Gedangan, Cepogo, Boyolali: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k top: Bot: Menambah pengawasan otoritas
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(10 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 7:
|kecamatan =Cepogo
|kode pos =57362
|nama pemimpin = <!--Riyanto--> Waljuni (2019 - 2024)
|luas =1233 km²
|penduduk =1527 jiwa
|kepadatan =19 jiwa/km²
}}
'''Gedangan''' adalah pusat pe[[desa]]an di [[kecamatanKecamatan]] [[Cepogo, Boyolali|Cepogo]], [[Kabupaten Boyolali|Boyolali]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]].
 
== Administrasi ==
Gedangan berasal dari kata gedang atau pisang, karena di wilayah ini selain kebun kopi (babatan) dan teh di era kolonial Belanda merupakan perkebunan pisang dan biasa di gunakan untuk mengubur para pekerja rodi di perkebunan milik [[VOC]] yang mati, di desa Gedangan terdapat beberapa dusun di desa ini, diantaranya :
Nama desa ini diambil dari [[bahasa Jawa]] untuk [[pisang]] (''gedhang'', ꦒꦼꦝꦁ). Pedukuhan yang termasuk wilayah desa ini adalah Dangean, Babatan, Recosari, Gatak, Cabean, Gedangan, Candirejo, Tegallurung, Rejosari, Candisari, Gondang, Markan, Gendulan, Gunungmanik, Krancah, Purwosari, Karangsari, dan Bendosari<ref name="printilan">{{cite web
Dangean,babatan, recosari, gatak, cabean, gedangan, candirejo, tegal lurung, rejosari, candisari,gondang, markan,gendulan,gunung manik,krancah,purwosari, karang sari,bendosari
|url=https://printilan.com/nama-dukuh-di-kecamatan-cepogo-kabupaten-boyolali/
|title=Nama Dukuh di Kecamatan Cepogo Kabupaten Boyolali
|last=
|first=
|date=17 Januari 2024
|website=printilan.com
|publisher=
|access-date=9 Juli 2024
|quote= }}
</ref>. Beberapa bagian wilayah desa pernah menjadi kebun tanaman penghasil [[kopi]] dan [[teh]] pada masa kolonial Belanda.
 
Di sebelah timur desa Gedangan berbatasan dengan Desa [[Sumbung, Cepogo, Boyolali|Sumbung]], di sebelah barat dengan Desa [[Wonodoyo, Cepogo, Boyolali|Wonodoyo]], di sebelah selatan dengan Desa [[Jombong, Cepogo, Boyolali|Jombong]],dan di sebelah utara berbatasan dengan Desa [[Sukabumi, Cepogo, Boyolali|Sukabumi]]. Gedangan terletak di lereng timur [[Gunung Merapi]], dengan jarak sekitar 17&nbsp;km dari puncak gunung.
terdapat 2 sekolah dasar yaitu SDN 1 Gedangan Dan SDN 2 Gedangan dan 1 SMP yaitu SMPN 2 Cepogo
 
== Ekonomi ==
Terdapat 2 Situs bersejarah dari kerajaan mataram lama, yaitu candi lawang di dusun Dangean dan candi sari di antara dusun candirejo dan rejosari, di tahun 90an sampai awal tahun 2009 banyak di temukan situs maupun peninggalan-peninggalan sejarah baik dari jaman kerajaan maupun sisa-sisa penjajahan Jepang
Gedangan memiliki luas wilayah yang sebagian besar adalah lahan produktif untuk pertanian.Tanahnya berupa endapan vulkanik yang gembur tetapi kering serta kaya mineral. Karena berada pada elevasi cukup tinggi, iklimnya sejuk cenderung dingin.
Semisal penemuan arca kera Hanoman dan Anggada di lokasi yang ahirnya di namakan kampung recosari (dari kata arco/arca/reco), kemudian penemuan batu tersusun yang di pastikan adalah lingga di bawah perumahan penduduk di kampung wisata dangean
Dan penemuan selongsong peluru serta granat aktif peninggalan penjajahan Jepang
 
Tanaman pertanian utama adalah tembakau serta cengkih; berbagai tanaman sayuran dataran tinggi serta palawija juga ditanam warganya.
Gedangan memiliki luas wilayah yang sebagian besar adalah lahan produktif, bertanah gembur kering, berudara sejuk cenderung dingin, sangat cocok di tanami sayuran, namun komoditas utama adalah tembakau, cengkih, dan palawija
 
Hampir 80% masyarakat Desa Gedangan memiliki [[Sapi|sap]]<nowiki/>i, yang didominasi oleh sapi perah. Desa ini merupakan 10 besar desa penghasil susu terbaik di Indonesia, meskipun belum memiliki kemampuan mengolah dan memasarkan produknya ke mancanegara.
Selain itu yang membuat desa dangean memiliki tanah yang subur adalah abu vulkanik yang hampir setiap erupsi dari gunung Merapi yang berjarak 17 km saja di tambah hampir 80% masyarakat desa Gedangan memiliki sapi peliharaan, selain di gunakan sebagai bio gas, kotoran sapi sangat berpengaruh menjaga zat hara dalam kandungan
Tanah
 
== Pendidikan ==
Desa Gedangan merupakan 10 besar desa penghasil susu terbaik di Indonesia, walau produknya belum mampu di olah dan di pasarkan di mancanegara
Di Desa Gedangan terdapat 2dua sekolah dasar yaitu (SDN 1 Gedangan Dandan SDN 2 Gedangan) dan 1satu sekolah menengah tingkat SMPpertama yaitu SMPN 2 Cepogo.
 
== Objek sejarah dan wisata ==
Batas timur desa Gedangan adalah desa sumbing
Paling tidak terdapat dua situs bersejarah peninggalan [[Medang|Kerajaan Medang]] (Mataram Hindu) yang ditemukan di desa ini, yaitu [[candi Lawang]] di Dusun Dangean dan [[Candi Sari Cepogo|candi Sari]] di perbatasan antara Dusun Candirejo dan Recosari. Pada masa tahun 1990-an sampai awal tahun 2009 banyak ditemukan peninggalan-peninggalan sejarah dari masa kerajaan Mataram Hindu seperti arca Hanoman dan Anggada{{Facts}}di Dusun Recosari serta objek diduga lingga di Dangean. Peninggalan sisa amunisi (selongsong peluru dan granat) yang diperkirakan dari zaman pendudukan Jepang juga ditemukan di desa ini.
Batas barat desa Gedangan adalah desa wonodoyo
Batas selatan desa Gedangan adalah desa Kombong
Batas Utara desa Gedangan adalah desa Sukabumi
 
Wisata
Terdapat desa wisata yang cukup terkenal yaitu Desa wisata Dangean, dengan jalan yang cukup mulus untuk menuju lokasi, selain desa wisata terdapat acara pasar ngat pahingan yang di adakan sebulan sekali di area candi lawang
Informasi tentang desa dangean bisa di akses
Di YouTube, Instagram, Facebook kampung wisata dangean desa Gedangan
 
saat ini kepala desa gedangan di jabat oleh bapak waljuni dari desa cabean yang menjabat tahun 2019-2024
 
Terdapat desa wisata yang cukup terkenal yaitu Desa wisataWisata Dangean, dengan jalan yang cukup mulus untuk menuju lokasi,. selainSelain desa wisata, terdapat acara pasar ngat pahingan yang di adakandiadakan sebulan sekali di area candi lawangcandiLawang.
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
{{Cepogo, Boyolali}}
 
{{Authority control}}
 
 
{{Kelurahan-stub}}