Bahasa daerah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Membatalkan 1 suntingan by 114.79.39.152 (bicara) (Patroli Siskamling 👮‍♂️)
Tag: Pembatalan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(11 revisi perantara oleh 11 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Bahasa daerah''' atau '''bahasa regional''' adalah [[bahasa]] yang dituturkan secara turun-temurun di suatu [[wilayah]] dalam sebuah [[negara berdaulat]], yaitu di suatu daerah kecilasli, [[negara bagian]] [[Federalisme|federal]], [[provinsi]], atau teritori yang lebih luas<ref>https://badanbahasa.kemdikbud.go.id/artikel-detail/792/kontribusi-kosakata-bahasa-daerah-dalam-bahasa-indonesia</ref>.
 
== Definisi dalam hukum internasional ==
Menurut pengertian yang dirumuskantermuat olehdalam [[Piagam Eropa untuk Bahasa-Bahasa Regional atau Minoritas]], istilah ''bahasa regional'' atau ''bahasa minoritas'' merujuk kepada bahasa yang:
* aslinya digunakan dalam wilayah suatu negara, oleh warga negara dari negara tersebut, yang secara numerik merupakan kelompok yang lebih kecil dari populasi lainnya di negara tersebut.
* bukan merupakan bahasa resmi (atau salah satu bahasa resmi) di negara tersebut''
Baris 26:
** [[Bahasa Asturia]] dan [[bahasa Llion]], diakui resmi (namun tanpa ketetapan hukum) di [[Asturias]] dan [[Castilla y León]], di [[Spanyol]], sementara [[bahasa Miranda]] setara resmi dengan [[bahasa Portugis]] di [[Miranda do Douro]], di [[Portugis]]. Ketiga-tiga bahasa ini tergolong dalam [[rumpun bahasa Astur-Llion]], yang dekat baik dengan [[Bahasa Spanyol|bahasa Kastilia]] (bahasa Spanyol) dan juga [[bahasa Galisia]], dan sementara bahasa Galisia ini dekat dengan [[bahasa Portugis]].
 
== Bahasa Daerahdaerah di Indonesia ==
{{utama|Daftar bahasa di Indonesia}}
<!--
Baris 170:
# Tanda alfabet: ‘.
-->
 
== Lihat pula ==
* [[Bahasa nasional]]
* [[Bahasa resmi]]
* [[Daftar bahasa di Indonesia]]
 
{{Authority control}}
 
[[Kategori:Hak linguistik]]