Israfil: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Pengembalian manual Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Sab'atun (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Pengembalian manual Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(5 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 9:
 
== Terompet suci ==
 
{{Utama|Sangkakala}}
Walaupun nama "Israfil" tidak pernah di muncul dalam [[Al Qur'an]], sebutan/julukan tersebut dibuat untuk malaikat yang membawa trompet suci ini, dan untuk mengidentifikasikan sosok ini:
 
Baris 16:
Israfil selalu memegang terompet suci yang terletak di bibirnya selama berabad-abad, menunggu perintah Allah untuk meniupnya pada hari [[kiamat]].<ref>Hadis kedua, dari Abu Said al-Khudri radhiyallahu ‘anhu, rasulullah {{saw}} bersabda, "Bagaimana saya bisa bersenang-senang sementara malaikat peniup terompet telah meletakkan terompet itu di mulutnya, memiringkan dahinya, pendengarannya konsentrasi, selalu siaga kapanpun dia akan diperintahkan." (HR. Ahmad 11039, Turmudzi 3551 dan dishahihkan Syuaib al-Arnauth).</ref>
 
Pada hari kiamat Malaikat Isrofil Meniup Sangkakala sebanyak 2 kali tiupan. Tiupan pertama akan menyebabkan kiamat datang dan segala sesuatu di dunia ini akan hancur. Kemudian, setelah beberapa waktu, sangkakala akan ditiupkan lagi untuk membangkitkan kembali semua makhluk untuk dihisab dan diadili atas amal perbuatannya selama hidup di dunia ini.
Pada hari kiamat Malaikat Isrofil Meniup Sangkakala sebanyak 3 kali tiupan…
Tiupan pertama akan menghancurkan [[dunia]] beserta isinya, tiupan kedua akan mematikan para [[malaikat]] dan tiupan ketiga akan membangkitkan orang-orang yang telah mati dan mengumpulkan mereka di [[Padang Mahsyar]].<ref>[http://www.pantheon.org/articles/i/israfel.html Israfel] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20081208232814/http://www.pantheon.org/articles/i/israfel.html |date=2008-12-08 }} at [http://www.pantheon.org/ Encyclopedia Mythica]</ref>
 
== Misi mencari tanah untuk Adam ==