Kebangkitan Yesus: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
k Bot: tetapi (di awal kalimat) → namun |
||
(8 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Yesus}}
[[Berkas:CzechowiczSzymon.1758.Zmartwychwstanie.jpg|jmpl|300px|Lukisan oleh Szymon Czechowicz, [[1758]]]]
== Latar Belakang ==
Peristiwa ini ditunjuk dalam terminologi [[Kristen]] sebagai '''kebangkitan Yesus Kristus''', yang diperingati dan dirayakan oleh seluruh umat Kristen setiap tahun yaitu [[Paskah]].<ref name="Jacobs">T. Jacobs S.Y. 1981. Siapa Yesus Kristus Menurut Perjanjian Baru. Yogyakarta. Kanisius. Hlm. 248.</ref> Kebanyakan umat Kristen, menerima [[Perjanjian Baru]] sebagai peristiwa [[sejarah]] dari kejadian nyata yang merupakan pusat dari [[kepercayaan]] mereka, meskipun begitu ada beberapa Kristen [[liberal]] yang tidak menerima kebangkitan badan.<ref name="Karel">{{id}}Karel Sosipater. 2010. Etika Perjanjian Baru. Jakarta. Suara Harapan Bangsa. Hlm 67-68.</ref> Walaupun demikian, umumnya tidak ada umat Kristen yang memandang cerita ini sebagai [[legenda]] atau [[alegori]].<ref name="Sutama">Adji A. Sutama. 2008. Yesus tidak bangkit. Jakarta. BPK Gunung Mulia. Hlm. 196-197.</ref>
== Pemberitahuan Kebangkitan ==
Baris 51 ⟶ 49:
* Yohanes mencatat bahwa Maria Magdalena seorang diri berlari meninggalkan kuburan untuk menemui Petrus dan Yohanes. Setelah mendengar laporan Maria Magdalena, maka berangkatlah Petrus dan Yohanes ke kubur. Keduanya berlari bersama-sama, tetapi Yohanes (="murid yang lain itu") berlari lebih cepat daripada Petrus sehingga lebih dahulu sampai di kubur. Yohanes menjenguk ke dalam, dan melihat kain kapan terletak di tanah; akan tetapi ia tidak masuk ke dalam. Maka datanglah Simon Petrus juga menyusul dia dan masuk ke dalam kubur itu. Petrus melihat kain kapan ({{lang-en|shroud}}) terletak di tanah, sedang kain peluh ({{lang-la|sudarium}}) yang tadinya ada di kepala Yesus tidak terletak dekat kain kapan itu, tetapi agak di samping di tempat yang lain dan sudah tergulung. Maka masuklah juga Yohanes, yang lebih dahulu sampai di kubur itu dan ia melihatnya dan percaya. Lalu pulanglah kedua murid itu ke rumah ({{Alkitab|Yohanes 19:3-10}}),, meninggalkan Maria Magdalena seorang diri di kubur.
* Catatan Injil Lukas hanya menyebutkan bahwa Petrus bangun, lalu cepat-cepat pergi ke kubur itu. Ketika ia menjenguk ke dalam, ia melihat hanya kain kapan saja. Lalu ia pergi, dan ia bertanya dalam hatinya apa yang kiranya telah terjadi.({{Alkitab|Lukas 24:12}})
* Petrus dan Yohanes tidak menyebutkan adanya para malaikat pada waktu mereka berdua berada di kubur.
=== Maria Magdalena di dekat kubur ===
Baris 60 ⟶ 58:
** Kata Yesus kepadanya: "[[Noli me tangere|Janganlah engkau memegang Aku]], sebab Aku belum pergi kepada Bapa, tetapi pergilah kepada saudara-saudara-Ku dan katakanlah kepada mereka, bahwa sekarang Aku akan pergi kepada Bapa-Ku dan Bapamu, kepada Allah-Ku dan Allahmu."
** Maria Magdalena pergi dan berkata kepada murid-murid: "Aku telah melihat Tuhan!" dan juga bahwa Dia yang mengatakan hal-hal itu kepadanya. ({{Alkitab|Yohanes 19:11-18}})
* Markus mencatat bahwa: Setelah Yesus bangkit pagi-pagi pada hari pertama minggu itu, Ia mula-mula menampakkan diri-Nya kepada Maria Magdalena, yang dari padanya Yesus pernah mengusir tujuh setan. Lalu perempuan itu pergi memberitahukannya kepada mereka yang selalu mengiringi Yesus, dan yang pada waktu itu sedang berkabung dan menangis.
== Reaksi para murid ==
Baris 75 ⟶ 73:
* [[Yusuf dari Arimatea]], pemilik kubur, mencuri mayat-Nya.
''Sanggahan:'' Yusuf adalah seorang Yahudi yang saleh dan tidak mau melanggar hari [[Sabat]], terutama hari [[Paskah Yahudi]] ({{Alkitab|Lukas 23:50-56}}). Lagi pula, setelah kematian Yesus, ada sepasukan tentara Romawi yang menjaga makam Yesus. Mereka tidak akan mau menerima suap untuk membiarkan orang Yahudi membuka meterai dan memindahkan mayat<ref name="Norman"/> <br>
Jadi, '''[[Yusuf dari Arimatea]]''' tidak mungkin mencuri tubuh Yesus. Ini juga berlaku untuk Nikodemus maupun murid-murid Yesus lain.<ref name="Drane"/>
* Penguasa Romawi atau pemuka agama Yahudi mengambil tubuh Yesus.
''Sanggahan:'' Para penguasa tersebut sangat menentang kehadiran Yesus, apalagi mereka mengetahui pemberitahuan Yesus bahwa Ia akan bangkit. Hilangnya mayat malah akan menimbulkan kesan [[nubuat]] Yesus itu benar terjadi<ref name="Norman"/> Lagi pula, jika mayat itu ada pada mereka, mereka hanya perlu menunjukkannya kepada masyarakat umum untuk membuktikan bahwa Yesus tidak bangkit.<br>
Baris 84 ⟶ 82:
Bagaimana jika Maria Magdalena lah yang mencuri mayat yesus
Sanggahan: Adalah tidak mungkin Maria Magdalena yang mencuri mayat Yesus, karena terdapat para penjaga di sana yang menjaga makam tersebut agar tidak boleh dibuka oleh orang lain. Sementara bila Maria Magdalena dan para perempuan pun mencoba mencuri ketika malam, bila merujuk Markus 16:3, mereka tidak memiliki kekuatan yang cukup untuk menggulingkan batu tersebut. Bila benar, dengan keberuntungan mereka dapat mencurinya, Yohanes 20:13 mencatat bahwa Maria Magdalena sendiri tidak tahu dimana mayat Yesus (yang bila dibaca selanjutnya Yesus sebenarnya telah bangkit).
== Penampakan Yesus pasca Kebangkitan ==
Baris 105:
== Catatan di luar Alkitab ==
* Sejarawan Yahudi pada abad ke-1, [[Flavius Yosefus]] mencatat:<ref>Josephus, [
{{cquote|Kira-kira pada waktu itu, Yesus, seorang bijak, kalau boleh menyebutnya "manusia"; karena ia adalah pembuat pekerjaan yang menakjubkan, seorang guru sedemikian yang membuat orang menerima kebenaran dengan sukacita. Ia menarik banyak pengikut, baik orang Yahudi maupun orang asing. Ia adalah Kristus. Dan ketika Pilatus, atas usulan orang-orang terkemuka di antara kami, menghukumnya dengan penyaliban, mereka yang menyayanginya pada mulanya tidak meninggalkannya; karena ia menampakkan diri lagi hidup-hidup kepada mereka pada hari ke-3, sebagaimana nabi-nabi kudus telah meramalkannya dan puluhan ribu hal ajaib lain tentang dia. Dan suku Kristen, yang dinamakan sesuai dia, tidak punah sampai hari ini}}
== Penemuan Sejarah ==
* Kain lenan yang digunakan untuk mengapani [[Yesus]], oleh sebagian orang diduga sama dengan kain kafan kuno yang sekarang disimpan di kota [[Torino]], [[Italia]], yang disebut [[Kain Kafan Turin]]. Kain itu memiliki gambaran seorang pria yang tampak telah disiksa secara fisik yang konsisten dengan siksaan penyaliban. Gereja Katolik Roma tidak memberikan pernyataan bahwa kain tersebut merupakan kain kafan makam Yesus ataupun merupakan hasil pemalsuan melainkan menyerahkan pada keputusan pribadi masing-masing umat selama pihak Gereja tidak mengeluarkan pernyataan yang bertentangan dengannya pada masa depan.<ref>Sambutan Paus Yohanes Paulus II tanggal 24 Mei 1998 di Torino https://web.archive.org/web/20000511022036/http://www.vatican.va/holy_father/john_paul_ii/travels/documents/hf_jp-ii_spe_24051998_sindone_en.html</ref>
* Kain lain yang digunakan untuk menutup muka (disebut kain peluh di [[Injil Yohanes|Injil]] {{Alkitab|Yohanes 20:7}}) diduga adalah kain yang sekarang disebut [[Sudarium dari Oviedo]] (''sudarium'', bahasa Latin untuk "kain peluh"). Ada bercak darah di kain ini, tetapi tidak ada gambar wajah.<ref name="McDonnell2007">{{cite book
|last=McDonnell
|