Tsunami Selat Sunda 2018: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Dikembalikan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
(24 revisi perantara oleh 14 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 5:
|caption = Peta wilayah Selat Sunda dan sekitarnya, dengan wilayah terdampak tsunami ditandai dengan warna biru.
|location = [[Selat Sunda]], [[Indonesia]]
|type = Tsunami [[gunung berapi]]
|coordinates = {{coord|-6.103|105.423|region:ID_type:event|display=inline,title}}
|date = 22 Desember 2018
|time = sekitar 21.27 [[Waktu Indonesia Barat|WIB]] (14.27 [[UTC]])
|reported deaths = 437<ref name=dtoll/>
|reported injuries =
|reported missing = 154<ref name=wtoll/>
}}
Pada tanggal 22 Desember 2018, peristiwa [[tsunami]] yang disebabkan oleh letusan [[Pulau Anak Krakatau|Anak Krakatau]] di [[Selat Sunda]] menghantam daerah pesisir [[Banten]] dan [[Lampung]], [[Indonesia]]. Sedikitnya 426 orang tewas dan 7.202
== Latar belakang ==
Baris 22 ⟶ 23:
== Tsunami ==
Pada pukul 21:03 WIB (14:03 UTC/23:03 JST), [[Krakatau|Anak Krakatau]] meletus dan merusak peralatan seismografi terdekat, meskipun suatu stasiun lain mendeteksi getaran terus-menerus. Pada pukul 21:27 WIB, BMKG mendeteksi suatu tsunami di pesisir barat [[Banten]], meskipun tidak ada peristiwa tektonik.<ref>{{Cite news|url=https://news.detik.com/berita/4355647/update-terkini-bmkg-yang-terjadi-di-anyer-bukan-tsunami|title=Update Terkini BMKG: Yang Terjadi di Anyer Bukan Tsunami karena Gempa|last=Ramdhani|first=Jabbar|date=23 December 2018|work=detiknews|language=id|access-date=23 December 2018}}</ref> Menurut fakta yang ada, terjadi longsoran dari Gunung Krakatau sebanyak 64 hektare yang memicu goncangan yang berujung kepada tsunami.<ref>{{Cite news|url=https://tekno.tempo.co/read/1158443/longsoran-64-ha-gunung-anak-krakatau-picu-tsunami-selat-sunda/full?view=ok|title=Longsoran 64 Ha Gunung Anak Krakatau Picu Tsunami Selat Sunda|last=Siswadi|first=Anwar |editor=Prima, Erwin|date=24 December 2018|work=Tempo|language=id|access-date=24 December 2018}}</ref> Juru bicara [[Badan Nasional Penanggulangan Bencana]] (BNPB) [[Sutopo Purwo Nugroho]] merilis sebuah pernyataan yang menghubungkan tsunami dengan pasang tinggi dan longsor bawah laut yang disebabkan oleh letusan [[Krakatau|Anak Krakatau]].<ref name="tsunamiin">{{Cite news|url=https://www.thejakartapost.com/news/2018/12/23/tsunami-in-banten-lampung-kills-at-least-20-bmkg.html|title=Tsunami in Banten, Lampung kills at least 20: Disaster agency|date=23 December 2018|work=The Jakarta Post|language=en|access-date=23 December 2018}}</ref> Menurut kesaksian Indira Rezkisari (wartawan ''Republika'') yang menyaksikan detik-detik terjadinya tsunami, sebelum terjadinya tsunami itu memang sempat terdengar dentuman keras dari laut. Selain itu pula, ''Republika'' 24 Desember mencatat bahwa bencana menerpa tanpa adanya peringatan dini dari sensor tsunami.<ref name=koranrepublika/>
Sebelumnya, BMKG telah mengeluarkan peringatan gelombang tinggi untuk perairan sekitar selat Sunda.<ref>{{Cite news|url=https://www.cnnindonesia.com/nasional/20181223034309-20-355784/air-pasang-di-anyer-diduga-tsunami-karena-erupsi-krakatau|title=Air Pasang di Anyer Diduga Tsunami Karena Erupsi Krakatau|date=23 December 2018|work=CNN Indonesia|language=id|access-date=23 December 2018}}</ref> Tercatat tinggi gelombang tsunami berkisar {{convert|90|cm|in}} di [[Kabupaten Serang|Serang]] dan {{convert|30|cm|in}} di [[Lampung]],<ref>{{cite news|url=https://www.cnbcindonesia.com/news/20181223081315-4-47643/20-orang-tewas-dan-165-terluka-akibat-tsunami-di-selat-sunda|title=20 Orang Tewas dan 165 Terluka Akibat Tsunami di Selat Sunda|last1=Puspa|first1=Wanti|date=23 December 2018|work=CNBC Indonesia|language=id|accessdate=23 December 2018}}</ref> dengan ketinggian maksimal {{convert|2|m|ft}}.<ref>{{cite news|url=https://news.detik.com/berita/4355656/bmkg-sebut-terjangan-air-laut-di-anyer-gabungan-gelombang-tinggi-tsunami|title=BMKG Sebut Terjangan Air Laut di Anyer Gabungan Gelombang Tinggi-Tsunami|last1=Medistiara|first1=Yulida|date=23 December 2018|work=detiknews|language=id|accessdate=23 December 2018}}</ref> Ihwal gelombang itu pun sempat tercatat dalam cuitan Twitter BMKG, sebelum pada akhirnya dihapus pada pukul 01.01 WIB.<ref>{{cite news|url=https://m.detik.com/news/berita/4355641/bmkg-hapus-cuitan-gelombang-tinggi-kini-sebut-terjadi-tsunami-di-anyer
<!--
Øystein Lund Andersen, seorang fotografer gunung api asal [[Norwegia]] yang memotret letusan Anak-Krakatau sebelum tsunami pada hari yang sama, menggambarkan letusan itu sebagai `cukup besar`<ref>https://www.bbc.com/news/world-asia-46666360</ref> Andersen sendirian di pantai ketika gelombang tsunami datang, tetapi berhasil melarikan diri “The wave came out of nowhere,” he said, “and within seconds I had to run.” katanya dalam sebuah wawancara dengan majalah ''Forbes''.<ref>https://www.forbes.com/sites/robinandrews/2018/12/22/indonesias-krakatoa-just-made-a-deadly-tsunami-heres-everything-you-need-to-know/#708023bc4c3e</ref> Setelah peristiwa tersebut, dia menerbitkan sebuah laporan saksi mata, dengan gambar-gambar yang memberi pandangan yang tak tertandingi tentang tsunami dan dampaknya.<ref>https://blogs.scientificamerican.com/rosetta-stones/the-anak-krakatau-tsunami-from-the-beginning-until-now/</ref>
Baris 32 ⟶ 33:
== Korban ==
[[
[[Berkas:Sunda strait tsunami concert.jpg|thumb|250px|Dampak tsunami di lokasi konser.]]
Pada tanggal 22 Desember, laporan awal BNPB menunjukkan sedikitnya 20 orang tewas dan 165
Beberapa korban di antaranya adalah [[Heriyanto]] alias Aa Jimmy, seorang komedian,<ref>http://www.tribunnews.com/section/2018/12/23/arie-untung-kabarkan-aa-jimmy-meninggal-dunia-jadi-korban-tsunami-banten</ref> dan beberapa anggota grup musik [[Seventeen (grup musik
Sementara itu, rombongan santri [[Nurul Fikri Boarding School Serang|SMA Islam Nurul Fikri Boarding School (NFBS) Serang]] yang menempati sebuah resor tepat di pinggir pantai di [[Umbultanjung, Cinangka, Serang|Umbul Tanjung]] selamat dari terjangan tsunami, walaupun bangunan di sekitar lokasi resor mereka luluh lantak akibat
== Kerusakan ==
Sekitar 400 rumah di Pandeglang yang terletak di dekat pantai roboh atau rusak berat akibat tsunami. Selain itu, 9 hotel di Pandeglang dan 30 rumah di Lampung Selatan juga rusak berat.<ref>{{Cite news|url=https://www.inews.id/daerah/regional/sejumlah-rumah-di-pandeglang-banten-roboh-diterjang-gelombang-pasang/408225|title=Sejumlah Rumah di Pandeglang Banten Roboh Diterjang Gelombang Pasang|last=Ma'ruf|first=Irfan|date=23 December 2018|work=iNews|language=id|access-date=23 December 2018}}{{Pranala mati|date=Maret 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Jalan raya yang menghubungkan Serang dan Pandeglang terputus.<ref>{{Cite news|url=http://wow.tribunnews.com/2018/12/23/tsunami-di-banten-jalan-raya-serang-pandeglang-terputus|title=Tsunami di Banten, Jalan Raya Serang-Pandeglang Terputus|date=23 December 2018|work=Tribunnews.com|language=id|access-date=23 December 2018}}</ref>
Kemudian, pada pukul 16.00, 23 Desember 2018, berita terbaru dari BNPB menyebutkan kerusakan material dari tsunami ini meliputi 556 unit rumah rusak, sembilan unit hotel rusak berat, 60 warung kuliner rusak, 350 kapal dan perahu rusak.<ref name=merdeka2/> Di Pandeglang sendiri, didapati 73 unit kendaraan rusak, dan 446 rumah rusak. Pendataan kerusakan bangunan masih terus dilakukan.<ref name=merdeka2/> Per 25 Desember, kerusakan material diketahui masih terus bertambah. 882 rumah yang rusak, 73 penginapan rusak dan 60 warung rusak. Pada kendaraan, tercatat bahwa 434 perahu dan kapal rusak, 24 kendaraan roda 4 rusak, 41 kendaraan roda 2 rusak. Selain itu pula, terdapat 1 dermaga rusak, dan 1 shelter rusak.<ref name=detiksut/> Kemudian menurut laporan daripada ''BBC Indonesia'', hampir semua warung, toko, minimarket/swalayan kecil, termasuk di pantai-pantai wisata Anyer. Tumpukan puing ber serakan di tepi dan sudut jalan, yang sebagian besarnya oleh bangunan semi permanen. Ambulans dan mobil aparat berlalu lalang, dan di pelataran kantor polisi, telah berleret kantong dari jenazah yang telah ditemukan.<ref name=bbc2>{{cite news |author=Dwiastono, Rivan; Henschke, Rebecca; Wirawan, Haryo; Artharini, Isyana; Franciska, Christine; Amindoni, Ayomi; Lesthia; [[Ging Ginanjar|Ginanjar, Ging]]; Susilo, Mohamad |title=LANGSUNG:Tsunami Selat Sunda: Setidaknya 222 orang tewas, 843 luka, 28 hilang, 556 rumah rusak |url=https://www.bbc.com/indonesia/live/indonesia-46663949 |work=BBC Indonesia |accessdate=23 Desember 2018}}</ref> Selain itu, di bidang kelistrikan, ada 146 gardu listrik yang telah dapat dinyalakan. 102 masih padam, dan 20 [[saluran udara tegangan menengah]] roboh karena diterjang tsunami.<ref>{{cite news |title=Terdampak Tsunami Banten-Lampung, 102 Gardu PLN Masih Padam |url=http://detik.com/news/berita/4356001/terdampak-tsunami-banten-lampung-102-gardu-pln-masih-padam |author=Irawan, Dhani |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018 |work=Detik }}{{Pranala mati|date=Januari 2022 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
Di [[Lampung Selatan]], [[Kunjir, Rajabasa, Lampung Selatan|Desa Kunjir]], [[Way Muli, Rajabasa, Lampung Selatan|Way Muli]], dan [[Canti, Rajabasa, Lampung|Canti]], menjadi desa yang paling terdampak bencana.<ref name=cnn2>{{cite news |title=Rumah Bupati Lampung Selatan Dijadikan Crisis Center|url=https://m.cnnindonesia.com/nasional/20181224184751-20-356103/rumah-bupati-lampung-selatan-dijadikan-crisis-center|date=24 Desember 2018 |accessdate=24 Desember 2018 |work=CNN Indonesia}}</ref><ref name=republika3>{{cite news |title= mpat Menit Berlalu, Kampung Way Muli Rata|url=https://m.republika.co.id/berita/nasional/daerah/18/12/23/pk6whx428-empat-menit-berlalu-kampung-way-muli-rata|author=Puspita, Ratna |date=23 Desember 2018 |accessdate=24 Desember 2018 |work=Republika}}</ref> ''Republika'' mengutip salah satu kesaksian warga, bahwa di Way Muli, dalam waktu 4 menit, tsunami menghancurkan rumah-rumah yang ada. Gulungannya begitu tinggi, menggemuruh, dan terlihat ada kilat api. Desa yang semula memang padat penduduk dan rumah, menjadi rata dengan tanah.<ref name=republika3/> Sampai pagi 24 Desember, menurut ''CNN Indonesia'', sudah ada 60 orang ditemukan meninggal dunia, 22 orang hilang, dan 258 orang luka-luka.<ref name=cnn2/>
== Tanggapan, bantuan, dan ihwal pengungsi ==
[[Berkas:Sunda strait tsunami.jpg|
[[Presiden Indonesia]] [[Joko Widodo]] menyampaikan ucapan duka cita sehubungan dengan tragedi ini, dan menginstruksikan penanganan bencana kepada BNPB, [[Kementerian Sosial Republik Indonesia|Kementerian Sosial]], dan [[Tentara Nasional Indonesia]].<ref>{{cite news|url=https://nasional.tempo.co/read/1158116/jokowi-perintahkan-jajarannya-tangani-tsunami-selat-sunda/full
Pascatsunami pada Minggu 23 Desember, masyarakat daerah pesisir Pandeglang dievakuasi dikarenakan [[sirene]] peringatan tsunami mengalami malfungsi sehingga membuat masyarakat panik.<ref>{{cite news|url=https://nasional.kompas.com/read/2018/12/23/12533271/beredar-kabar-tsunami-lanjutan-di-banten-ini-klarifikasi-bnpb|title=Beredar Kabar Tsunami Lanjutan di Banten, Ini Klarifikasi BNPB|date=23 December 2018|work=KOMPAS|language=id|accessdate=23 December 2018}}</ref> Sehubungan dengan ini pula, Presiden Jokowi meminta kementerian serta lembaga terkait untuk memeriksa peralatan pendeteksi tsunami di Indonesia. Alat-alat yang rusak, maupun sudah lama dan tak bisa dipakai akan diganti.<ref>{{cite news|url=https://nasional.kompas.com/read/2018/12/23/19575261/2019-jokowi-ganti-peralatan-sistem-pendeteksi-tsunami-yang-rusak |title=2019, Jokowi Ganti Peralatan Sistem Pendeteksi Tsunami yang Rusak|date=23 December 2018|work=KOMPAS |author=Kuwado, Fabian Januarius |editor=Wedhaswari, Inggried Dwi|language=id|accessdate=23 December 2018}}</ref>
Daerah tetangga Banten, yaitu [[Jakarta]], mulai mengirimkan ambulans untuk Banten. Hal ini dinyatakan oleh [[Anies Baswedan]], [[gubernur Jakarta]], yang siap mengirimkannya guna evakuasi korban.<ref>{{cite news |url=https://www.idntimes.com/news/indonesia/amelinda-zaneta/evakuasi-korban-tsunami-banten-pemprov-dki-kirim-bantuan-ambulans/full |author=Zaneta, Amelinda |editor=Dwifantya Aquina |title=Evakuasi Korban Tsunami Banten, Pemprov DKI Kirim Bantuan Ambulans |work=IDN Times |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018}}</ref> Selain itu pula, pengungsi di daerah Banten mulai mengungsi. Sekira 2000 warga Carita mengungsi ke bukit guna menghindarkan gelombang pasang dan tsunami susulan. Mereka yang mengungsi, kekurangan bantuan sandang dan obat-obatan.<ref>{{cite news |url=https://news.okezone.com/amp/2018/12/23/337/1995166/bantuan-makanan-hingga-obat-obatan-segera-dikirimkan-untuk-korban-tsunami-banten |title=Bantuan Makanan hingga Obat-obatan Segera Dikirimkan untuk Korban Tsunami Banten |work=Okezone |author=Ridho, Rasyid |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018}}</ref> Adapun penduduk dari Anyer, mulai mengungsi ke [[Mancak, Serang|Mancak]], [[Kabupaten Serang|Serang]], Banten.<ref>{{cite news |url=https://m.cnnindonesia.com/nasional/20181223125635-20-355824/khawatir-tsunami-susulan-warga-anyer-mengungsi-ke-mancak |title=Khawatir Tsunami Susulan, Warga Anyer Mengungsi ke Mancak |work=CNN Indonesia |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018}}</ref> Di daerah Kampung Baru, [[Karangsuraga, Cinangka, Serang|Karangsuraga]], [[Cinangka]], [[Kabupaten Serang]], wisatawan yang selamat dievakuasi ke sekolah dan masjid setempat.<ref>{{cite news |url=https://m.detik.com/news/berita/4355711/tsunami-anyer-wisatawan-mengungsi-ke-sekolah-dan-masjid |title=Tsunami Anyer, Wisatawan Mengungsi ke Sekolah dan Masjid |author=Rifa'i, Bahtiar |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018 |work=Detik }}{{Pranala mati|date=Juni 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Selain itu pula, di daerah pesisir Lampung Selatan, ribuan warga daerah itu mengungsilah ke daerah-daerah dataran tinggi, sekolah-sekolah, dan rumah-rumah kerabat guna mewaspadai tsunami susulan.<ref>{{cite news |url=https://republika.co.id/berita/nasional/daerah/18/12/23/pk72lk383-ribuan-warga-pesisir-lampung-selatan-mengungsi-ke-sekolah |title=Ribuan Warga Pesisir Lampung Selatan Mengungsi ke Sekolah |work=Republika |author=Zuraya, Nidia; ANTARA |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018}}</ref> Rumah Bupati Lampung Selatan dijadikan sebagai crisis center pada Minggu malam, 23 Desember guna menggali informasi hal ihwal bencana. Selain itu, proses evakuasi di daerah-daerah terparah di Lampung berjalan lancar.<ref name=cnn2/> Di [[Bandar Lampung]], jumlah pengungsi mencapai 2.500 orang, dan terpusat ke kantor gubernur yang mayoritasnya adalah orang tua dan anak-anak.<ref>{{cite news |url=https://regional.kompas.com/read/2018/12/24/08511011/pengungsi-korban-tsunami-selat-sunda-di-lampung-capai-2500-orang|title=Pengungsi Korban Tsunami Selat Sunda di Lampung Capai 2.500 Orang |work=Kompas |author= ANTARA |editor=Farid Assifa |date=24 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018}}</ref>
Dari Kemendagri, dikirimlah tim pemantauan yang akan bekerja sama dengan pemerintah daerah baik di Lampung dan Banten untuk penyediaan sarana evakuasi korban.<ref>{{cite news |url=https://m.detik.com/news/berita/4356202/tim-kemendagri-ke-banten-lampung-koordinasi-evakuasi-korban-tsunami |title=Tim Kemendagri ke Banten-Lampung, Koordinasi Evakuasi Korban Tsunami |author=Irawan, Dhani |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018 |work=Detik }}{{Pranala mati|date=Juni 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Dirjen Perhubungan Laut Kemenhub juga menyiapkan kapal-kapal untuk membantu menyalurkan bantuan kemanusiaan bagi para korban bencana tsunami di Kabupaten Serang, Kabupaten Pandeglang, dan Kabupaten Lampung Selatan, juga posko-posko Kemenhub Peduli.<ref>{{cite news |url=https://bisnis.tempo.co/read/1158496/kemenhub-kerahkan-kapal-untuk-salurkan-bantuan-korban-tsunami|title=Kemenhub Kerahkan Kapal untuk Salurkan Bantuan Korban Tsunami|editor=Hidayat, Ali Akhmad Noor |author=Anggraeni, Kartika |date=24 Desember 2018 |accessdate=24 Desember 2018 |work=Tempo}}</ref> Di lain tempat, [[Badan Amil Zakat Nasional]] (Baznas) dari Jakarta mengirim tim tanggap bencana ke Pantai Tanjung Lesung di Pandeglang yang terdiri dari 10 personil, berikut dua mobil ambulans dan mobil penyelamatan.<ref>{{cite news |url=https://www.aa.com.tr/id/headline-hari/-baznas-kirim-tim-kemanusiaan-bantu-korban-tsunami/1346280 |title=Baznas kirim tim kemanusiaan bantu korban tsunami |author=Idrus, Pizaro Gozali |date=23 Desember 2018 |accessdate=24 Desember 2018 |work=Anadolu Agency Indonesia}}</ref> [[Wahidin Halim]], [[Gubernur Banten]] menyatakan bahwa posko gabungan akan dipusatkan di [[Labuan, Pandeglang|Kecamatan Labuan]], [[Kabupaten Pandeglang]]. Di situ juga disediakan kebutuhan pasokan bantuan mulai dari obat-obatan, beras sampai mie instan.<ref>{{cite news |url=https://m.merdeka.com/peristiwa/gubernur-banten-posko-gabungan-tsunami-selat-sunda-difokuskan-di-labuan.html |title=Gubernur Banten: Posko Gabungan Tsunami Selat Sunda Difokuskan di Labuan|author=Prasetya, Dwi |date=23 Desember 2018 |accessdate=24 Desember 2018 |work=Merdeka}}</ref>
Banyak bantuan yang berdatangan, seperti Kemensos yang membuka bantuan dapur umum dan layanan psikososial untuk masyarakat yang terdampak. Dari situ didistribusikan 400 paket makanan siap saji, 500 paket lauk pauk, 100 paket makanan khusus anak-anak, 2.500 bungkus mie instan, cadangan beras pemerintah sebanyak 100 ton, dan jenis kebutuhan lainnya.<ref>{{cite news |url=https://nasional.kompas.com/read/2018/12/24/10153301/tsunami-banten-kemensos-sediakan-6-dapur-umum-dan-bantuan-psikososial|title=Tsunami Banten, Kemensos Sediakan 6 Dapur Umum dan Bantuan Psikososial|author=Ristianto, Christoforus |editor=Sabrina Asril |date=24 Desember 2018 |accessdate=25 Desember 2018 |work=Merdeka}}</ref> Selain itu, [[KNPI]] menyerahkan bantuan untuk posko pengungsian di Pandeglang, juga Lampung Selatan, berupa makanan siap saji, bahan pokok berupa biskuit, selimut, baju layak pakai, dan popok bayi.<ref>{{cite news |date=25 Desember 2018|accessdate=25 Desember 2018|work=Sindonews|author=Hariyanto, Puguh|title=KNPI Salurkan Enam Truk Bantuan untuk Korban Tsunami Selat Sunda|url=https://nasional.sindonews.com/read/1365615/15/knpi-salurkan-enam-truk-bantuan-untuk-korban-tsunami-selat-sunda-1545728029}}</ref> Namun begitu, menurut Humas BNPB per 25 Desember, ada 6 desa di [[Sumur, Pandeglang|Kecamatan Sumur]] di [[Kabupaten Pandeglang|Pandeglang]] yang belum tersentuh bantuan. Menurut Sutopo Purwo Nugroho, penanganan darurat kini fokus pada pencarian dan penanganan korban, pengungsi, serta perbaikan saran dan prasaran.<ref>{{cite news |url=https://m.cnnindonesia.com/nasional/20181225140308-20-356220/tsunami-banten-6-desa-di-pandeglang-belum-tersentuh-bantuan|title=Tsunami Banten, 6 Desa di Pandeglang Belum Tersentuh Bantuan|date=25 Desember 2018|work=CNN Indonesia|accessdate=25 Desember 2018}}</ref>
=== Reaksi internasional ===
Dari luar negeri, Pemerintah [[Malaysia]] siap membantu penanganan bencana ini.<ref>{{cite news|url=https://www.freemalaysiatoday.com/category/nation/2018/12/23/malaysia-ready-to-help-indonesia-after-tsunami-strikes-sunda-strait/|title=Malaysia ready to help Indonesia after tsunami strikes Sunda Strait|date=23 December 2018|work=Free Malaysia Today|accessdate=23 December 2018|archive-date=2020-11-24|archive-url=https://web.archive.org/web/20201124203204/https://www.freemalaysiatoday.com/category/nation/2018/12/23/malaysia-ready-to-help-indonesia-after-tsunami-strikes-sunda-strait/|dead-url=yes}}</ref> Presiden Singapura, [[Halimah Yacob]], dan PM Singapura [[Lee Hsien Loong]] juga mengirimkan surat kedukacitaan kepada Presiden Joko Widodo. Kedutaan besar Singapura di Jakarta dan Konsulat Jenderalnya di Medan juga selalu terhubung dengan otoritas lokal dan memantau situasi dari dekat. Juga, dipesankan agar orang Singapura yang ada di dekat daerah terdampak agar memantau terus berita-berita lokal dan mengindahkan instruksi otoritas setempat.<ref>{{cite news |url=https://www.straitstimes.com/asia/se-asia/singapore-deeply-saddened-by-tsunami-in-indonesia-no-reports-of-singaporeans-affected |title=Singapore deeply saddened by tsunami in Indonesia, no reports of Singaporeans affected: MFA |work=[[The Straits Times]] |date=23 Desember 2018 |accessdate=23 Desember 2018}}</ref> Sementara, Perdana Menteri Australia [[Scott Morrison]] menyatakan negaranya akan menawarkan bantuan ke daerah yang terkena dampak, serta mengirimkan belasungkawa melalui Twitter.<ref>{{cite news|url=https://www.theguardian.com/world/live/2018/dec/23/indonesia-tsunami-dozens-dead-hundreds-injured-after-anak-krakatoa-erupts|title=Indonesia tsunami: 168 dead and 'many missing' after Anak Krakatoa erupts- latest updates|last1=Ellis-Petersen|first1=Hannah|date=23 December 2018|work=The Guardian|accessdate=23 December 2018}}</ref> Hal yang sama diungkapkan Perdana Menteri [[India]] [[Narendra Modi]] melalui cuitan di [[Twitter]]-nya ia mengungkapkan belasungkawa dan siap membantu Pemerintah Indonesia.<ref>{{cite web |last1=Modi |first1=Narendra |title=Saddened by the loss of lives and destruction in Indonesia caused by the Tsunami after the eruption of a volcano. Condolences to the bereaved families and wishing the injured an early recovery. India is ready to assist our maritime neighbour and friend in relief work. @jokowi |url=https://twitter.com/narendramodi/status/1076836070472515585 |website=@narendramodi |publisher=Twitter |language=en |date=23 Desember 2018}}</ref><ref>{{cite news|url=https://www.business-standard.com/article/pti-stories/pm-modi-condoles-loss-of-lives-in-indonesian-tsunami-118122300531_1.html|title=PM Modi condoles loss of lives in Indonesian tsunami|date=23 December 2018|work=Business Standard|accessdate=23 Desember 2018}}</ref>
== Referensi ==
Baris 67 ⟶ 69:
* {{commonscat-inline|2018 Sunda Strait tsunami}}
{{Tsunami di Indonesia}}
[[Kategori:Indonesia dalam tahun 2018]]▼
{{Bencana di Indonesia tahun 2018}}
[[Kategori:Tsunami di Indonesia]]
|