Eross Candra: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
MarvellAdamP (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(30 revisi perantara oleh 19 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 5:
| alt =
| birth_date = {{birth date and age|1979|7|3}}
| birth_place = [[Yogyakarta]], [[Indonesia]]
| death_date =
| death_place =
Baris 13:
| associated_acts = * [[Sheila on 7]]
* [[Jagostu]]
* [[NOAH]]
| label = {{hlist|[[Sony Music Entertainment Indonesia]]|507 Records|Massive Music Entertainment}}
| instrument = Gitar, Keyboardkibor, &dan Pianopiano
| genre = {{hlist|[[PopHard rock]]|[[pop rock]]|[[rock alternatifand roll]]|[[poweralternative poprock]]|[[blues rock]]}}
| background = non_vocal_instrumentalist
}}
'''Eross Candra''' ({{lahirmati|[[Yogyakarta]]|3|7|1979}}) adalah seorang pria kelahiran [[Yogyakarta]] yang berprofesi sebagai musisi yang merupakan anggotapendiri dan pemimpin dari grup musik [[Indonesia]] [[Sheila on 7]]. Eross berposisi sebagai gitaris dari grup musik tersebut. Eross adalah anak pertama dari 3tiga bersaudara dan mempunyai hobi kesenian.
 
Dalam penampilannya, Eross sangat identik dengan gitar bermerek [[Fender Telecaster]] dan [[Fender Stratocaster]]. Namun, terkadang ada beberapa merek gitar lain yang dipakai seperti Gibson Les Paul, Gibson EDS-1275 ''(SG Double Neck)'', maupun PRS. Eross juga membantu dalam menciptakan lagu "Menghapus Jejakmu" yang dipopulerkan oleh [[Noah (grup musik)|Peterpan (sekarang NOAH)]].
 
== KarirKarier ==
Eross besar di keluarga pecinta musik. Ibunya seorang [[penyanyi]], kakeknya pemain [[saksofon]], dan pamannya mahir main [[gitar]]. Sejak [[SD]], Eross telah mengenal dunia musik karena sering mendampingi ibunya yang latihan band di studio musik di rumahnya, Karangkajen, Yogyakarta. Eross sangat tertarik dengan alat musik gitar dan mempelajarinya. Gitar pertama dimiliki oleh Eross saat berusia 14 tahun sebagai kado ulang tahun dari ayahnya. Saat kelas 3 [[SMP]], Eross pernah ikut sebuah band, namun tak bertahan lama karena salah satu personelnya pindah kota.
 
Kelas 1 [[SMA]] menjadi saat yang bersejarah bagi Eross. Eross diajak bergabung dengan Dizzy band, bersama dengan [[Icha]] dan [[Adhit]] [[Jikustik]]. Eross menjadi satu-satunya anggota yang masih SMA, yang lain telah kuliah. Sang kakek juga menghadiahkan sebuah gitar listrik yang menjadi gitar listrik pertamanya. Pada tahun yang sama, Eross berkenalan dengan Sakti dan Anton dari saudaranya, Oscar. Dari Sakti, Eross kenal dengan Adam, lalu Duta. Dan akhirnya terbentuklah '''Sheila Gank''' pada tanggal 6 Mei 1996 di rumah Adam. Sheila Gank pernah mengikuti Festival Band DIY di Yogyakarta dan mendapat juara pertama. Eross menjadi The Best Guitarist dan Adam menjadi The Best Bassist. Tahun 1998, Sheila Gank mendapat kesempatan untuk menawarkan demo lagu mereka ke [[Sony BMG Music Entertainment|Sony Music Entertainment Indonesia]]. Akhirnya mereka dikontrak. Nama band mereka diubah menjadi '''Sheila On 7'''. "Sheila" yang diambil dari bahasanama [[Celtic]]sahabat yang berartimempertemukan musikalmereka dan "On 7", yang diambil dari tujuh tangga nada dalam musik. Tak disangka, album perdana mereka langsung meledak di pasaran. Begitu pun dengan album mereka selanjutnya.
 
Eross menjadi pencipta lagu paling aktif dalam grup band ini. Tak hanya untuk konsumsi grup band-nya, Eross juga menciptakan lagu untuk [[Memes]], [[Rio Febrian]], dan juga [[Tasya]], serta untuk sountrack film "[[30 Hari Mencari Cinta]]" dan "[[Gie]]".
Baris 38 ⟶ 39:
== Kehidupan pribadi ==
Terkenal sebagai playboy,<ref name="www.cnnindonesia.com">{{citeCite webnews|url=http://www.cnnindonesia.com/hiburan/20150505073659-227-51172/kekompakan-sesama-mantan-playboy-raffi-ahmad-dan-eross-so7/|title=Kekompakan Sesama 'Mantan Playboy', Raffi Ahmad dan Eross SO7
|author=www.cnnindonesia.com|publisher=www.cnnindonesia.com|year=2015|accessdate=05 May 2015|last=Pradesha|first=Nadi Tirta|work=[[CNN Indonesia]]}}</ref> Eross sempat menambatkan hati pada penyanyi dan pesinetron [[Leony Vitria Hartanti|Leony]]. Hubungan mereka bertahan lebih dari 2 tahun sejak Januari 2006 hingga Oktober 2008 meski terdapat perbedaan keyakinan, usia yang terpaut jauh, serta tempat tinggal, Eross di Jogja sedangkan Leony di Jakarta.<ref name="hot.detik.com">{{citeCite webnews|url=http://hot.detik.com/celeb/1025657/cinta-leony-eross-'sheila-on-7'-kandas|title=Eross \'Sheila On 7\' Putus Cinta Dengan Leony|author=hot.detik.com|publisher=hot.detik.com|year=2008|accessdate=24 October 2008|archive-date=2017-07-14|archive-url=https://web.archive.org/web/20170714111531/http://hot.detik.com/celeb/1025657/cinta-leony-eross-%27sheila-on-7%27-kandas|dead-url=yes|work=[[Detik.com|detikcom]]}}</ref>
Lama tak terdengat kabarnya, Eross muncul dengan kabar gembira. Pada hari Kamis, 24 September 2009, gitaris ini resmi melepas masa lajangnya. Eross menikahi kekasihnya, Sarah Diorita yang keturunan Prancis.<ref name="oktavita.com">{{cite web|url=http://oktavita.com/sarah-diorita-prasetyo-istri-eross-so7.htm|title=sarah-diorita-prasetyo-istri-eross-so7|author=oktavita.com|publisher=oktavita.com|year=2009|accessdate=26 September 2009|archive-date=2016-08-28|archive-url=https://web.archive.org/web/20160828025937/http://oktavita.com/sarah-diorita-prasetyo-istri-eross-so7.htm|dead-url=yes}}</ref> Pernikahan yang terkesan mendadak ini dilangsungkan di KUA Sleman, Jogjakarta.<ref name="celebrity.okezone.com">{{citeCite webnews|url=http://celebrity.okezone.com/read/2009/09/24/33/259637/eross-sheila-on-7-menikah-mendadak-hari-ini|title=EROSSEross SHEILASheila ONOn 7 MENIKAHMenikah MENDADAKMendadak HARIHari INIIni|author=celebrity.okezone.com|publisher=celebrity.okezone.com|year=2009|accessdate=24 September 2009|last=Sompotan|first=Johan|work=[[Okezone.com]]}}</ref>
 
== KaryaDiskografi ==
=== Bersama [[Sheila on 7]] ===
* ''[[Sheila on 7 (album)|Sheila On 7]]'' (1999)
Baris 63 ⟶ 64:
* ''[[Anugerah Terindah dari Sheila on 7|Anugerah Terindah dari Sheila On 7]]'' (2014)
* ''[[Musim Yang Baik]]'' (2014)
* ''[[Film Favorit]]'' (2018) - Singel
 
=== Bersama [[Jagostu]] ===
* ''[[Jagostu (album)|Jagostu]]'' (2007)
 
=== Proyek Tunggal ===
* ''Forbidden Knowledge'' (2016) - Album Instrumental
* ''Jangan Sendirian'' (2021) - Instrumental
* ''Buying Lego with My Son'' (2022) - Instrumental
 
=== Proyek Kolaborasi ===
 
* ''Cahaya Bulan'' feat. Okta dalam OST. [[Gie]] (2005)
* ''Gie'' feat. Okta dalam OST. Gie (2005)
* ''I Got Your Back'' (2015) bersama Six Strings
* ''Guitarfriend: Love, Stories, and Passion'' (2015) bersama gitaris Alamanda Music Corner, Yogyakarta
* ''Alasan Bertemu'' (2020) bersama The Alamanders
* ''Sinema'' bersama [[D'Masiv]] dan [[Fiersa Besari]] dalam album ''[[TIME (album D'Masiv)|TIME]]'' (2022) - Lead Guitar
* ''Secrets of the Mysterious Mind'' (2024) bersama [[Diar Sahudi]]
 
=== Karya yang Dibawakan Penyanyi Lain ===
 
* "Jangan Takut Gelap" (2001), dibawakan oleh [[Tasya Kamila]] feat. [[Duta (penyanyi)|Duta]] dalam album ''[[Gembira Berkumpul]].''
* "Demi Kalian" (2001), dibawakan oleh [[Rio Febrian]] dalam album ''[[Rio Febrian (album)|Rio Febrian]].''
* "Bendera" (2002), dibawakan oleh [[Cokelat (grup musik)|Cokelat]] dalam album ''[[Rasa Baru|Rasa Baru (Special Edition)]].''
* "Luna Kelam" (2004), dibawakan oleh [[Chrisye]] dalam album ''[[Senyawa (album)|Senyawa]].''
* "[[Menghapus Jejakmu]]" (2007), ditulis bersama [[Ariel (penyanyi)|Ariel]], dibawakan oleh [[Noah (grup musik)|Peterpan]] dalam album ''[[Hari yang Cerah...]].''
* "Lupa Bawa Nyali" (2012), ditulis bersama [[Cakka Nuraga]], dibawakan oleh [[The Finest Tree]] dalam EP ''Hijau'' .
* "Melebur Beda" (2012), dibawakan oleh The Finest Tree dalam EP ''Hijau.''
* "Sampai Waktunya Datang (2012), ditulis bersama Cakka dan [[Elang Nuraga]], dibawakan oleh The Finest Tree dalam EP ''Hijau.''
* "Kau dan Aku" (2014), ditulis bersama Cakka dan Elang Nuraga, dibawakan oleh The Finest Tree.
* "Sedikit Waktu" (2015), ditulis bersama Cakka dan Elang Nuraga, dibawakan oleh The Finest Tree.
* "Sebuah Kisah Klasik" (2016), didaur ulang dan dibawakan oleh [[Rendy Pandugo]] dalam album [[Y2koustic|''#Y2Koustic'']].
* "Dan" (2018), didaur ulang dan dibawakan oleh [[Pee Wee Gaskins]] feat. [[Tuan TigaBelas]] dalam album ''[[Salute to 90's]].''
 
=== Film ===
* ''Mati Bujang Tengah Malam'' (2007)
* ''[[Ambilkan Bulan]]'' (2012) - Penampilan Khusus
* ''Scripts Pro'' (2014)
 
== Penghargaan ==
Baris 196 ⟶ 228:
[[Kategori:Tokoh dari Sleman]]
[[Kategori:Anggota Sheila on 7]]
[[Kategori:Tokoh Muhammadiyah]]
 
[[Kategori:Tokoh IPM]]
 
{{musikus-stub}}