Athena (mitologi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Menolak 3 perubahan teks terakhir (oleh Agus Damanik) dan mengembalikan revisi 17030246 oleh Agus Damanik: Jangan mengubah AB secara drastis tanpa melalui diskusi.
Abhiseka Nareswara (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(14 revisi perantara oleh 8 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 16:
| Roman_equivalent = [[Minerva]]
}}
'''Athena''' ([[Bahasa Yunani Attika|Attika]]: {{polytonic|Ἀθηνᾶ}}, ''Athēnā'' atau {{polytonic|Ἀθηναία}}, ''Athēnaia'';[[Dialek Yunani Homer|Epik]]: {{Polytonic|Ἀθηναίη}}, ''Athēnaiē'';[[Yunani Doria|Doria]]: {{polytonic|Ἀθάνα}}, ''Athana'';) atau '''Athene (''' ([[Yunani Ionia|Ionia]]: {{polytonic|Ἀθήνη}}, ''Athēnē'';) atau dengan [[epitet]] '''Pallas Athena''' atau '''Pallas Athene''' (Παλλάς Αθηνά; Παλλάς Άθήνη), Dalam [[mitologi Yunani]], Athena adalah dewi kebijaksanaan,perang dan kerajinan tangan. Athena yang merupakan dewi perang juga dikenal sebagai dewi yang menolong para [[pahlawan Yunani]]. Athena tidak memiliki suami atau kekasih sehingga disebut sebagai ''parthenos dan pallas'' ("perawan").<ref>''Merriam-Webster's encyclopedia of literature''. Merriam-Webster, Inc. Springfield, Mass.: Merriam-Webster, hlm 81.1995. [[International Standard Book Number|ISBN]]&nbsp;[[Istimewa:Sumber buku/0-87779-042-6|0-87779-042-6]]. [[OCLC]]&nbsp;31434511</ref> Athena sering mengalami [[Sinkretisme|sinkretisasi]] dengan [[Minerva (mitologi)|Dewi Romawi Minerva]].<ref>''Athena in the classical world''. Deacy, Susan., Villing, Alexandra. Leiden: Brill,hlm 1. 2001. [[International Standard Book Number|ISBN]]&nbsp;[[Istimewa:Sumber buku/90-04-12142-0|90-04-12142-0]]. </ref>
 
Menurut legenda, Athena adalah putri kesayangan [[Zeus]], dewa terkuat. Ibunya adalah dewi [[Metis]], yang merupakan dewi pemikiran dan kepandaian, dan terkenal sebagai dewi kebijaksanaan. Athena diberkahi kekuatan oleh ayahnya, kepandaian dan kebijaksanaan oleh ibunya.
Baris 42:
 
== Karakteristik ==
Athena merupakan pelindung para penenun dan para perajin. Senjata-senjata besi juga masuk dalam perlindungannya. Selain itu, dia juga memimpin pertempuran.<ref name="C.J. Herrington 1955">C.J. Herrington, Athena Parthenos and Athena Polias. Manchester: Manchester University Press, 1955.</ref> Dalam perang, Athena berperan sebagai sisi strategi dan disiplin, berbeda dengan saudaranya [[Ares]], yang melambangkan sisi jahat perang (kekejaman, rasa haus darah, dan pembantaian).<ref>Darmon."Athena and Ares".Chicago and London: University of Chicago Press, 1978.</ref> Meskipun Athena adalah dewi strategi perang tetapi dia membenci pertarungan tanpa tujuan dan lebih memilih menyelesaikan masalah dengan kebijaksanaan.<ref name="Loewen">{{cite book|last=Loewen|first=Nancy|title=Athena|year=1999|url=https://archive.org/details/athena00loew}}</ref> Athena hanya berperang untuk tujuan yang jelas dan layak atau untuk menyelesaikan [[konflik]].
 
Athena muncul dalam berbagai cerita mitologi Yunani sebagai penolong para [[pahlawan Yunani|pahlawan]], termasuk [[Odisseus]], [[Iason]], dan [[Herakles]]. Dia tidak memiliki pasangan dan tidak menikah.<ref>S.Goldhill.''Reading Greek Tragedy''(Aesch.Eum.737).Cambrdige:Cambridge University Press,1986.</ref> Sebuah mitos kuno menyebutkannya sebagai dewi yang mengadopsi [[Erekhtheus]]/[[Erikhthonios]], anak yang lahir dari [[Gaia]] setelah dibuahi oleh [[air mani]] [[Hefaistos]].<ref>Pseudo-Apollodorus, ''[[Bibliotheke]]'' 3.14.6.</ref> Nama dewi Athena berhubungan dengan nama [[kota Athena]].<ref>"Apakah sang dewi yang dinamai berdasarkan nama kota atau sebaliknya masih diperdebatkan" (Burkert 1985:139)</ref>
Baris 53:
Selain sebagai dewi pelindung [[kota Athena]], dewi Athena juga merupakan pelindung beberapa kota di Yunani, di antaranya adalah kota [[Sparta]], tempat pemujaan kuno [[Athena Aleia]] memiliki kuil yang terdapat di desa [[Aleia]], [[Mantineia]] dan, khsusunya, [[Tegea]]. Tegea adalah pusat keagamaan penting di Yunani kuno.<ref>"Kuil ini dihormati sejak masa kuno oleh semua bangsa [[Peloponnesia]], dan para penyembah di sana dijamin keamanannya" (Pausanias, ''Description of Greece'' iii.5.6)</ref> Kuil itu didirikan oleh [[Aleus]].<ref>Pausanias, ''Description of Greece'' viii.4.8.</ref> Persembahan yang diberikan adalah [[kuda]] dan [[rusa]].
 
Di [[Megara]], Athena kemungkinan berperan sebagai dewi yang mengajarkan ilmu pelayaran dan [[navigasi]].<ref>[[John Tzetzes]], ''ad Lycophr.'', ''l.c.''</ref><ref>{{Cite journal |last=Schmitz |first=Leonhard |contribution=Aethyta |editor-last=Smith |editor-first = William |title = [[Dictionary of Greek and Roman Biography and Mythology]] |volume=1 |pages=51 |place=Boston, MA |year=1867 |contribution-url=http://www.ancientlibrary.com/smith-bio/0060.html |journal= |access-date=2010-06-26 |archive-date=2010-06-08 |archive-url=https://web.archive.org/web/20100608005629/http://www.ancientlibrary.com/smith-bio/0060.html |dead-url=yes }}</ref>
 
Pemujaan pada Athena kadang-kadang digunakan sebagai ritual bagi kaum muda [[Yunani]], misalnya untuk laki-laki muda yang ingin memperoleh status warga negara, atau bagi perempuan yang akan menjadi seorang istri.<ref>P.Schmitt,"Athena Apatouria et la ceinture: Les aspects feminis des apatouries a Athenes"in ''Annales:Economies, Societies, Civilisations''(1059-1073).London:Thames and Hudson,2000.</ref>
Baris 138:
Berkembangnya agama [[Kristen]] di [[Yunani]] mengakhiri penyembahan pada para dewa dan agama [[politeisme]]. Tetapi sosok Athena muncul kembali pada [[abad pertengahan]] sebagai lambang kebijaksanaan dan kebajikan sehingga statusnya sebagai prajurit yang berani masih tetap utuh hingga kini (Athena ditemukan pada lambang beberapa keluarga [[bangsawan]]). Pada masa [[Renaisans]] dia melambangkan seni dan usaha manusia. Selain itu, dia juga melambangkan kebebasan dan [[republik]] pada masa [[revolusi Prancis]] (ada sebuah patungnya di tengah Place de la Revolution di Paris).<ref name="Deacy, Susan 2001"/>
 
Selama lebih dari seabad, sebuah [[Parthenon (Nashville)|replika Parthenon berukuran sama]] berdiri di [[Nashville]], [[Tennessee]], yang dikenal sebagai ''Kota Athena dari Selatan''. Pada tahun 1990, replika patung Athena Parthenos setinggi 12.5 m ikut ditambahkan ke sana. Pada [[:File:Seal of California.svg|cap]] resmi begara bagian [[California]], terdapat gambar Athena (atau Minerva) di dekat seekor [[beruang grizzly]].<ref>[{{Cite web |url=http://www.learncalifornia.org/doc.asp?id=97 |title=LearnCalifornia.org - Segel resmi California<!-- Bot generated title -->] |access-date=2010-06-27 |archive-date=2010-11-24 |archive-url=https://web.archive.org/web/20101124160916/http://learncalifornia.org/doc.asp?id=97 |dead-url=yes }}</ref>
 
Athena juga menjadi lambang dari banyak [[universitas]], di antaranya adalah [[:File:Athene logo sw.png|lambang]] [[Universitas Teknologi Darmstadt]] di [[Jerman]], dan [[:File:UFRJ-Minerva.png|lambang]] [[Universidade Federal do Rio de Janeiro|Universitas Federal Rio de Janeiro]] di [[Brasil]]. Gambarnya bisa ditemukan pada lambang Fakultas Filsafat dan Sastra, dan Fakultas Ilmu Pengetahuan di [[Universitas Otonomi Nasiona Meksiko]], sedangkan [[burung hantu]]nya merupakan simbol Fakultas Kimia. Di [[Universitas Bryn Mawr]] di [[Pennsylvania]], terdapat patung Athena di Aula Utama, patung tersebut merupakan replika dari patung perunggu asli yang disimpan di perpustakaan seni dan arkeologi. Sudah menjadi kebiasaan di sana pada masa ujian, para mahasiswanya menyimpan sesuatu di patung tersebut dan meminta keberuntungan, atau untuk menyesali tindakan pelanggaran pada peraturan universitas. Burung hantu Athena juga menjadi maskot di sana, dan salah satu lagu himne kampus berjudul "Pallas Athena". Pallas Athena juga merupakan simbol dari [[Phi Delta Theta]], suatu kelompok persaudaraan sosial internasional.<ref name="pdt">{{cite web |url=http://www.phideltatheta.org/index.php?option=com_content&task=view&id=20&Itemid=122 |title=Phi Delta Theta International - Symbols |accessdate=2008-06-07 |publisher=phideltatheta.org |date= }}</ref> Burung hantu Athena merupakan simbol dari kelompok persaudaraan.<ref name="pdt"/>
Baris 147:
Helm Athena adalah unsur utama pada [[:File:U.S. Military Academy COA.png|lambang]] [[Akademi Militer Amerika Serikat]].
 
Athena telah banyak digunakan sebagai simbol republik oleh berbagai negara dan muncul dalam mata uang. Athena digambarkan dalam uang kertas Yunani senilai 100 [[drachma]] pada 1978-2001.<ref>[http://www.bankofgreece.gr/en Bank Yunani]. Uang kertas dan koin drachma: [http://www.bankofgreece.gr/en/Banknotes/banknote_selection.asp?Value=100 100 drachma] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20071005003602/http://www.bankofgreece.gr/en/Banknotes/banknote_selection.asp?Value=100 |date=2007-10-05 }}. – Diakses pada 27 Maret 2009.</ref> Athena juga digambarkan pada [[:File:2005 Austria 10 Euro 60 Years Second Republic front.jpg|Koin]] [[Koin peringatan emas dan perak Euro (Austria)|peringatan 60 Tahun Republik Kedua]] yang dikeluarkan oleh Austria pada 2005. Di koin tersebut, Athena melambangkan Republik Austria. Selain itu, Athena (Minerva) muncul pada [[koin peringatan]] Panama-pasifik $50 tahun 1915.
 
=== Dalam budaya populer ===
Baris 190:
* {{en}} [http://www.nashville.gov/Parthenon/ Parthenon di Nashville]
* {{en}} [http://www.theoi.com/Cult/AthenaCult.html Theoi.com Pemujaan Athena] Info dari teks klasik
* {{en}} [httphttps://web.archive.org/web/20020219155932/http://homepage.mac.com/cparada/GML/000Free/000Athena/AthenaAlbum.html (Carlos Parada) Album Athena] Tipe-tipe Athena dan penggambaran pada masa pasca-Renaisans
* {{en}} [http://www.goddess-athena.org/Museum/Sculptures/index.htm Roy George, "Athena: The sculptures of the goddess"] Tipe-tipe Athena dari Yunani dan Romawi
{{Authority control}}
 
[[Kategori:Dewa-Dewi Yunani]]