Isagoras: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: +{{Authority control}} |
k Bot: namun (di tengah kalimat) → tetapi |
||
Baris 1:
'''Isagoras''' (Ἰσαγόρας), putra Tisandros, adalah [[Aristokrasi|aristokrat]] [[Athena (kota)|Athena]] pada akhir abad ke-6 SM.
Ketika [[tirani]] di Athena berakhir dan tiran Athena, [[Hippias]], diusir, Isagoras terlibat dalam perebutan kekuasaan dengan [[Kleisthenes]], sesama aristokrat.<ref>Aristoteles, ''Konstitusi Athena'', Bagian 20</ref> Pada tahun [[508 SM]] dia terpilih sebagai [[Arkhon Athena|arkhon eponim]],
Isagoras, dengan bantuan Kleomenes, mengusir Kleisthenes dan keluarga [[Alkmaionid]] dari Athena. Akibatnya para pendukung Kleisthenes memberontak dan mengepung Isagoras beserta para sekutu Spartanya di [[Akropolis Athena|Akropolis]] selama dua hari. Pada hari ketiga, terjadi suatu kesepakatan, yaitu bahwa Kleomenes dan Isagoras boleh pergi dengan selamat, sedangkan 300 pendukung Isagoras dihukum mati.
|