Mazhab: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.6 |
|||
(9 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{bedakan|text=[[mazhab pemikiran]], istilah filsafat
{{refimprove}}
{{Ushul fiqih}}
[[Berkas:Madhhab Map2a.png|jmpl|500px|Peta demografi persebaran mazhab]]
'''Mazhab''' ({{lang-ar|مذهب}}; ''mażhab'') adalah penggolongan suatu hukum atau aturan setingkat
Istilah mazhab bisa dimasukkan ke dalam ruang lingkup dan disiplin ilmu apa pun, terkait segala sesuatu yang didapati adanya perbedaan. Setidaknya ada tiga ruang lingkup yang sering digunakan istilah mazhab di dalamnya, yaitu mazhab akidah atau teologi (''madzahib i'tiqadiyyah''), mazhab politik (''madzahib siyasiyah''), dan mazhab fikih atau mazhab yuridis atau mazhab hukum (''madzahib fiqhiyyah'').<ref name="Marzuq2015">{{cite book|author=Jauhar Ridloni Marzuq|title=Inilah Islam|url=https://books.google.com/books?id=yE5JDwAAQBAJ&pg=PA173|date=13 August 2015|publisher=Elex Media Komputindo|isbn=978-602-02-6706-7|pages=173–}}</ref>
== Daftar mazhab ==
Ada banyak mazhab dalam Islam yang tersebar di dunia. Tiap mazhab memiliki perbedaan pada aturan yang tidak terlalu berbeda dengan mazhab lainnya. Terdapat pula perbadingan denominasi Sunni Dan Syiah yang berbeda dalam aspek berikut.
{| class="wikitable"
|+Perbandingan denominasi besar Islam<ref>{{Cite news|date=2021-11-12|title=Apa Bedanya Sunni dan Syiah?|url=https://www.kompas.com/stori/read/2021/11/12/140000979/apa-bedanya-sunni-dan-syiah|work=[[Kompas.com]]|language=id|access-date=2022-07-09|editor-last=Nailufar|editor-first=Nibras Nada|first=Widya Lestari|last=Ningsih}}</ref>
!Keyakinan
!Sunni
!Syiah
|-
|Pemimpin
|Meyakini bahwa penerus nabi dapat dipilih lewat konsensus. Hal yang paling penting adalah mereka mengikuti sunah Rasulullah.
|Meyakini hanya keturunan Nabi Muhammad yang pantas menjadi khalifah.
|-
|[[Tauhid]]
|Tauhid seseorang telah rusak apabila mengkultuskan seorang manusia melebihi derajat nabi dan malaikat
|Tauhid yang murni harus dikonsepsikan dengan Imamah.
|-
|[[Rukun Iman]]
|Iman kepada Allah, Malaikat, Kitab-kitab Allah, Nabi dan rasul, hari akhir, qada' dan qadar
|Iman kepada Allah, imamah, nabi, rasul, kitab, malaikat, hari akhir, qada' dan qadar
|-
|[[Wudu|Wudhu]]
|Mengikuti [[sunnah]], yaitu dengan mencuci tangan, berkumur-kumur, menghirup air dalam hidung, dan mengusap telinga.
| Mengikuti Alquran yaitu membasuh muka, kedua tangan hingga siku, mengusap rambut dan kedua punggung kaki.
|-
|Mazhab dan Hadits
|Menggunakan 6 hadis, yakni al-Bukhari, Muslim, Ibnu Majah, Abu Dawud, al-Turmudzi, dan al-Nasa'i. Memiliki 4 mazhab ([[Mazhab Hanafi|Hanafi]], [[Maliki]], [[Mazhab Syafi'i|Syafi'i]] dan [[Mazhab Hambali|Hambali]])
|Menggunakan 4 hadits. Memiliki 3 mazhab utama ([[Zaidiyah|Zaidi]], [[Ismailiyah]] Dan [[Dua Belas Imam|Ashariyya]])
|}
=== Sunni ===
Baris 20 ⟶ 46:
==== Hanafi ====
{{utama|Mazhab Hanafi}}
Didirikan oleh [[Imam Abu Hanifah]], Mazhab Hanafi dianut sekitar 25% dari keseluruhan umat Islam, penganutnya banyak terdapat di [[Asia
==== Maliki ====
Baris 28 ⟶ 54:
==== Syafii ====
{{utama|Mazhab Syafi'i}}
Dinisbatkan kepada [[Imam Syafi'i]], merupakan mazhab terbesar dalam mazhab fikih Sunni, dengan memiliki penganut sekitar 50% muslim di dunia. Pengikutnya tersebar terutama di [[Indonesia]], [[Iran]], [[Mesir]], [[Somalia|Somalia bagian Timur]], [[Thailand]], [[Kamboja]], [[Vietnam]], [[Singapura]], [[Filipina]], Kaukasia ([[Chechnya]], [[Dagestan]])dan menjadi mazhab resmi negara [[Malaysia]] dan [[Brunei]].
==== Hambali ====
Baris 47 ⟶ 73:
* {{en}} [http://www.kalamullah.com/Books/EvolutionOfFiqh.pdf Mengetahui sejarah perbedaan mazhab]
* {{en}} [http://play.google.com/store/apps/details?id=com.muslim.magazine.evofiqh App buku elektronik di play.google.com]
* {{en}} [http://www.scribd.com/doc/16756619/Bilal-Phillips-Evolution-of-Fiqh
{{Pembagian mazhab}}
|