Bawah air: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
→‎Zona fotik: <ref>{{cite web|url=https://www.youtube.com/watch?v=laEQAD2w7_E&t|title=Sumber kehidupan|date=2020}}</ref>
Tag: referensi YouTube
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Bawah Air '''mengacu pada wilayah di bawah permukaan air di tempat biasanya mereka muncul secara alami ( disebut juga [[tubuh air]]) seperti [[samuderasamudra]], [[laut]], [[danau]], [[kolam]], atau [[sungai]].
 
== Luas ==
Baris 13:
 
== Zona fotik ==
Dengan meningkatnya kedalaman air, [[sinar matahari]] yang diserap dan jumlah [[cahaya]] tampak yang hadir akan berkurang. Karena penyerapan yang terjadi lebih besar untuk panjang gelombang yang panjang (ujung merah dari [[spektrum kasatmata]]) dibanding panjang gelombang pendek (ujung biru spektrum spektrum kasatmata), [[Spektrum kasatmata|spektrum warna]] dengan cepat berubah seiring dengan meningkatnya kedalaman. Benda putih di permukaan akan berwarna kebiruan di bawah air, dan benda-benda merah akan tampak gelap, bahkan hitam. Meskipun penetrasi cahaya akan kurang jika air keruh,Pada air yang sangat jernih di laut terbuka hanya kurang dari 25% cahaya dari permukaan yang mencapai kedalaman 10 meter. Pada kedalaman 100 meter biasanya hanya terdapat cahaya matahari sekitar 0,5% dari yang di permukaan. Contoh air keruh dan jernih dapat dilihat dalam [[video]] ini oleh Marc Engelhard, yang juga menggubah musiknya.<ref>{{cite web|url=https://www.youtube.com/watch?v=laEQAD2w7_E&t|title=Sumber kehidupan|date=2020}}</ref>
 
== Konduktivitas ==
Air [[Konduktivitas termal|menghantarkan]] panas sekitar 25 kali lebih efisien daripada udara. [[Hipotermia]], yang sangat mungkin terjadi dalam kondisi fatal, terjadi ketika suhu inti tubuh manusia turun di bawah 35&nbsp;°C. Isolasi kehangatan tubuh dari air adalah tujuan utama dari [[setelan menyelam]] dan [[jas paparan]] bila digunakan dalam suhu air di bawah 25&nbsp;°C.
 
== SeeLihat alsopula ==
* [[Bawah air akustik]]
* [[Bawah air fotografi]]