Batalyon Artileri Medan 1: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Artelova2051 (bicara | kontrib)
k #article-section-source-editor
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi iOS
 
(11 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 31:
| flying_hours =
}}
'''Batalyon Artileri Medan 1/KostradAjusta Yudha''' atau '''Yon Armed 1/Roket/Ajy''' adalah merupakan satuan bantuan tempur (satbanpur) jajaran [[Resimen Artileri Medan 2|Resimen Artileri Medan 2/Putra Yudha]] dibawah Komando [[Divisi Infanteri 2/Kostrad|Divisi Infanteri 1/Kostrad]] yang bermarkas di [[Singosari, Malang|Singosari]], [[Kabupaten Malang]], [[Jawa Timur]] dengan luas wilayah batalyon 30 hektare. Batalyon Artileri Medan 1/Roket di lengkapai dengan senjata MLRS (Artillery Saturation Rocket System) ASTROS II, buatan [[Brasil]]. Sebelumnya satuan ini bernama Yon Armed 1/105 dan berada di bawah kendali [[Kodam V/Brawijaya]].<ref>[http://malangvoice.com/malang-raya/yonarmed-1rocket-kebanggaan-kodam-brawijaya-alih-kodal-ke-divisi-2-kostrad/ "Yonarmed 1/Roket Kebanggaan Kodam V/Brawijaya Alih Kodal ke Divisi Infanteri 2/Kostrad"]</ref>
 
==Satuan==
Baris 45:
Latar belakang pembentukan, Pada tanggal 11 Mei 1946 di Jawa Timur terbentuk 1 (Satu) Batalyon Artileri Lapangan yang diberi nama Batalyon Artileri Komando VI berkedudukan di Waringin Anom Mojokerto. Kemudian pada pertengahan tahun 1947 diganti namanya menjadi Batalyon “C” dengan kekuatan 2 Baterai, pada bulan Maret 1950 Batalyon-batalyon diubah menjadi Komando Artileri Divisi I berkedudukan di Jln. Wijaya Kusuma No 25 Surabaya. Mayor Art Minggu (Mayor Art Suminggus) berperan dalam pembentukan Artileri Lapangan I dan diresmikan oleh Inspektur [[Artileri]]. Pada tanggal 11 Februari 1952 telah diresmikan Batalyon Artileri Lapangan I berdasarkan Surat Perintah [[Kepala Staf Angkatan Darat]] Nomor Skep/62/Kasad/SP/52 tanggal 29 Februari 1952 dan Surat Keputusan Direktur Artileri AD Nomor Skep/6/Kpts/Art/52 tanggal 29 Januari 1952 berkedudukan di [[Malang]]. Pada tanggal [[11 Februari]] dijadikan Hari Ulang Tahun Yonarmed 1/105.
 
== LikuidasiAlih Kodal ==
Meningkatkan pengamanan dan pertahanan kedaulatan NKRI, [[TNI Angkatan Darat]] di wilayah [[Kodam V/Brawijaya]], mengalihkan komando pengendalian Yonarmed 1/Roket yang sebelumnya berada di bawah [[Kodam V/Brawijaya]] ke [[Divisi Infanteri 2/Kostrad]] di [[Malang]]. Sementara [[Yon Armed 8|Yonarmed 8/105 Tarik]] yang berada di [[Jember]], dialihberada komando di bawah [[KodamDivisi VInfanteri 2/BrawijayaKostrad]] darike [[DivisiKodam Infanteri 2V/KostradBrawijaya]]. Pengalihan komando itu dipimpin langsung [[Kepala Staf Angkatan Darat]] (KSAD), [[Mulyono|Jenderal TNI Mulyono]], di Lapangan Rampal, [[Kota Malang]]. Alih komando itu bisa membuat efisiensi dan fleksibilitas [[TNI Angkatan Darat]] saat bertugas membela negara. Modernisasi sistem persenjataan (Sista) juga dirasa perlu, karena itu Roket Astros II yang ada di Yonarmed 1/Roket, bisa mudah dimobilisasi. Ketersediaan [[Pangkalan Udara TNI AU|pangkalan udara]] dan [[pelabuhan]] sebagai sarana transportasi, jadi sarat mutlak pengerahan satuan roket. Mereka akan diproyeksikan ke seluruh Indonesia.<ref>[http://www.tribunnews.com/nasional/2016/03/30/ksad-minta-kodal-yonarmen-maksimalkan-fungsi-satuan-bantuan-tembakan "KSAD Minta Kodal Yonarmed Maksimalkan Fungsi Satuan Bantuan Tembakan"]</ref><ref>[http://www.tniad.mil.id/index.php/2016/03/kasad-pimpin-upacara-alih-kodal-yonarmed-1roket-dan-yonarmed-8105/ "Kasad Pimpin Upacara Alih Kodal Yonarmed 1/Roket Dan Yonarmed 8/105"]{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>
 
Roket Astros II sendiri memiliki spesifikasi cangih dalam mendukung pertahanan dengan multi launcher dan multi kaliber yang dapat menjangkau sasaran hingga jarak 300 kilometer jauhnya. Tidak hanya itu, Roket Astros dengan chasis 6 x 6 dan 4 x 4, mampu digunakan dalam berbagai medan tempur serta dapat diangkut oleh pesawat udara, sehingga memudahkan mobilitas Roket Astros II ke wilayah yang membutuhkan. Roket Astros juga dilengkapi teknologi Trajectography Radar serta Fire Control Unit (AV-UCF), sehingga mampu mengoreksi titik jatuhnya amunisi pada jarak jauh.
 
== Alutsista ==
Meski berusia 51 tahun, kekuatan armada tempur Yon Armed 1/105 TarikRoket [[Kodam V/BrawijayaKostrad]], di [[Malang]], [[Jawa Timur]], masih mengandalkan alutsista lama. Seperti meriam 76&nbsp;mm, meriam 105&nbsp;mm tarik, meriam 105&nbsp;mm gerak sendiri, meriam 155&nbsp;mm tarik, meriam 155&nbsp;mm gerak sendiri, dan roket.<ref>[http://news.liputan6.com/read/672504/yonarmed-i105-armed-pertama-indonesia-dengan-persenjataan-tua "Yonarmed 1/105, Armed Pertama Indonesia dengan Persenjataan Tua"]</ref> Dalam simulasi tempur Yon Armed 1/105 Tarik mengerahkan 20 meriam kaliber 105 tarik buatan 1962. Dua meriam yang dipamerkan di antaranya ditarik masuk dengan 2 truk ke halaman Yon Armed. Saat ini Batalyon Artileri Medan 1/105 di lengkapi dengan senjata MLRS (Artillery Saturation Rocket System) ASTROS II MK 6, buatan Avibras [[Brasil]] dan berubah nama menjadi Batalyon Artileri Medan 1/Roket.<ref>[http://news.liputan6.com/read/671931/18-roket-astros-ii-siap-diterima-yonarmed-1105-brawijaya "18 Roket Astros II Siap Diterima Yonarmed 1/105"]</ref>
 
==Perubahan Nama Satuan Yonarmed 1 Roket Menjadi Yonarmed 1/Ajusta Yudha==
Dalam rangka penataan Satuan jajaran TNI AD, Yonarmed 1/Roket berubah nama menjadi Yonarmed 1/Ajusta Yudha, Singosari Kabupaten Malang Jawa Timur, Jum'at (01/03/2024). Perubahan nama satuan Armed 1 ini tertuang dalam Surat Keputusan (SK) KASAD Nomor Kep 480/VIII/2023 tentang penataan satuan dijajaran TNI AD, yang ditetapkan pada tanggal 28 Agustus 2023. Adapun perubahan nama satuan Yonarmed 1/Ajusta Yudha ini bersamaan dengan seluruh jajaran di lingkungan TNI AD.
 
== Komandan ==
Baris 71 ⟶ 74:
# Letkol Art S. Prayitno (1989-1991)
# Letkol Art B.A. Nugroho (1991-1993)
# Letkol Art [[Hadi Lukmono|Hadi Lukmono]] (1993- 1995)⭐️⭐️
# Letkol Art [[Thomas Edy Widagdo]] (1995-1997)⭐⭐
# Letkol Art Bambang Gunawan (1997-1998)
Baris 79 ⟶ 82:
# Letkol Art [[Suko Purwantoro]] (2004-2006)⭐
# Letkol Arm Sumartono, S.Sos. (2006-2008)⭐
# Letkol Arm [[M. Naudi Nurdika]] (2008-2010)⭐⭐
# Letkol Arm Frenky JH Watuseke (2010-2011)
# Letkol Arm M. Haidir (2011-2012)
Baris 87 ⟶ 90:
# Letkol Arm [[Rico Ricardo Sirait|Rico Ricardo Sirait, B.S., M.MDS.]] (2016-2018)
# Letkol Arm Lukas Meinardo Sormin, S.Ip., M.I.Pol. (2018-2021)
# Letkol Arm Arief Budiman, S.Sos., M.M. (2021-Sekarang2023)
# Mayor Arm Gerry (2023-Sekarang)
{{end-col}}