Osteitis fibrosa sistika: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kalahening (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
k top: clean up, added orphan tag
 
(5 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Orphan|date=Januari 2023}}
{{Inuse}}
 
{{Infobox medical condition (new)
Baris 25:
| deaths =
}}
'''Osteitis fibrosa sistika''' ({{IPAc-en|ˌ|ɒ|s|t|i|ˈ|aɪ|t|ɪ|s|_|f|aɪ|ˈ|b|r|oʊ|s|ə|_|ˈ|s|ɪ|s|t|ɪ|k|ə}} {{respell|OS|tee|AY|tis|_|fy|BROH|sə|_|SIS|tik|ə}}) adalah sebuah kondisi ketika jumlah kandungan [[hormon]] [[paratiroid]] terlalu banyak di dalam tubuh ([[hiperparatiroidisme]]) sehingga menyebabkan [[Retak tulang|patah tulang]] dan mengakibatkan tulang menjadi lunak.<ref name="ref">{{Cite book|title=Gangguang Tumbuh Kembang Dentokraniofasial|last=Sudiono|first=drg. Janti|date=2007|publisher=Penerbit Buku Kedokteran EGC|isbn=978-979-448-969-7|location=Jakarta|pages=49-50|url-status=live}}</ref><ref name="ref2">{{cite website|url=https://health.detik.com/penyakit/d-1247012/-osteitis-fibrosa|title=Osteitis Fibrosa|last=Medlineplus dan UMM.|first=|date=23 November 2009|website=Detik Health|accessdate=15 Februari 2020}}</ref> Hormon paratiroid, atauh PTH, merupakan hormon yang dihasilkan oleh [[kelenjar]] paratiroid yang terletak di leher dan membantu mengontrol penggunaan dan penghapusan [[kalsium]] oleh tubuh.<ref name="ref2" /> Fungsi dari hormon paratiroid adalah untuk membantu mengontrol kalsium, [[fosfor]], dan kadar [[vitamin D]] dalam [[darah]] dan [[Tulang|tulan]]<nowiki/>g.<ref name="ref2" /> Kondisi ketika kandungan hormon paratiroid terlalu banyak di dalam tubuh disebut [[Hiperparatiroidisme|hiperparatiroid]].<ref name="ref" /><ref name="ref2" /> Bentuk perubahan terparah dari hiperparatiroid disebut dengan Osteitis fibrosa sistika.<ref name="ref" /><ref name="ref2" /> Perubahan ini disebabkan oleh [[jaringan ikat]] [[fibrosa]].<ref name="ref" /> Jika dilakukan pemeriksaan [[radiologi]], maka bagian putih (radioopak) pada hasil [[Röntgen|rontgen]] dari bagian jaringan ikat fibrosa ini akan terlihat sebagai [[kista]].<ref name="ref" /> Gambaran seperti kista ini merupakan tanda utama jika yang terkena adalah pada bagian rahang atas dan rahang bawah ([[maksila]] dan [[mandibula]]).<ref name="ref" /> Jika yang terkana adalah bagian [[tulang panjang]] maka akan terjadi [[patah tulang]] (fraktur).<ref name="ref" /> Jika perubahan tersebut terjadi pada bagian [[tulang belakang]] maka akan mengakibatkan kolaps atau hancur.<ref name="ref" />
 
== Gejala ==
Baris 31:
 
== Diagnosis ==
Jika terdapat gejala ketidakseimbangan [[Mineral (nutrisi)|mineral]] dalam tubuh, dokter akan melakukan tes darah dan pengukuran tulang untuk mendeteksi Osteitis fibrosa sistika.<ref name="ref2" /><ref name="ref3">{{en}} {{cite website|url=https://www.healthline.com/health/osteitis-fibrosa-cystica#diagnosis|title=Osteitis Fibrosa Cystica|last=|first=|date=|website=Healthline|accessdate=16 Februari 2020}}</ref> Deteksi tersebut juga meliputi pemerikasaan kadar [[kalsium]], [[fosfor]], [[hormon]] paratiroid, [[alkali fosfatase]], bahan kimia tulang dan penanda kesehatan tulang.<ref name="ref3" /> Pemeriksaan [[radiologi]] dapat memperlihatkan jika terjadi [[Retak tulang|fraktu]]<nowiki/>r atau patah tulang dan area penipisan tulang.<ref name="ref3" /> Hasil rontgen juga dapat menunjukan jika terdapat posisi tulang bungkuk dan perubahan bentuk tulang.<ref name="ref3" /> Pasien yang memiliki diagnosis [[Hiperparatiroidisme]], memiliki resikorisiko yang lebih besar untuk terkena [[Osteoporosis]].<ref name="ref3" /> Terutama untuk wanita pada masa menjelang [[menopause]].<ref name="ref3" /> Hal ini terjadi karena terjadinya penurunan kadar hormon [[estrogen]] dalam tubuh.<ref name="ref3" />
 
== Pengobatan ==
Pegobatan untuk pasien dengan diagnosis Osteitis fibrosa sistika dapat ditempuh dengan beberapa cara.<ref name="ref2" /> Pertama, sebagian besar pasien dengan diagnosis Osteitis fibrosa sistika dapat disembuhkan melalui jalan operasi.<ref name="ref2" /> Perawatan lainnya dapat dilakukan dengan melakukan pembedahan untuk membuang [[kelenjar paratiroid]] [[abnormal]].<ref name="ref2" /> Selain itu, jika operasi tidak memungkinkan, mengonsumsi obat-obatan untuk menurunkan kadar [[kalsium]] dalam tubuh juga dapat dilakukan sebagai upaya penyembuhan.<ref name="ref2" />
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== External links ==
{{Medical resources
| DiseasesDB = 30721
Baris 52 ⟶ 51:
}}
 
[[Kategori: Kesehatan]]
[[Kategori: Penyakit muskuloskeletal]]