Sfn|Lewis ||p=111}}[[Alexander Crummel]] sangat mempengaruhi pemikiran Du bois untuk mempercayai bahwa ide dan moral adalah alat yang dibutuhkan untuk menciptakan perubahan sosial.{{Sfn|Lewis ||p=118-20}} Du Bois menikahi Nina Gomer pada tanggal12 Mei 1896.{{Sfn|Lewis ||p=126}}
Setelah dua tahun di Wilberforce, Du Bois menerima pekerjaan untuk melakukan penelitian selama satu tahun dari [[Universitas Pennsylvania]] pada musim panas tahun 1896.{{Sfn|Lewis ||p=128-9}} Dia melakukan penelitian lapang di bidang sosiologi di pemukiman Afrika-Amerika di [[Philadelphia, Pennsylvania|Philadelphia]] yang menjadi dasar untuk buku studinya yang berjudul ''[[The Philadelphia Negro]]'' yang terbit pada tahun 1899 ketika mengajar di Universitas Atlanta. Buku ini menjadi studi pertama tentang komunitas orang kulit hitam di Amerika Serikat.{{Sfn|Horne||p=23-24}} Metodologi penggambaran dan pemetaan karakteristik sosial terhadap lingkungan sosial yang digunakan di dalam buku ini menjadi pelopor studi yang dilakukan oleh [[Chicago school]]..{{Sfn|Caves||p=199-200}}
▲Selama berada di Universitas Atlanta, Du Bois aktif dalam kegiatan publik dan politik. Tahun 1905, dia menghadiri satu acara di Buffalo, New York yang berhasil membentuk Pergerakan Niagara. Pergerakan itu adalah organisasi hak sipil antar ras yang mendukung penghapusan perbedaan derajat yang berdasarkan pada ras dan warna kulit. . Gerakan itu menjadi dasar bagi National Association for the Advancement of Colored People (NAACP) pada tahun 1910. kelak Du Bois menjadi direktur riset dan publikasinya. Dia menerbikan majalan NAACP yaitu the Crisis dan banyak menulis di majalah itu tentang kesenjangan taraf hidup orang kulit hitam di Amerika. Du Bois menerima jabatan itu karena ada kesermpatan untuk menyebarkan idenya. Apalagi karena dia satu-satunya penanggung jawab untuk pendapat editorial di majalah itu. Tetapi jabatannya di Universitas Atlanta tidak dapat dipertahankan karena perselisihan dengan Booker T. Washington.Waktu itu Washington sangat populer dan dipandang para pemimpin dan politisi kulit putih sebagai wakil bagi orang kulit hitam Amerika.<ref>{{Cite book|title=Teori Sosiologi|last=Ritzer|first=George|publisher=Pustaka Pelajar|year=2012|isbn=9786022290445|location=Yogyakarta|pages=352-355}}</ref>
== Karya pilihan ==
{{Col-begin}}
{{Col-2}}
=== Buku non-fiksi ===
* ''[[The Study of the Negro Problems]]'' (1898)
* ''[[The Philadelphia Negro]]'' (1899)
Baris 61 ⟶ 86:
* ''Africa in Battle Against Colonialism, Racialism, Imperialism'' (1960)
=== Artikel ===
* [https://archive.org/details/EssayTowardAHistoryOfTheBlackManInTheGreatWar "An Essay Toward a History of the Black Man in the Great War",] ''The Crisis'', vol. 18, no. 2 (June 1919), pp. 63–87.
* [https://www.jstor.org/stable/pdf/1009474.pdf "The Study of the Negro Problems"], ''The Annals of the American Academy of Political and Social Science'', vol. 11 (1898), pp. 1–23.
Baris 67 ⟶ 92:
{{Col-break}}
=== Autobiografi ===
* ''[[Darkwater: Voices From Within the Veil]]'' ([[1920 dalam sastra|1920]])
* [[Dusk of Dawn|''Dusk of Dawn: An Essay Toward an Autobiography of a Race Concept'']] ([[1940 dalam sastra|1940]])
* ''The Autobiography of W. E. Burghardt Du Bois'', ([[1968 dalam sastra|1968]])
=== Novel ===
* ''The Quest of the Silver Fleece'' ([[1911 in literature|1911]])
* ''[[Dark Princess|Dark Princess: A Romance]]'' ([[1928 in literature|1928]])
Baris 80 ⟶ 105:
** ''Worlds of Color'' ([[1961 in literature|1961]])
=== Arsip ''The Crisis'' ===
: Du Bois menyunting ''[[The Crisis]]'' pada tahun 1910 sampai 1933. ''The Crisis'' mengandung beberapa polemik penting yang dipaparkannya.
:* [http://www.modjourn.org/render.php?view=mjp_object&id=crisiscollection Archives of ''The Crisis'' at the University of Tulsa: Modernist Journals Collection]
Baris 86 ⟶ 111:
:* [http://www.google.com/search?tbm=bks&tbo=1&q=%22The+Crisis%22 Issues of ''The Crisis'' at Google Books]
=== Rekaman ===
* [http://folkways.si.edu/albumdetails.aspx?itemid=1033 ''Socialism and the American Negro'' (1960)] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20110930174516/http://www.folkways.si.edu/albumdetails.aspx?itemid=1033 |date=2011-09-30 }}
* [http://folkways.si.edu/albumdetails.aspx?itemid=1031 ''W. E. B. Du Bois A Recorded Autobiography, Interview with Moses Asch'' (1961)] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20111127004913/http://www.folkways.si.edu/albumdetails.aspx?itemid=1031 |date=2011-11-27 }}
=== Disertasi ===
* ''[http://www.gutenberg.org/ebooks/17700 The Suppression of the African Slave Trade to the United States of America: 1638–1870]'', (Ph.D. dissertation), Harvard Historical Studies, Longmans, Green, and Co. (1896)
=== Pidato ===
* {{cite book |editor-first=Philip S. |editor-last=Foner |editor-link=Philip S. Foner |title=W. E. B. Du Bois Speaks: Speeches and Addresses, 1890–1919 |publisher=Pathfinder Press |location=New York |year=1970 |isbn=978-0-87348-181-6}}
* {{cite book |editor-last=Foner |title=W. E. B. Du Bois Speaks: Speeches and Addresses, 1920–1963 |publisher=Pathfinder Press |location=New York |year=1970 |isbn=978-0-87348-182-3}}
{{Col-end}}
== Lihat pula ==
* [[Unjuk rasa Universitas Fisk]]
* [[Daftar aktivis hak sipil]]
* [[Grand Prix of Literary Associations]]
== Catatan kaki ==
{{Reflist}}
== Referensi ==
{{external media| float = right| video1 = [https://www.c-span.org/video/?184685-1/web-du-bois
*{{Cite book|last=Chandler|first=Nahum Dimitri|date=2013|url=https://books.google.co.id/books?id=dJKUDwAAQBAJ&printsec=frontcover#v=onepage&q&f=false|title=X—The Problem of the Negro as a Problem for Thought|location=New York|publisher=Fordham Univ Press|isbn=9780823254088|pages=|url-status=live}}
*{{Cite
*{{Cite book|last=Lewis|first=David Levering|date=2009|url=https://books.google.co.id/books?id=-eQz4XToLnIC&printsec=frontcover#v=onepage&q=5%20february&f=false|title=W. E. B. Du Bois, 1868-1919: Biography of a Race|location=New York|publisher=Henry Holt and Company|isbn=9781466843073|pages=|url-status=live}}
*{{Cite book|last=Rabaka|first=Reiland|date=2007|url=|title=W.E.B. Du Bois and the Problems of the Twenty-first Century: An Essay on Africana Critical Theory|location=|publisher=Lexington Books|isbn=9780739116821|pages=|url-status=live}}
*{{Cite book|last=Ritzer|first=George|date=2012|url=|title=Teori Sosiologi|location=Yogyakarta|publisher=Pustaka Belajar|isbn=9786022290445|pages=|url-status=live}}
*{{Cite book|last=Caves|first=Roger W|date=2004|url=|title=Encyclopedida of the City|location=London|publisher=Routledge|isbn=0-203-56964-4|pages=199-200|url-status=live}}{{refend}}
== Bacaan lanjutan ==
{{external media| float = right| video1 = [https://www.c-span.org/video/?319147-1/lines-descent Presentation by Kwame Anthony Appiah on ''Lines of Descent'', April 29, 2014], [[C-SPAN]]}}
{{external media| float = right| video1 = [https://www.c-span.org/video/?53447-1/web-du-bois-biography-race ''Booknotes'' interview with David Levering Lewis on ''W.E.B. Du Bois: The Biography of a Race, 1868-1919'', January 2, 1994], [[C-SPAN]]| video2 = [https://www.c-span.org/video/?160133-1/web-dubois Presentation by Lewis on ''W.E.B. Du Bois: The Fight for Equality and the American Century, 1919-1963'' at the Atlanta History Center, October 30, 2000], [[C-SPAN]]| video3 = [https://www.c-span.org/video/?163816-1/open-phones-david-levering-lewis Interview with Lewis about ''W.E.B. Du Bois: The Fight for Equality and the American Century, 1919-1963'', April 29, 2001], [[C-SPAN]]| video4 = [https://www.c-span.org/video/?166023-9/web-dubois Presentation by Lewis about his Du Bois biographies at the National Book Festival, September 8, 2001], [[C-SPAN]]| video5 = [https://www.c-span.org/video/?179466-1/small-nation-people Presentation by Lewis and Deborah Willis on their book ''A Small Nation of People: W.E.B. Du Bois and African American Portraits of Progress'', October 29, 2003], [[C-SPAN]]}}
Baris 145 ⟶ 168:
* [[Louis Massiah|Massiah, Louis]] (producer and director), ''W. E. B. Du Bois: A Biography in Four Voices'', documentary movie, 1996, [http://newsreel.org/video/W-E-B-DU-BOIS California Newsreel]
== Pranala luar ==
{{Sister project links | wikt=no | commons=Category:W.E.B. Du Bois | b=no | n=no | q=W. E. B. Du Bois | s=Author:William Edward Burghardt Du Bois | v=no | voy=no | species=no | d=Q158060}}
* [https://www.loc.gov/rr/program/bib/dubois/ W. E. B. Du Bois: Online Resources, from the Library of Congress]
* [http://dubois.fas.harvard.edu W. E. B. Du Bois Institute for African American Research] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20190616095759/http://dubois.fas.harvard.edu/ |date=2019-06-16 }}
* [https://web.archive.org/web/20080209014552/http://www.library.umass.edu/spcoll/exhibits/dubois/intro.htm Exhibition at University of Massachusetts Amherst]
* [http://www.duboisnhs.org W. E. B. Du Bois National Historic Site]
* [http://www.georgiaencyclopedia.org/nge/Article.jsp?id=h-905 W. E. B. Du Bois in New Georgia Encyclopedia] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130201014251/http://www.georgiaencyclopedia.org/nge/Article.jsp?id=h-905 |date=2013-02-01 }}
* {{Gutenberg author | id=Du+Bois,+W.+E.+B.+(William+Edward+Burghardt)}}
* {{Internet Archive author |search=(("Du Bois" OR "DuBois") AND ("W. E." OR William))}}
* {{Librivox author |id=1655}}
* [https://web.archive.org/web/20070929083831/http://www.poetryfoundation.org/archive/poet.html?id=81210 Poems by W. E. B. Du Bois at PoetryFoundation.org]
* [http://www.sociosite.net/sociologists/#DUBOIS Online articles by Du Bois] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20181018174243/http://www.sociosite.net/sociologists/#DUBOIS |date=2018-10-18 }}
* {{cite IEP |url-id=dubois |title=W. E. B. Du Bois}}
* [http://www.c-span.org/video/?165130-1/writings-b-washington-du-bois "Writings of B. Washington and Du Bois"] from [[C-SPAN]]'s ''[[American Writers: A Journey Through History]]''
|