Spirit Airlines: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
FireDragonValo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Rarazahra1997 (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan Tugas pengguna baru Disarankan: tambahkan pranala
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 40:
| website= [http://www.spirit.com spirit.com]
}}
'''Spirit Airlines, Inc.''' ({{Templat:NASDAQ|SAVE}}) adalah sebuah [[maskapai penerbangan bertarif rendah]] asal [[Amerika Serikat]] yang berkantor pusat di [[Miramar, Florida]]. Spirit mengoperasikan penerbangan berjadwal ke seluruh Amerika Serikat dan juga ke Karibia, [[Meksiko]], dan [[Amerika Latin]]. Spirit memiliki dua penghubung, yakni di [[Fort Lauderdale, Florida|Fort Lauderdale]] dan [[Detroit]]. [[Kota fokus]] Spirit antara lain [[Dallas]]/[[Fort Worth, Texas|Fort Worth]], [[Las Vegas, Nevada|Las Vegas]], [[Chicago]], [[Houston, Texas|Houston]], [[Atlantic City]], dan Myrtle Beach.
 
== Sejarah ==
 
=== Tahun-Tahun Awal (1964-2006) ===
Spirit berawal dari sebuah perusahaan bernama Clipper Trucking Company yang didirikan pada tahun 1964.<ref name="wsj20120512">{{Templat:Cite news|last=Nicas|first=Jack|title=A Stingy Spirit Lifts Airline's Profit|newspaper=[[The Wall Street Journal]]|date=May 12, 2012|pages=A1, A12}}</ref> Layanan penerbangannya baru didirikan pada tahun 1980 di Macomb County, Michigan, (oleh Ned Homfeld) dengan nama Charter One,<ref name="history">{{Templat:Cite web|title=Spirit Airlines History|url=http://www.spiritair.com/History.aspx|publisher=Spirit Airlines|date=August 2011|accessdate=2013-01-09|archive-date=2012-07-30|archive-url=https://web.archive.org/web/20120730074452/https://www.spiritair.com/History.aspx|dead-url=yes}}</ref> dan awalnya hanya melayani penerbangan pariwisata ke Atlantic City, Las Vegas, dan Bahama. Pada tahun 1990, Charter One mulai melayani penerbangan berjadwal dari Boston dan Providence ke Atlantic City. Pada tanggal 29 Mei 1992, Charter One membeli pesawat jet, dan mengganti namanya menjadi ''Spirit Airlines, ''dan lalu memulai penerbangan berjadwal dari Detroit ke Atlantic City.
 
Pada bulan April 1993, Spirit Airlines juga memulai penerbangan berjadwal ke Florida. Selama lima tahun berikutnya, Spirit berkembang sangat pesat, dan mulai menambah penerbangannya dari [[Detroit]], serta juga membuka rute baru ke Myrtle Beach, [[Los Angeles]], dan [[Kota New York|New York City]].
Baris 53:
Pada tahun 2000, [[Federal Aviation Administration]] (FAA) mengajukan rencananya untuk mendenda Spirit Airlines sebesar $67.000 karena Spirit dituduh telah melanggar beberapa peraturan penerbangan sipil, antara lain ditemukannya ketidakcocokan antara nomor dengan kursinya, serta ketidakcocokan antara bagian kabin (seperti pintu) dengan penandanya di delapan unit [[Douglas DC-9]] dan [[McDonnell Douglas MD-80]] milik Spirit.
 
Pada bulan November 2001, Spirit membuka rute baru ke [[San Juan, Puerto Riko|San Juan]], [[Puerto Riko]], dan juga mulai mendukung [[bahasa Spanyol]] untuk dapat melayani pelanggan berbahasa Spanyol, baik di situs web ataupun layanan telepon pelanggannya.
 
Pada musim gugur tahun 2003, Spirit membuka kembali penerbangannya ke [[Bandar Udara Nasional Ronald Reagan Washington|Bandara Ronald Reagan Washington]], yang sempat ditutup akibat adanya [[Serangan 11 September 2001]]. Spirit juga mulai terbang ke [[Grand Cayman]], [[San Francisco]], dan [[Boston]] pada tahun 2006. Pada tahun 2007, Spirit juga mengajukan permohonan ke [[Departemen Transportasi Amerika Serikat]] untuk dapat terbang ke [[Kosta Rika]], [[Haiti]], Antilles, dan [[Venezuela]].
Baris 106:
 
== Armada ==
[[Berkas:N616NK_Over_Miami_Air_FLL_10R_JTPI_4x6_9251_N616NK Over Miami Air FLL 10R JTPI 4x6 9251 (15985038769).jpg|jmpl|<center>[[Airbus A320]] milik Spirit bersiap mendarat di [[Bandar Udara Internasional Hollywood-Fort Lauderdale|Bandara Hollywood-Fort Lauderdale]], markas utama Spirit Airlines. Pesawat ini dicat dengan livery Spirit tahun 2010an.</center>]]
 
=== Saat Ini ===