Paskah: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k bot Menambah: arc:ܥܐܕܐ ܕܩܝܡܬܐ |
k Mengembalikan suntingan oleh 79.18.184.88 (bicara) ke revisi terakhir oleh Herryz Tag: Pengembalian |
||
(261 revisi perantara oleh 86 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 3:
{{Infobox Holiday
|holiday_name=Paskah
|image=
|caption=<!-- Icon of the [[Harrowing of Hell|Descent into Hades]] of [[Jesus]] [[Christ]], which is the usual Orthodox icon for Pascha. -->
|observedby=Mayoritas umat [[Kristen]]
|type=Kristen
|significance=Merayakan kebangkitan [[Yesus]]
|date = Ditentukan oleh [[Computus]]
|date{{LASTYEAR}} = {{pascha|{{LASTYEAR}}|format=dmy}} ([[Kekristenan Ritus Timur|Timur]])<br />{{Computus|{{LASTYEAR}}|format=dmy}} ([[Kekristenan Ritus Barat|Barat]])
|date{{CURRENTYEAR}} = {{pascha|{{CURRENTYEAR}}|format=dmy}} (Timur)<br />{{Computus|{{CURRENTYEAR}}|format=dmy}} (Barat)
|date{{NEXTYEAR}} = {{pascha|{{NEXTYEAR}}|format=dmy}} (Timur)<br />{{Computus|{{NEXTYEAR}}|format=dmy}} (Barat)
|date{{NEXTYEAR|2}} = {{pascha|{{NEXTYEAR|2}}|format=dmy}} (Timur)<br />{{Computus|{{NEXTYEAR|2}}|format=dmy}} (Barat)
|observances=[[Doa]], doa puasa, [[Kebaktian malam Paskah|doa semalam suntuk]] (khususnya tradisi Timur), [[Kebaktian subuh]] (khususnya tradisi [[Protestan]] [[Amerika Serikat|AS]])
|celebrations=[[Kebaktian gereja]], perjamuan keluarga, berburu [[telur Paskah]] untuk anak-anak dan memberi hadiah untuk orang dewasa (khususnya di AS dan [[Kanada]])
|relatedto=[[Paskah Yahudi]], [[Pra-Paskah]]:[[Rabu Abu]], [[Minggu Palma]]; [[Pekan Suci]]: [[Kamis Putih]], [[Jumat Agung]], [[Sabtu Suci]]; [[Kenaikan Tuhan Yesus]], [[Pentakosta]], [[Minggu Trinitas]], dan [[Corpus Christi]] yang mengikutinya.
}}
{{portal|Kristen}}
'''Paskah''' (''{{lang-la|Páscha}}'', {{lang-el|Πάσχα}}
Paskah juga merujuk pada masa di dalam kalender gereja yang disebut [[masa Paskah]], yaitu masa yang dirayakan dulu selama empat puluh hari sejak Minggu Paskah (puncak dari [[Pekan Suci]]) hingga hari [[Kenaikan Tuhan Yesus|Kenaikan Yesus]] namun sekarang masa tersebut diperpanjang hingga lima puluh hari, yaitu sampai dengan hari [[Pentakosta]] (yang artinya "hari kelima puluh"
Paskah merupakan salah satu hari raya yang berubah-ubah tanggalnya (dalam kekristenan disebut dengan [[perayaan yang berpindah]]<ref name="HSetyanto2003">[http://www2.kompas.com/kompas-cetak/0304/22/ilpeng/268116.htm Hendro Setyanto: Paskah dan Fenomena Astronomi] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20070312123223/http://www.kompas.com/kompas-cetak/0304/22/ilpeng/268116.htm |date=2007-03-12 }} 2003; diakses 2 Februari 2009</ref>) karena disesuaikan dengan hari tertentu (dalam hal ini hari Minggu), bukan tanggal tertentu di dalam [[kalender sipil]]. Hari raya-hari raya Kristen lainnya tanggalnya disesuaikan dengan hari Paskah tersebut dengan menggunakan sebuah [[computus|formula kompleks]]. Paskah biasanya dirayakan antara akhir bulan [[Maret]] hingga akhir bulan [[April]] (kekristenan [[ritus Barat]]) atau awal bulan April hingga awal bulan [[Mei]] (kekristenan [[ritus Timur]]) setiap tahunnya, tergantung kepada siklus [[bulan]]. Setelah ratusan tahun gereja-gereja tidak mencapai suatu kesepakatan, saat ini semua gereja telah menerima perhitungan Gereja Aleksandria (sekarang disebut [[Gereja Katolik Koptik|Gereja Koptik]]) yang menentukan bahwa hari Paskah jatuh pada hari Minggu pertama setelah [[Bulan Purnama Paskah]], yaitu bulan purnama pertama yang hari keempat belasnya ("bulan purnama" gerejawi) jatuh pada atau setelah [[21 Maret]] ([[titik Musim Semi Matahari]]/''[[vernal equinox]]'' gerejawi)
Minggu Paskah bukan perayaan yang sama
Banyak elemen budaya, termasuk [[kelinci Paskah]]
__TOC__
{{clear}}
Baris 30 ⟶ 33:
== Paskah dalam kekristenan ==
{{utama|Kebangkitan Yesus}}
{{Kristen}}
[[Berkas:Jesus Resurrection 1778.jpg|jmpl|kiri|"''The Resurrection''", Johann Heinrich Tischbein, 1778.]]
Paskah merupakan perayaan tertua di dalam gereja Kristen, penghubung antara Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru. [[Paus Leo Agung]] ([[440]]-[[461]]) menekankan pentingnya Paskah dan menyebutnya ''festum festorum'' – perayaan dari semua perayaan, dan berkata bahwa [[Natal]] hanya dirayakan untuk mempersiapkan perayaan Paskah.
Menurut tradisi [[Sinoptik]],<ref>Maksudnya adalah hal ini dicatat oleh ketiga [[Injil Sinoptik]]: {{Ayat|Matius|26|26|29}}, {{Ayat|Markus|14|22|25}}, dan {{Ayat|Lukas|22|14|20}}</ref>
Karena Paskah dirayakan oleh gereja-gereja Kristen dengan suatu [[sakramen]] Ekaristi
Di dalam Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru, kata Paskah disebutkan sebanyak 80 kali dalam 72 ayat<ref>[http://alkitab.sabda.org/search.php?version=tb&lang=id&search=paskah&tab=text Paskah dalam Alkitab]</ref> sementara di dalam terjemahan bahasa Indonesia sehari-hari (BIS) disebutkan sebanyak 86 kali dalam 77 ayat.<ref>[http://alkitab.sabda.org/search.php?version=bis&lang=id&search=paskah&tab=text Paskah dalam Alkitab]</ref><ref>[http://paskah.sabda.org/statistik_dan_distribusi_kata Distribusi kata Paskah]</ref>
=== Paskah pada gereja mula-mula ===
[[Berkas:Fra Angelico 019.jpg|jmpl|kiri|Sebuah fresko (gambar dinding) yang menggambarkan kisah kebangkitan; karya [[Fra Angelico]], di [[Florence]], [[Italia]].]]
[[Gereja mula-mula]] memperingati peristiwa kebangkitan Yesus dengan perjamuan sederhana dan berdoa{{ref label|E|e|none}}. Kemudian dalam perjalanan misinya, Paulus terus mengingatkan jemaat gereja mula-mula akan pentingnya peristiwa kebangkitan Yesus{{ref label|F|f|none}} dan perkataan Yesus pada waktu Perjamuan Malam Terakhir.<ref>{{Ayat|1 Korintus|11|23|25}}</ref>
Sumber yang paling awal yang menulis tentang Paskah adalah [[Melito dari Sardis]] yang menulis [[homili]] berjudul ''Peri Pascha'' (Tentang Paskah).<ref name="Melito">{{cite web
| first = Melito
| authorlink = [[Melito dari Sardis]]
Baris 48 ⟶ 52:
| publisher = [[Kerux: The Journal of Northwest Theological Seminary|Kerux]]: The Journal of [[Northwest Theological Seminary]].
| url = http://www.kerux.com/documents/KeruxV4N1A1.asp
| format =
| accessdate = 2007-03-28
| archive-date = 2007-03-12
| archive-url = https://web.archive.org/web/20070312203732/http://www.kerux.com/documents/KeruxV4N1A1.asp
| dead-url = yes
}}</ref> Orang-orang Kristen pada zaman tersebut menapak tilas jalan salib (''[[Via Dolorosa]]'') yang dilalui oleh Tuhan Yesus. Kematiannya diperingati sebagai korban keselamatan dalam tradisi Yahudi ({{lang-he|Zerah Syelamin}}).<ref>[http://www.glorianet.org/kolom/kolo_356.html Hotman Jonathan Lumbangaol: Paskah; Budaya dan Sinkritisme] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20080511195907/http://www.glorianet.org/kolom/kolo_356.html |date=2008-05-11 }} diakses 26 Februari 2009</ref>
Orang Kristen Yahudi terus merayakan Paskah Yahudi, namun mereka tidak lagi mengorbankan domba Paskah karena Kristus dianggap sebagai korban Paskah yang sejati. Perayaan ini diawali dengan berpuasa hingga Jumat jam 3 sore (ada yang melanjutkan hingga pagi Paskah). Perbedaan timbul di seputar tanggal Paskah. Orang Kristen Yahudi dan jemaat [[Asia (provinsi Romawi)|provinsi Asia]] merayakannya pada hari yang bersamaan dengan Paskah Yahudi, yaitu sehari setelah tanggal 14 [[Nisan]] (bulan pertama) menurut kalender mereka
{{sembunyikan mulai|judul=Referensi buku|ta2=left}}
* ALBERS, Festtage des Herrn und seiner Heiligen (Paderborn, 1890).
* BACH, Die Osterberechnung (Freiburg, 1907);
* BERNARD, Cours de Liturgie Romaine;
* BINTERIM, Denkwurdigkeiten (Mainz, 1837);
* DUCHESNE, Orig. du Culte Chret. (Paris, 1889);
* DUCHESNE, La question de la Paque du Concile de Nicee in Revue des quest. histor. (1880), 5 sq.;
* GROTEFEND, Zeitrechnung (Hanover,
* GUERANGER, Das Kirchenjahr, Ger. tr. (Mainz, 1878), V, 7;
* LERSCH, Einleitung in die Chronologie (Freiburg, 1899);
* HAMPSON, Calendarium Medii Ævi (London, 1857);
* KELLNER, Heortologie (Freiburg im Br., 1906);
* Kirchenlex., IX, cols.
* KRAUS, Real-Encyk.;
* KRUSCH, Studien zur christlish- mittelalterlichen Chronologie (Leipzig, 1880);
* MIGNE, La Liturgie Catholique (Paris, 1863);
* NILLES, Calendarium utriusque Ecclesiae (Innsbruck, 1897);
* PROBST, Die altesten römischen Sacramentarien und Ordines (Munster, 1892);
* ROCK, The Church of Our Fathers (London, 1905), IV;
* SCHWARTZ, Christliche und judische Ostertafeln (Berlin, 1905);
* Suntne Latini Quartodecimani? (Prague, 1906);
{{sembunyikan selesai}}</ref>
Beberapa metode penghitungan yang lain di antaranya oleh beberapa uskup di [[Galia]] yang menghitung Paskah berdasarkan tanggal tertentu sesuai kalender Romawi, yaitu 25 Maret memperingati kematian Yesus dan 27 Maret memperingati kematian Yesus<ref>Marinus Dumiensis di P.L., LXXII, 47-51 (cf. Catholic Encyclopedia)</ref> karena sejak abad ke-3 tanggal 25 Maret dianggap sebagai tanggal penyaliban.<ref>Computus Pseudocyprianus, ed. Lersch, Chronologie, II, 61 (cf. Catholic Encyclopedia)</ref> Namun metode yang terakhir ini tidak digunakan lama. Banyak kalender pada [[Abad Pertengahan]] yang mencatat tanggal perayaan ini (25 dan 27 Maret) untuk alasan historis, bukan liturgis.<ref>Grotenfend, Zeitrechnung, II, 46, 60, 72, 106, 110, etc. (cf. Catholic Encyclopedia)</ref> Kaum [[Montanis]] di [[Asia Minor]] merayakan Paskah pada hari Minggu pertama setelah [[6 April]].<ref>Schmid, Osterfestberechnung in der abendlandischen Kirche (cf. Catholic Encyclopedia)</ref> Berbagai variasi perhitungan tanggal Paskah tersebut terus berlangsung hingga abad ke-4.
Perselisihan seputar penghitungan hari Minggu Paskah yang tepat tersebut akhirnya dibahas secara resmi pada [[Konsili Nicea I]] pada tahun [[325]] yang memutuskan bahwa hari Paskah adalah hari Minggu, namun tidak mematok hari Minggu tertentu. Kelompok yang merayakan Paskah dengan perhitungan Yahudi dinamakan "[[Quartodecimanisme|Quartodeciman]]" (bahasa Latin untuk [[14 (angka)|14]]) (Nisan) dan dikucilkan dari gereja{{ref label|I|i|none}}. Uskup [[Aleksandria]] kemudian ditugaskan untuk mencari cara menghitung tanggal Paskah, karena kota itu dianggap sebagai otoritas tertinggi untuk hal-hal yang berhubungan dengan [[astronomi]], dan sang uskup diharapkan dapat memutuskan hasilnya untuk diikuti keuskupan-keuskupan yang lain. Namun hasil yang diperoleh tidak memuaskan, terutama untuk gereja-gereja Latin. Banyak gereja masih memakai cara mereka sendiri-sendiri, termasuk gereja di Roma. Akhirnya baru pada abad ke-7 gereja-gereja berhasil mencapai kesepakatan mengenai perhitungan tanggal Minggu Paskah.<ref name="CE" /> (lebih lanjut lihat [[#Tanggal Paskah]])
=== Paskah menurut kalender liturgi ===
{{Tahun liturgi}}
Pada kekristenan ritus Latin (Barat), Paskah menandai berakhirnya masa [[Pra-Paskah]], yaitu 40 hari (tidak termasuk hari Minggu) menjelang Minggu Paskah. Sepekan sebelum Minggu Paskah disebut sebagai [[Pekan Suci]]. Hari Minggu sebelum Minggu Paskah, yaitu hari pertama Pekan Suci, adalah hari [[Minggu Palma]] yang memperingati masuknya Yesus ke kota [[Yerusalem]] menaiki seekor [[keledai]]. Tiga hari terakhir sebelum Minggu Paskah disebut sebagai [[Kamis Putih]] atau Kamis Suci, [[Jumat Agung]], dan [[Sabtu Suci]] atau Sabtu Sunyi, yang ketiganya sering disebut sebagai [[Trihari Suci]] atau Triduum Paskah; Kamis Putih memperingati Perjamuan Malam terakhir Yesus, Jumat Agung memperingati kematian Yesus, dan Sabtu Suci memperingati hari pada saat Yesus di dalam kuburan.
Banyak gereja yang mulai merayakan Paskah semalam sebelumnya, yaitu dengan [[kebaktian Malam Paskah]]. Pada beberapa negara, Minggu Paskah dirayakan selama dua hari hingga [[Senin Paskah]], dan hari-hari dalam sepekan setelah Minggu Paskah, yang disebut dengan [[Pekan Paskah]], masing-masing diberi [[akhiran]] Paskah, seperti "Selasa Paskah", "Rabu Paskah", hingga [[Oktaf Paskah]], yaitu hari Minggu setelah Minggu Paskah. Masa 40 hari (yang kemudian diperpanjang menjadi 50 hari atau 7 minggu) setelah Paskah biasa disebut dengan [[masa Paskah]] yang diakhiri dengan hari [[Pentakosta]] (hari ke-50).
Pada kekristenan ritus Oriental (Timur), masa persiapan Paskah dikenal dengan nama masa [[Puasa Besar]] dan dimulai sejak [[Senin Bersih]] selama 40 hari (termasuk hari Minggu). Pekan terakhir dalam masa persiapan itu disebut dengan Pekan Palma, yang berakhir dengan hari [[Sabtu Lazarus]]. Sehari setelah itu adalah Minggu Palma, Pekan Suci, lalu Minggu Paskah. Pada Sabtu tengah malam menjelang Minggu Paskah perayaan Paskah resmi dimulai, yang terdiri atas [[Matins]], [[Jam-jam Paskah]], dan [[Liturgi Surgawi Paskah]]
=== Paskah pada gereja modern ===
Di dalam gereja-gereja Kristen, terutama
Pada hari [[Sabtu Suci|Sabtunya]], gereja-gereja Katolik dan beberapa [[gereja Anglikan]] dan [[gereja Lutheran|Lutheran]] juga menyelenggarakan [[kebaktian malam Paskah]]. Dalam kebaktian itu, sebuah [[lilin Paskah]] dinyalakan untuk melambangkan Kristus yang bangkit; [[Exultet]] atau proklamasi Paskah dinyanyikan
[[Berkas:Auferstehung.jpg|jmpl|kiri|"''Auferstehung''", Hermann Stenner, 1914]]
Umat Protestan biasanya menggabungkan kebaktian malam Paskah dengan kebaktian Minggu pagi, yaitu mengikuti kisah di Injil yang menceritakan para wanita yang datang ke kubur Yesus pada pagi-pagi benar pada hari pertama minggu itu.<ref>{{Ayat|Lukas|24|1}}</ref> Ada gereja yang menyelenggarakannya pada sekitar subuh ([[kebaktian subuh]]), dan biasanya dilangsungkan di luar ruangan seperti halaman gereja atau taman di dekat gereja, namun banyak pula yang merayakannya setelah matahari terbit. Kebaktian Minggu untuk memperingati kebangkitan Yesus ini (baik bersama-sama atau berbeda dari kebaktian subuh tersebut) dirayakan dengan sikap penuh sukacita, termasuk lagu-lagu yang dinyanyikan juga lagu yang bernuansa kemenangan.<ref>Lagu-lagunya antara lain: dari [http://alkitab.sabda.org/bible.php?book=Mat&chapter=28&tab=hymns Mat 28], [http://alkitab.sabda.org/bible.php?book=Mar&chapter=16&tab=hymns Mrk 16], [http://alkitab.sabda.org/bible.php?book=Luk&chapter=27&tab=hymns Luk 27], [http://alkitab.sabda.org/bible.php?book=Yoh&chapter=20&tab=hymns Yoh 20]</ref> Gereja-gereja yang cukup besar ada yang menggunakan instrumen-instrumen tiup ([[trompet]], dsb.) untuk melengkapi instrumen-instrumen yang biasa digunakan. Kebanyakan gereja juga mendekorasi ruang ibadah dengan hiasan-hiasan dan bunga-bungaan (contohnya [[Lilium longiflorum|Bakung Paskah]])
{{clear}}
== Etimologi ==
[[Berkas:ResurrectionYaroslavlSchool.jpg|jmpl|200px|Sebuah [[ikon]] [[Rusia]] yang menggambarkan kebangkitan Yesus]]
Istilah Paskah dalam bahasa-bahasa Latin biasanya diturunkan dari salah satu dari dua sumber: ''Paskha'' atau ''Pesakh'' dan ''Estre''/''Eostre'' atau ''Easter''.<ref>{{en}} [http://alkitab.sabda.org/lexicon.php?lang=id&version=net&word=Easter#oxford Oxford Dictionary: Easter]</ref> Dalam bahasa-bahasa Slavia, biasanya istilah yang digunakan memiliki arti "Hari Agung".
=== Bahasa-bahasa
Istilah Yunani untuk Paskah, ''paskha''/''pascha'', tidak ada hubungannya dengan [[kata kerja]] ''paschein'', "menderita", meskipun para penulis simbolis sering menghubungkan keduanya; kata tersebut berasal dari bentuk [[bahasa Aram]] untuk kata dalam [[bahasa Ibrani]] ''pesach''. Orang [[Yunani]] menyebut Paskah ''pascha anastasimon''; Jumat Agung ''pascha staurosimon''. Kata setara yang digunakan di dalam [[bahasa Latin]] adalah ''Pascha resurrectionis'' dan ''Pascha crucifixionis''. Di dalam
[[Bahasa Romans|Bahasa-bahasa Romans]] telah mengambil istilah Ibrani-Yunani tersebut: {{bhs|Latin}}, ''Pascha''; {{bhs|Italia}}, ''Pasqua''; {{bhs|Spanyol}}, ''Pascua''; {{bhs|
Beberapa negara-negara [[Keltik]] dan [[Teutonik]] juga menggunakannya: {{bhs|Skotlandia}}, ''Pask''; {{bhs|Belanda}}, ''Paschen'' (kata dalam bahasa Belanda yang betul sebenarnya adalah Pasen); {{bhs|Denmark}} dan {{bhs|Norwegia}}, ''Påske''; {{bhs|Swedia}}: ''Påsk'' (Huruf [[å]] merupakan huruf 'a' berganda dan dieja /o/, ejaan alternatifnya adalah ''Paaske'' atau ''Paask''.); {{bhs|Islandia}}: ''Páskar''; {{bhs|Faroe}}: ''Páskir''; bahkan di beberapa provinsi Jerman di [[
Istilah tersebut, terutama di [[Spanyol]] dan [[Italia]], mengalami perluasan makna dan memiliki makna tambahan "keheningan" dan digunakan untuk perayaan-perayaan lainnya, ''Pascua florida'' (Minggu
Orang-orang Kristen berbahasa {{bhs|Arab}} atau [[bahasa Semit]] lainnya kebanyakan menggunakan istilah ''Pesaḥ''. Istilah bahasa Arab untuk perayaan ini: {{lang|ar|عيد الفصح}} ''{{transl|ar|DIN|ʿĪd al-Fiṣḥ}}'', {{IPA-ar|ʕiːd ælfisˤħ|}} memiliki [[triliteral|akar kata]] F-Ṣ-Ḥ, yang masih [[kognasi]] dengan {{bhs|Ibrani}} P-S-Ḥ. Bahasa Arab juga menggunakan istilah {{lang|ar|عيد القيامة}} ''{{transl|ar|DIN|ʿĪd al-Qiyāmah}}'', {{IPA-ar|ʕiːd ælqiyæːmæh|}}, yang berarti "perayaan kebangkitan", walaupun istilah ini lebih jarang digunakan.
[[Bahasa Indonesia]] menggunakan istilah Paskah. Demikian juga [[bahasa Melayu]], [[bahasa Jawa]], dan [[Daftar bahasa di Indonesia|bahasa-bahasa Nusantara]] lainnya.
=== Bahasa-bahasa Anglo-Saxon ===
Dalam bahasa Inggris, istilah ''Easter'' (Paskah) menurut [[Bede]] berasal dari
=== Bahasa-bahasa Slavia ===
Di dalam bahasa-bahasa Slavia istilah yang digunakan biasanya berarti "Hari Agung" atau "Malam Agung". {{bhs|Polandia}} dan {{bhs|Ceko}}, ''Wielkanoc'' dan ''Velikonoce'' yang berarti "Malam(-malam) Agung"; {{bhs|Ukrainia}}, ''Великдень (Velykden)''; {{bhs|Bulgaria}}, ''Великден (Velikden)''; {{bhs|Belarusia}}, ''Вялікдзень (Vyalikdzyen)'' yang berarti "Hari Agung".
{{bhs|Serbia}}, {{bhs|Bosnia}}, dan {{bhs|Kroasia}} menggunakan istilah ''Uskrs'' yang berarti "Kebangkitan". (Tiga istilah yang digunakan dalam aksara
{{bhs|Rusia}} adalah perkecualian; ia menggunakan istilah ''Пасха (Paskha)'' yang meminjam dari bentuk {{bhs|Yunani}} melalui [[bahasa Gereja Slavonia Lama]].<ref>Max Vasmer, Russisches Etymologisches Wörterbuch. Heidelberg,
<div class="NavFrame"><div class="NavHead"><center>Paskah dalam berbagai bahasa</center></div><div class="NavContent" style="display:none;" align="left">
{| class="wikitable"
|-
!width=30%|Dari ''Paskha''/''Pesakh''!! width=20%|Dari ''Eostre''!! width=25%|Bahasa Slavia!! width=25%|Lainnya
|- valign="top"
|
* {{lang-el|Πάσχα}} (Paskha)
* {{lang-he|פסחא}} (Paskha)
* {{lang-kk|Пасха}} (Pásχa)
* {{lang-ru|Пасха}} (Pásχa)
* {{lang-uk|Паска}} (Paska)
* {{lang-yi|פּאַסכע}} (Paskhe)
* {{lang-af|Paasfees}}
* {{lang-az|Pasxa}}
* {{lang-ca|Pasqua}}
* {{lang-cy|Pasg}}
* {{lang-da|Påske}}
* {{lang-es|Pascua}}
* {{lang-eo|Pasko}}
* {{lang-eu|Pazkoa}}
* {{lang-fi|Pääsiäinen}}
* {{lang-fr|Pâques}}
* {{lang-fur|Pasche}}
* {{lang-fy|Peaske}}
* {{lang-id|Paskah}}
* {{lang-is|Páskar}}
* {{lang-it|Pasqua}}
* {{lang-la|Pascha}}
* {{lang-li|Paosje}}
* {{lang-mg|Paska}}
* {{lang-nah|Paxcuatl}}
* {{lang-nap|Pasca}}
* {{lang-nds-nl|Poaske}}
* {{lang-nl|Pasen}}
* {{lang-nn|Påske}}
* {{lang-no|Påske}}
* {{lang-nrm|Pâques}}
* {{lang-pl|Pascha}}
* {{lang-pt|Páscoa}}
* {{lang-qu|Paskwa}}
* {{lang-ro|Paşti}}
* {{lang-scn|Pasqua}}
* {{lang-sq|Pashkët}}
* {{lang-sv|Påsk}}
* {{lang-sw|Pasaka}}
* {{lang-tl|Pasko ng Pagkabuhay}}
* {{lang-tr|Paskalya}}
* {{lang-wa|Påke}}
* {{lang-zu|IPhasika}}
|
* {{lang-csb|Jastrë}}
* {{lang-de|Ostern}}
* {{lang-en|Easter}}
* {{lang-ksh|Ostere}}
* {{lang-mdf|Очижи}}
* {{lang-ms|Easter}}
|
* {{lang-bs|Uskrs}}
* {{lang-be|Вялікдзень}} (Vyalikdzen)
* {{lang-bg|Великден}} (Velikden)
* {{lang-cs|Velikonoce}}
* {{lang-hr|Uskrs}}
* {{lang-hu|Húsvét}}
* {{lang-lt|Velykos}}
* {{lang-lv|Lieldienas}}
* {{lang-mk|Велигден}} (Veligden)
* {{lang-os|Куадзæн}}
* {{lang-pl|Wielkanoc}}
* {{lang-sk|Veľká noc}}
* {{lang-sl|Velika noč}}
* {{lang-sr|Васкрс}} (Vaskrs)
* {{lang-uk|Великдень}} (Velykden)
|
* {{lang-ar|عيد القيامة}} (ʿaīd ul-fiṣḥ)
* {{lang-fa|عید پاک}}
* {{lang-ga|Cáisc}}
* {{lang-gd|Chaisg}}
* {{lang-hi|ईस्टर}}
* {{lang-ja|復活祭}} (ふっかつさい, fukkatsusai)
* {{lang-ka|აღდგომა}} (aĝdgoma)
* {{lang-ko|부활절}} (buhwaljeol)
* {{lang-ml|ഈസ്റ്റര്}} (Pæsacha/Pæsaha)
* {{lang-ta|உயிர்த்த ஞாயிறு}}
* {{lang-th|อีสเตอร์}}
* {{lang-ur|ایسٹر}}
* {{lang-vi|Lễ Phục Sinh}}
* {{lang-zh|復活節, 复活节}} (Fùhuó Jié)
|}
</div></div>
== Tanggal Paskah ==
<!-- Dibiarkan dalam format <
{| class="wikitable" style="float:right; margin: 0 0 1em 1em"
|- align=center
|+ Tanggal Minggu Paskah{{br}}
|-
! Tahun || Barat || Timur
|-
! 1865
|colspan=2 align=center| 16 April
|-
! 1866
| 1 April || 8 April
|-
! 1867
| 21 April || 28 April
|-
! 1868
|colspan=2 align=center| 12 April
|-
! 1869
| 28 Maret || 2 Mei
|-
! 1870
| 17 April || 24 April
|-
! 1871
|colspan=2 align=center| 9 April
|-
! 1872
| 31 Maret || 28 April
|-
! 1873
| 13 April || 20 April
|-
! 1874
| 5 April || 12 April
|-
! 1875
| 28 Maret || 25 April
|-
! 1876
|colspan=2 align=center| 16 April
|-
! 1877
| 1 April || 8 April
|-
! 1878
| 21 April || 28 April
|-
! 1879
|colspan=2 align=center| 13 April
|-
! 1880
| 28 Maret || 2 Mei
|-
! 1881
| 17 April || 24 April
|-
! 1882
|colspan=2 align=center| 9 April
|-
! 1883
| 25 Maret || 29 April
|-
! 1884
| 13 April || 20 April
|-
! 1885
|colspan=2 align=center| 5 April
|-
! 1886
|colspan=2 align=center| 25 April
|-
! 1887
| 10 April || 17 April
|-
! 1888
| 1 April || 6 Mei
|-
! 1889
|colspan=2 align=center| 21 April
|-
! 1890
| 6 April || 13 April
|-
! 1891
| 29 Maret || 3 Mei
|-
! 1892
|colspan=2 align=center| 17 April
|-
! 1893
| 2 April || 9 April
|-
! 1894
| 25 Maret || 29 April
|-
! 1895
|colspan=2 align=center| 14 April
|-
! 1896
|colspan=2 align=center| 5 April
|-
! 1897
| 18 April || 25 April
|-
! 1898
| 10 April || 17 April
|-
! 1899
| 2 April || 30 April
|-
! 1900
| 15 April || 22 April
|-
! 1901
| 7 April || 14 April
|-
! 1902
| 30 Maret || 27 April
|-
! 1903
| 12 April || 19 April
|-
! 1904
| 3 April || 10 April
|-
! 1905
| 23 April || 30 April
|-
! 1906
|colspan=2 align=center| 15 April
|-
! 1907
| 31 Maret || 5 Mei
|-
! 1908
| 19 April || 26 April
|-
! 1909
|colspan=2 align=center| 11 April
|-
! 1910
| 27 Maret || 1 Mei
|-
! 1911
| 16 April || 23 April
|-
! 1912
|colspan=2 align=center| 7 April
|-
! 1913
| 23 Maret || 27 April
|-
! 1914
| 12 April || 19 April
|-
! 1915
|colspan=2 align=center| 4 April
|-
! 1916
|colspan=2 align=center| 23 April
|-
! 1917
| 8 April || 15 April
|-
! 1918
| 31 Maret || 5 Mei
|-
! 1919
|colspan=2 align=center| 20 April
|-
! 1920
| 4 April || 11 April
|-
! 1921
| 27 Maret || 1 Mei
|-
! 1922
|colspan=2 align=center| 16 April
|-
! 1923
| 1 April || 8 April
|-
! 1924
| 20 April || 27 April
|-
! 1925
| 12 April || 19 April
|-
! 1926
| 4 April || 2 Mei
|-
! 1927
| 17 April || 24 April
|-
! 1928
| 8 April || 15 April
|-
! 1929
| 31 Maret || 5 Mei
|-
! 1930
|colspan=2 align=center| 20 April
|-
! 1931
| 5 April || 12 April
|-
! 1932
| 27 Maret || 1 Mei
|-
! 1933
|colspan=2 align=center| 16 April
|-
! 1934
| 1 April || 8 April
|-
! 1935
| 21 April || 28 April
|-
! 1936
|colspan=2 align=center| 12 April
|-
! 1937
| 28 Maret || 3 Mei
|-
! 1938
| 17 April || 24 April
|-
! 1939
|colspan=2 align=center| 9 April
|-
! 1940
| 24 Maret || 28 April
|-
! 1941
| 13 April || 20 April
|-
! 1942
|colspan=2 align=center| 5 April
|-
! 1943
|colspan=2 align=center| 25 April
|-
! 1944
| 9 April || 16 April
|-
! 1945
| 1 April || 6 Mei
|-
! 1946
|colspan=2 align=center| 21 April
|-
! 1947
| 6 April || 13 April
|-
! 1948
| 28 Maret || 2 Mei
|-
! 1949
| 17 April || 24 April
|-
! 1950
|colspan=2 align=center| 9 April
|-
! 1951
| 25 Maret || 29 April
|-
! 1952
| 13 April || 20 April
|-
! 1953
|colspan=2 align=center| 5 April
|-
! 1954
| 18 April || 25 April
|-
! 1955
| 10 April || 17 April
|-
! 1956
| 1 April || 6 Mei
|-
! 1957
|colspan=2 align=center| 21 April
|-
! 1958
| 6 April || 13 April
|-
! 1959
| 29 Maret || 3 Mei
|-
! 1960
|colspan=2 align=center| 17 April
|-
! 1961
| 2 April || 9 April
|-
! 1962
| 22 April || 29 April
|-
! 1963
|colspan=2 align=center| 14 April
|-
! 1964
| 29 Maret || 3 Mei
|-
! 1965
| 18 April || 25 April
|-
! 1966
|colspan=2 align=center| 10 April
|-
! 1967
| 26 Maret || 30 April
|-
! 1968
| 14 April || 21 April
|-
! 1969
| 6 April || 13 April
|-
! 1970
| 29 Maret || 26 April
|-
! 1971
| 11 April || 18 April
|-
! 1972
| 2 April || 9 April
|-
! 1973
| 22 April || 29 April
|-
! 1974
|colspan=2 align=center| 14 April
|-
! 1975
| 30 Maret || 4 Mei
|-
! 1976
| 18 April || 25 April
|-
! 1977
|colspan=2 align=center| 10 April
|-
! 1978
| 26 Maret || 30 April
|-
! 1979
| 15 April || 22 April
|-
! 1980
|colspan=2 align=center| 6 April
|-
! 1981
| 19 April || 26 April
|-
! 1982
|
|-
! 1983
|
|-
! 1984
|colspan=2 align=center|
|-
! 1985
|
|-
! 1986
|
|-
! 1987
|colspan=2 align=center|
|-
! 1988
|
|-
! 1989
|
|-
! 1990
|colspan=2 align=center|
|-
! 1991
|
|-
! 1992
|
|-
! 1993
|
|-
! 1994
|
|-
! 1995
|
|-
! 1996
|
|-
! 1997
|
|-
! 1998
|
|-
! 1999
|
|-
! 2000
|
|-
! 2001
|colspan=2 align=center|
|-
! 2002
|
|-
! 2003
|
|-
! 2004
|colspan=2 align=center|
|-
! 2005
|
|-
! 2006
|
|-
! 2007
|colspan=2 align=center|
|-
! 2008
|
|-
! 2009
|
|-
! 2010
|colspan=2 align=center|
|-
! 2011
|colspan=2 align=center|
|-
! 2012
|
|-
! 2013
|
|-
! 2014
|colspan=2 align=center|
|-
! 2015
|
|-
! 2016
|
|-
! 2017
|colspan=2 align=center|
|-
! 2018
|
|-
! 2019
|
|-
! 2020
|
|-
! 2021
|
|-
! 2022
|
|-
! 2023
| 9 April || 16 April
|-
! 2024
| 31 Maret || 5 Mei
|-
! 2025
|colspan=2 align=center| 20 April
|-
! 2026
| 5 April || 12 April
|-
! 2027
| 28 Maret || 2 Mei
|-
! 2028
|colspan=2 align=center| 16 April
|-
! 2029
| 1 April || 8 April
|-
! 2030
| 21 April || 28 April
|-
! 2031
|colspan=2 align=center| 13 April
|-
! 2032
| 28 Maret || 2 Mei
|-
! 2033
| 17 April || 24 April
|-
! 2034
|colspan=2 align=center| 9 April
|-
! 2035
| 25 Maret || 29 April
|-
! 2036
| 13 April || 20 April
|-
! 2037
|colspan=2 align=center| 5 April
|-
! 2038
|colspan=2 align=center| 25 April
|-
! 2039
| 10 April || 17 April
|-
! 2040
| 1 April || 6 Mei
|-
|}
Paskah (dan perayaan lain yang berhubungan) yang merupakan hari terpenting dalam kalender gerejawi
Di dalam kalender Gregorian, Paskah selalu jatuh pada hari Minggu antara [[22 Maret]] dan [[25 April]] (inklusif).<ref name="HSetyanto2002" /><ref>[http://aa.usno.navy.mil/faq/docs/easter.php The Date of Easter] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20110814045718/http://aa.usno.navy.mil/faq/docs/easter.php |date=2011-08-14 }}. Article from [[United States Naval Observatory]] (March 27, 2007).</ref> Hari berikutnya, [[Senin Paskah]], merupakan [[hari libur]] di banyak negara dengan tradisi Kristen yang kuat. Untuk negara-negara yang mengikuti kalender Julian untuk perayaan-perayaan keagamaan, Paskah juga jatuh pada hari Minggu antara 22 Maret (KJ) dan 25 April (KJ), yang dalam kalender Gregorian adalah [[4 April]]-[[8 Mei]] (inklusif).
Tanggal Paskah yang tepat pernah menjadi pokok perdebatan. Di dalam [[Konsili Nicaea I]] pada [[325]] diputuskan bahwa seluruh umat Kristen akan merayakan Paskah pada hari yang sama, yang akan dihitung secara berbeda dari perhitungan umat [[Yahudi]] untuk menentukan tanggal [[Paskah Yahudi]]. Karena tidak adanya catatan keputusan konsili yang selamat hingga
:...kaisar...menghimpun dewan dengan 318 uskup...di kota [[Nicea]]...Dalam konsili tersebut mereka juga menyetujui suatu [[kanon]] gerejawi, dan pada saat yang bersamaan menitahkan berkenaan dengan Paskah (Yahudi) bahwa diperlukan adanya satu permufakatan tentang perayaan hari Tuhan yang suci dan teramat penting tersebut. Karena hal tersebut diperingati secara berbeda-beda oleh orang-orang...<ref name = Epiphianus>Epiphanius, ''Adversus Haereses'', Heresy 69, 11,1, in {{cite book
Pada tahun berikutnya, cara perhitungan yang dikerjakan oleh gereja Aleksandria menjadi standar perhitungan. Secara perlahan sistem tersebut mulai tersebar ke gereja-gereja Kristen di [[Eropa]]. Gereja Roma meneruskan penggunaan siklus kalender suryacandra yang berusia 84 tahun sejak akhir abad ke-3 hingga [[457]]. Gereja Roma terus menggunakan caranya sendiri hingga [[abad ke-6]] saat metode Aleksandria telah dikonversikan ke kalender Julian oleh [[Dionysius Exiguus]]. Gereja mula-mula di [[Britania]] dan [[Irlandia]] juga menggunakan metode Roma yang lama tersebut hingga [[Sinode Whitby]] tahun [[664]] saat mereka mulai menggunakan metode Aleksandria. Gereja-gereja di belahan barat Eropa menggunakan metode Roma hingga akhir [[abad ke-8]] pada masa pemerintahan [[Karel yang Agung]], lalu mereka menggunakan metode Aleksandria. Namun
=== Perhitungan ===
{{
Metode penghitungan ''[[
Perhitungan dasar yang berlaku sejak [[Zaman Pertengahan]] adalah ''Paskah dirayakan pada hari Minggu setelah [[bulan purnama]] pertama setelah hari pertama musim semi ([[titik Musim Semi Matahari|vernal equinox]])''. Kalimat tersebut sebenarnya tidak tepat benar dengan sistem perhitungan gerejawi.
Baris 357 ⟶ 777:
Perhitungan yang kompleks tersebut kira-kira dapat disederhanakan sebagai berikut:
Paskah ditentukan berdasarkan siklus suryacandra. Satu bulan dalam [[kalender candra|penanggalan candra]] ([[bulan]]) terdiri dari bulan-bulan sepanjang 30 hari dan 29 hari, berselang-seling, dengan satu bulan tambahan yang ditambahkan secara berkala agar pas dengan [[kalender surya|penanggalan surya]] ([[matahari]]). Dalam setiap tahun surya (1 Januari hingga 31 Desember), bulan candra dimulai dengan sebuah [[purnama gerejawi]] yang jatuh pada periode 29 hari di antara 8 Maret hingga 5 April (inklusif) dan dinamakan "bulan candra Paskah" tahun tersebut. Paskah adalah hari Minggu ke-3 dalam bulan candra Paskah, atau dengan kata lain hari Minggu setelah hari ke-14 bulan candra Paskah. Hari ke-14 itu sendiri dinamakan [[purnama Paskah]], walaupun hari ke-14 pada bulan candra dapat berbeda dengan purnama astronomis hingga 2 hari lamanya.
[[Berkas:Easter Distribution.png|
Dengan demikian Paskah menurut kalender Gregorian akan memiliki 35 kemungkinan hari
Untuk menghindari perbedaan cara perhintungan Paskah, gereja Katolik telah membuat tabel tanggal Paskah menurut aturan di atas. Seluruh gereja yang merayakan Paskah merayakannya sesuai dengan tanggal di tabel.
Beberapa
=== Hubungan dengan penanggalan Paskah Yahudi ===
Paskah Yahudi juga menggunakan kalender suryacandra untuk menghitung tanggal perayaan. Minggu Paskah biasanya jatuh sekitar seminggu setelah hari pertama Paskah Yahudi (tanggal 15 Nisan pada [[penanggalan Yahudi]]). Namun karena perbedaan sistem penghitungan tanggal suryacandra antara kalender Yahudi dan Gregorian
Karena dalam kalender Yahudi modern tanggal 15 Nisan tidak pernah jatuh pada hari Senin, Rabu, atau Jumat, ''[[seder]]'' tanggal 15 Nisan tidak pernah jatuh pada malam Kamis Putih. ''Seder'' kedua, yang diperingati oleh sebagian komunitas Yahudi sebagai malam Paskah (Yahudi) kedua, dapat jatuh pada Kamis malam.
=== Reformasi penanggalan Paskah ===
{{
<!-- Dibiarkan dalam format <
{| class="wikitable" style="float:right; margin: 0 0 1em 1em"
|- align=center
|+ Tanggal Paskah
|-
! Tahun || Paskah{{br}}Astronomis || Paskah{{br}}Gregorian || Paskah{{br}}Julian || Purnama{{br}}Astronomis || Paskah{{br}}Yahudi
Baris 440 ⟶ 860:
! 2020
| April 12 || April 12 || April 19 || April 8 || April 9
|-
|colspan="6"|
<small>Notes: 1. Paskah Astronomis adalah hari Minggu pertama setelah Purnama Astronomis.
|}
Dalam sebuah kongres Pan-Ortodoks tahun 1923, uskup-uskup Gereja Ortodoks Timur bertemu di [[Konstantinopel]] di bawah kepemimpinan [[Patriark]] [[Meletius IV dari Konstantinopel|Meletios IV]]. Di dalam kongres tersebut para uskup menyetujui [[Perubahan kalender Julian]]. Aslinya, kalender ini akan dapat menentukan tanggal Paskah berdasarkan perhitungan astronomis yang berlandaskan meridian [[Yerusalem]].<ref>M. Milankovitch, "Das Ende des julianischen Kalenders und der neue Kalender der orientalischen Kirchen", ''Astronomische Nachrichten'' 200, 379–384 (1924).</ref><ref>Miriam Nancy Shields, "[http://adsabs.harvard.edu/abs/1924PA.....32..407S The new calendar of the Eastern churches]", ''Popular Astronomy'' '''32''' (1924) 407–411 ([http://adsabs.harvard.edu/abs/1924PA.....32R.411H page 411]). This is a translation of M. Milankovitch, "The end of the Julian calendar and the new calendar of the Eastern churches", ''Astronomische Nachrichten'' No. 5279 (1924).</ref> Namun negara-negara yang menggunakan revisi tersebut hanya menggunakan revisi-revisi hari-hari raya yang memiliki tanggal tetap pada kalender Julian, revisi rumus perhitungan tanggal Paskah tidak pernah diterapkan di keuskupan Ortodoks manapun.
Pada pertemuan puncak [[Dewan Gereja-gereja se-Dunia]] (DGD) di [[Aleppo]], [[Suriah]] pada [[1997]], DGD mengusulkan reformasi penghitungan Paskah yang akan mempersatukan kembali kedua sistem yang ada (Barat/Gregorian dan Timur/Julian) dengan pengetahuan ilmu astronomis modern yang menghitung equinox musim semi astronomis dan bulan purnama di meridian Yerusalem, dan juga mengikuti Konsili Nicea I tentang penanggalan Paskah pada hari Minggu pertama setelah bulan purnama.<ref>[http://www.oikoumene.org/index.php?id=2677 WCC: Towards a common date for Easter]</ref> DGD melampirkan tabel di samping. Perubahan yang diusulkan DGD ini akan menyelesaikan
== Perayaan Paskah ==
Baris 454 ⟶ 874:
;Anak Domba
Di antara simbol-simbol Paskah Kristiani yang populer, anak domba adalah yang paling penting dalam perayaan agung ini. Yesus Kristus sebagai "Anak Domba Paskah", sebagaimana yang diungkapkan Paulus dalam {{Ayat|1 Korintus|5|7}}, dengan bendera kemenangan, dapat dilihat dalam lukisan-lukisan yang dipasang di rumah-rumah keluarga Eropa.
Doa paling kuno untuk pemberkatan anak domba ditemukan dalam buku ritual abad ketujuh biara [[Benediktin]] di Bobbio, [[Italia]]. Dua ratus tahun kemudian Roma mempergunakannya dan sesudah itu, selama berabad-abad kemudian, menu utama santap malam Paus pada Hari Raya Paskah adalah anak domba panggang. Setelah abad kesepuluh, sebagai ganti anak domba utuh, disajikan potongan-potongan daging yang lebih kecil.
Tradiri kuno anak domba Paskah juga mengilhami umat Kristiani untuk menyajikan daging anak domba sebagai hidangan populer pada masa Paskah. Hingga sekarang, daging anak domba disajikan sebagai menu utama Minggu Paskah di berbagai daerah di Eropa timur. Tetapi,
;Tuguran
[[Tuguran]] adalah tradisi penting dalam Gereja Katolik Roma, yang mencakup puasa sampai 40 jam mulai Jumat pagi sebelum Paskah. Hari Sabtu tengah malam mereka berbuka puasa, dengan menyanyikan kidung rohani, membaca kitab suci dan melakukan ritual dengan roti dan anggur. Misa fajar pada Minggu Paskah merupakan salah satu bentuk tuguran.
;Acara musik Paskah
Baris 470 ⟶ 890:
;Misa sehari penuh
Di [[New Mexico]], AS setiap tahun, sampai 50 ribu orang berbaris di jalan-jalan di negara bagian tersebut untuk mencapai sebuah gereja kecil berumur 200 tahun pada fajar Hari Paskah. Ada yang berjalan sejauh 165 kilometer. Gereja ini menyelenggarakan misa sehari penuh tanpa henti, memberikan sakramen [[komuni]] suci untuk semua umat yang datang.
;Gua Maria
Di [[Nusa Tenggara Timur]], [[Indonesia]] setiap menjelang Paskah, puluhan ribu peziarah mengunjungi [[Kapel Tuan Ma]] di Kota [[Larantuka]], untuk menghormati Mater Dolorosa atau patung [[Bunda Maria]]. Selain hari Paskah, patung ini tidak diperkenankan dilihat untuk umum. Puluhan ribu umat Katolik dari berbagai daerah rela mengantre berjam-jam untuk dapat masuk dalam Kapel Tuan Ma. Di [[kapel]] itu, digelar upacara Muda Tuan atau pembersihan patung Bunda Maria. Selesai upacara, pintu-pintu kapela dibuka dan umat diperbolehkan masuk untuk memberikan penghormatan kepada Mater Dolorosa. Di dalam kapela, para peziarah menyalakan lilin sambil menyanyikan lagu-lagu untuk memuji Mater Dolorosa. Patung Mater Dolorosa hanya dapat dilihat setahun sekali pada saat menjelang Paskah.
[[Berkas:PasquaSulmona2007.jpg|jmpl|Sebuah prosesi kebangkitan di [[Sulmona]], [[Italia]]]]
;Prosesi kebangkitan
Di [[Polandia]], prosesi kebangkitan (''Rezurekcja'') dimulai pada misa Paskah pagi pada saat lonceng-lonceng gereja dibunyikan dengan suara nyaring untuk memperingati kebangkitan Yesus. Tradisi yang lain adalah ''Święconka'', yakni pemberkatan keranjang Paskah oleh pastor pada Sabtu Suci.
Kota [[Sevile]] di [[Spanyol]] biasanya menyelenggarakan perayaan Paskah yang sangat meriah. Selama Pekan Suci, prosesi demi prosesi berlangsung di kota tersebut (total 58 prosesi selama Pekan Suci 2007) yang tidak jarang diikuti oleh 3000 orang per prosesi. Pemain musik ikut dalam iring-iringan tersebut. Prosesi yang paling terkenal adalah pada Jumat Agung malam.
Selain di Seville, kota-kota lainnya di Spanyol juga terkenal akan tradisi festival Paskah mereka, seperti kota [[Málaga]], [[León]], [[Cartagena]], [[Castille]], dll. Negara-negara lain yang memiliki tradisi Paskah yang kuat antara lain [[Italia]], [[Malta]], negara-negara [[Amerika Tengah]] dan [[Amerika Latin]].
Baris 486 ⟶ 907:
;Prosesi membangunkan orang
Di [[Puy]],
[[Berkas:Slovak easter food.jpg|jmpl|Hidangan Paskah orang [[Slowakia]]]]
;Pemberkatan makanan
Di Gereja-gereja Latin dan Oriental, ada tradisi untuk memberkati makanan yang selama masa Pra-Paskah tidak boleh disantap sebelum memakannya pada hari Paskah, terutama [[daging]], [[telur]], [[mentega]], dan [[keju]].<ref>Ritualbucher, Paderborn, 1904; Maximilianus, Liturg. or., 117, cf. Catholic Encylopedia</ref>
;Pemberkatan rumah
Pada malam Paskah rumah-rumah diberkati.<ref>Rit. Rom., tit. 8, c. iv, cf. Catholic Encylopedia</ref>
=== Tradisi Paskah sekuler ===
Paskah saat ini telah menjadi salah satu hari raya yang penting secara ekonomi, terlihat dari banyaknya penjualan [[kartu Paskah]], telur Paskah yang terbuat dari [[cokelat]], serta pernak-pernik serta makanan-makanan bertemakan Paskah lainnya. Berawal dari [[Eropa]] dan [[Amerika Serikat]], tradisi-tradisi Paskah yang sekuler mulai menyebar ke negara-negara lainnya di dunia, termasuk yang populasi Kristennya sedikit. Hotel-hotel dan pusat-pusat perbelanjaan banyak mengambil tema Paskah yang terlepas dari unsur kekristenannya.
Di banyak negara-negara berbahasa Inggris seperti [[Amerika Serikat]], [[Australia]], dan [[Selandia Baru]] tradisi Paskah yang berlangsung biasanya di seputar telur Paskah. Menghias telur Paskah pada hari Sabtu dan berburu telur-telur tersebut yang disembunyikan pada hari Minggunya. Selama lebih dari 100 tahun, anak-anak datang ke halaman Gedung Putih pada hari Senin Paskah, untuk ikut berburu telur Paskah.
Di berbagai daerah di [[Jerman]] kelinci-kelinci Paskah dalam bentuk kue-kue dan gula-gula mulai populer di Jerman Selatan, dan sekarang kue dan gula-gula tersebut amat disukai anak-anak di berbagai macam negara.
[[Berkas:Hopp i påskefjell2.jpg|jmpl|Berski saat liburan Paskah di Norwegia]]
;Ski
Di negara-negara [[Skandinavia]] seperti [[Norwegia]], [[Finlandia]], [[Swedia]], dan [[Denmark]], banyak orang yang menjalankan tradisi lama ber-[[ski]] pada hari Paskah. Tradisi yang lain adalah mendandani anak-anak kecil dengan kostum untuk meminta permen ke tetangga-tetangga mereka.
[[Berkas:Easter fire.jpg|jmpl|Api Paskah di [[Balve]], [[Jerman]]]]
;Api Paskah
Di bagian utara dan timur [[Belanda]] (Twente dan Achterhoek) dan di Jerman Utara (Osterfeuer), [[api Paskah]] (''Paasvuur'') dinyalakan pada Minggu Paskah malam.
Pada
;Olahraga dan perayaan
Jemaat [[Yunani]] dan [[Rusia]], setelah melewati masa Pra-Paskah mereka yang panjang, merayakan Paskah dengan olahraga-olahraga populer; di mana-mana ada musik, tari-tarian, dan aktivitas-aktivitas lainnya. Di Rusia orang-orang boleh berkunjung ke menara lonceng gereja dan
membunyikan sendiri loncengnya khusus pada hari tersebut, sebuah kesempatan yang jarang dilewatkan oleh penduduk setempat.<ref name="CE" />
;Bola tangan
[[Bola tangan]] merupakan salah satu kegiatan Paskah yang dilakukan di [[
[[Berkas:Osterbrunnen pegnitz.JPG|jmpl|[[:commons:Category:Easter fountains|Pancuran Paskah]] di Jerman yang dihiasi dengan telur-telur Paskah]]
;Festival Paskah
Kota [[Salzburg]] di [[Austria]] setiap tahunnya mengadakan [[Festival Paskah Salzburg]] (''Salzburger Osterfestspiele''), yaitu festival [[opera]] dan [[musik klasik]] selama pekan Paskah. Festival itu telah berlangsung sejak 1967 dan diperkuat oleh [[Die Berliner Philharmoniker]] (Orkestra Filharmonik [[Berlin]]), [[Gustav Mahler Jugendorchester]] (Orkestra Muda [[Gustav Mahler]]), dll.
;[[Kelinci Paskah]]
Kelinci Paskah merupakan simbol pagan dan selalu merupakan simbol kesuburan<ref name="
== Kontroversi seputar Paskah ==
Di [[Amerika Serikat]] terdapat beberapa kelompok yang mengusulkan penggantian istilah Jumat Agung dan Paskah (''Good Friday'' dan ''Easter'') menjadi Liburan Musim Semi (''Spring Holiday''). Istilah ini sudah digunakan pada beberapa sekolah-sekolah negeri di AS. Hal ini dipandang oleh kaum Kristiani sebagai usaha untuk sekularisasi perayaan keagamaan.<ref name="preferMC">{{cite web | year = 2006 | url = http://worldnetdaily.com/news/article.asp?ARTICLE_ID=49406 | title = Is Easter latest holiday hijack? | publisher = WorldNetDaily | accessdate = 2006-06-02 | archive-date = 2006-06-29 | archive-url = https://web.archive.org/web/20060629231333/http://www.worldnetdaily.com/news/article.asp?ARTICLE_ID=49406 | dead-url = yes }}</ref>
== Catatan ==
<div class="references-small">
<ol type="a">
<li>{{Note label|A|a|none}}Penyaliban ini dirayakan pada hari [[Jumat Agung]].</li>
<li>{{Note label|B|b|none}}Jumat (hari I), Jumat sore-Sabtu sore (hari II), Sabtu sore-Minggu pagi (hari III). Umat Yahudi menghitung hari dimulai ketika matahari tenggelam.</li>
<li>{{Note label|C|c|none}}Yaitu perayaan selama delapan hari yang memperingati keluarnya [[bangsa Yahudi]] dari tanah [[Mesir]] yang dipimpin oleh nabi [[Musa]], sebagaimana tertulis dalam [[kitab]] [[Keluaran]] di dalam [[Alkitab]].</li>
<li>{{Note label|D|d|none}}Roti yang digunakan di sini adalah roti biasa yang [[ragi|beragi]]. cf. {{Ayat|Lukas|22|19}} menggunakan kata roti (dalam bahasa Yunaninya ''arton'', dari kata ''artos'' – roti biasa beragi – dan bukan ''azumos'' – roti tidak beragi). [http://www.sarapanpagi.org/perayaan-paskah-dan-perjamuan-yang-terakhir-vt244.html SarapanPagi: Perayaan Paskah dan Perjamuan yang Terakhir]</li>
<li>{{Note label|E|e|none}}“Mereka bertekun dalam pengajaran rasul-rasul dan dalam persekutuan. Dan mereka selalu berkumpul untuk memecahkan roti dan berdoa.” {{Ayat|Kisah Para Rasul|2|42}}</li>
<li>{{Note label|F|f|none}}"Tetapi andaikata Kristus tidak dibangkitkan, maka sia-sialah pemberitaan kami dan sia-sialah juga kepercayaan kamu." {{Ayat|1 Korintus|15|14}}</li>
<li>{{Note label|G|g|none}}Mulanya gereja Roma dan Aleksandria sama-sama merayakan Paskah pada hari Minggu pertama setelah purnama pertama setelah hari pertama [[musim semi]]. Hari pertama musim semi di Roma jatuh pada [[25 Maret]], di Aleksandria pada [[21 Maret]]. Di Antiokhia Paskah dirayakan pada hari Minggu pertama setelah Paskah Yahudi (14 Nisan).</li>
<li>{{Note label|H|h|none}}Ini juga merupakan salah satu alasan hari [[Sabat]] orang Kristen jatuh pada hari Minggu, bukan hari [[Sabtu]] seperti ''Sabbath'' orang Yahudi</li>
<li>{{Note label|I|i|none}}Mereka masih eksis hingga abad ke-4, ketika akhirnya [[Yohanes Krisostomos]] dan [[Nestorius]], uskup Konsantinopel, menolak kelompok ini, seperti yang dicatat oleh sejarawan gereja [[Socrates Scholasticus]] dalam bukunya: Socrates. "Historia Ecclesiastica". 6.11. dan 7.29. di ''The Ecclesiastical History of Socrates'', Bell and Sons, London, 1874, p. 318.</li>
<li>{{Note label|J|j|none}}Menurut perhitungan astronomis titik Musim Semi Matahari, yaitu hari pertama musim semi, sebenarnya dapat jatuh pada 20-21 Maret, namun konvensi gereja menetapkan tanggal 21 Maret untuk membantu perhitungan. cf. Montes, Marcos J. [http://www.smart.net/~mmontes/ec-cal.html "Calculation of the Ecclesiastical Calendar"] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20081103111329/http://www.smart.net/~mmontes/ec-cal.html |date=2008-11-03 }} Diakses pada 2008-01-12</li>
<li>{{Note label|K|k|none}}Paskah adalah hari Minggu pertama setelah (tidak pernah pada) tanggal 21 Maret, yaitu 22 Maret; jika 18 April merupakan hari Minggu, maka Paskah harus diundur selama sepekan (tujuh hari) hingga 25 April (baik kalender Gregorian maupun Julian).</li>
<li>{{Note label|L|l|none}}Perbedaannya yaitu penjadwalan penambahan bulan tambahan (bulan embolismik) setiap beberapa tahun agar tahunnya sama dengan penanggalan surya.</li>
</ol>
</div>
== Lihat pula ==
{{Wikibooks}}
* [[Minggu Sengsara]]
* [[Perjamuan Terakhir]]
* [[Kamis Putih]]
* [[Penangkapan Yesus]]
* [[Pengadilan Yesus]]
* [[Kematian Yesus]]
* [[Jumat Agung]]
* [[Penguburan Yesus]]
* [[Sabtu Suci]]
* [[Kebangkitan Yesus]]
* [[Kenaikan Yesus]]
== Referensi
{{reflist|2}}
== Pranala luar ==
{{Wikiquote}}
{{Commons category|Easter}}
{{Wiktionary|Easter}}
;Liturgi:
* [http://www.catholicexpert.com/easterprayer.htm 50 Doa Katolik untuk Paskah] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120331041907/http://www.catholicexpert.com/easterprayer.htm |date=2012-03-31 }}
* [http://www.liturgies.net/Easter/Easter.htm Sumber Liturgi untuk Paskah]
* [http://ocafs.oca.org/FeastSaintsViewer.asp?SID=4&ID=1&FSID=27 Paskah Suci: Kebangkitan Tuhan kita] (Orthodoks [[icon]] dan [[synaxarion]])
;Tradisi:
* [http://www.greekorthodox.org.au/general/livinganorthodoxlife/liturgicalmeaningofholyweek/saturdayoflazarus Makna Liturgi Pekan Suci (Keuskupan Agung Ortodoks Yunani Australia)] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20080304151920/http://www.greekorthodox.org.au/general/livinganorthodoxlife/liturgicalmeaningofholyweek/saturdayoflazarus |date=2008-03-04 }}
* [http://www.armenianchurch.net/worship/easter/index.html Paskah di Gereja Ortodoks Armenia] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20060129112415/http://www.armenianchurch.net/worship/easter/index.html |date=2006-01-29 }}
* [http://www.newadvent.org/cathen/05224d.htm Pandangan Katolik Roma tentang Paskah] (dari [[Ensiklopedia Katolik]])
* [http://www.belarus.by/en/press-center/photo/believers-consecrate-eater-repast_ti_72_0000000326.html Paskah di Belarusia: Dalam Gambar] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20120604212653/http://www.belarus.by/en/press-center/photo/believers-consecrate-eater-repast_ti_72_0000000326.html |date=2012-06-04 }} dari [http://www.belarus.by/en/ situs resmi Republik Belarus] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20180115201716/http://www.belarus.by/en/ |date=2018-01-15 }}
* [http://culture.pl/en/article/polish-easter-traditions Tradisi Paskah Polandia]
;Perhitungan:
* [http://www.staff.science.uu.nl/~gent0113/easter/eastercalculator.htm Kalkulator Paskah dan Paskah Abadi] Paskah Julian dan Gregorian untuk tahun apa pun ditambah info lainnya
* [http://www.ely.anglican.org/cgi-bin/easter Almanak — Tahun Kristen] Paskah Julian atau Gregorian dan festival terkait untuk tahun apa pun
* [http://www.assa.org.au/edm.html Metode Penanggalan Paskah] untuk kalkulator
* [http://aa.usno.navy.mil/data/docs/easter.php Tanggal untuk Paskah 1583–9999] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20071014191355/http://aa.usno.navy.mil/data/docs/easter.php |date=2007-10-14 }}
* [http://www.noeticspace.com/paschalion Kalkulator Paskah Ortodoks] Paskah Julian dan festival terkait dalam kalender Gregorian 1583–4099
* [http://fotios.org/node/1104 Tentang Kalkulator Paskah Yunani dan Paskah Yunani] Kalkulator Paskah Ortodoks dengan diskusi teknis dan kode sumber lengkap dalam javascript
== Lihat pula ==
* [[Kebangkitan Yesus]]
* [[Kedatangan Kedua Yesus Kristus]]
{{artikel pilihan}}
{{Paskah|state=show}}
{{Tahun liturgi Gereja Katolik}}
{{Hari raya Indonesia}}
[[Kategori:Paskah| ]]
[[Kategori:Penyaliban Yesus| ]]
|