Rasisme lingkungan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Deansyahrizky (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 1 pranala ditambahkan.
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20240109)) #IABot (v2.0.9.5) (GreenC bot
 
(2 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Environmental Racism and Climate Justice Graphic.jpg|jmpl|Grafik yang menjelaskan keterhubungan antara rasisme lingkungan dan keadilan iklim]]
'''Rasisme lingkungan''' adalah istilah yang dikenal dalam Gerakan [[Keadilan Lingkungan]]. Gerakan ini muncul di [[Amerika Serikat]] pada dekade 1970an dan 1980an.<ref>Melosi, Martin (1995). "Equity, eco-racism and environmental history". ''Environmental History Review''. '''19''' (3): 1–16. {{doi|10.2307/3984909}}. {{jstor|3984909}}.</ref> Istilah ini merujuk pada ketidakadilan lingkungan yang terjadi kelompok rasial tertentu melalui suatu kebijakan maupun praktik. Implementasi kebijakan lingkungan pada isu seperti lokasi pembuangan limbah beracun dan polusi yang dipusatkan di daerah tertentu dengan populasi penduduk ras atau etnis tertentu yang disignifikan adalah beberapa wujud rasisme lingkungan.<ref name="The Canadian Labour Congress">
{{cite web
Baris 77 ⟶ 78:
| page = 58
| isbn = 0742512495}}</ref> Permasalahan yang timbul dari dekatnya kehidupan masyarakat kelompok minoritas dengan limbah-limbah berbahaya adalah persoalan kemiskinan. Hanya orang-orang miskinlah yang tetap bertahan di area seperti itu karena mereka tak cukup mampu untuk berpindah ke tempat yang lebih layak.<ref name="Westra 2001 57"/> Usaha untuk mempertahankan praktik diskriminatif ini muncul karena rasisme adalah ilegal di Amerika Serikat. Sementara diskriminasi berdasarkan kekayaan terlepas orang-orang tersebut berasal dari ras mana saja diperbolehkan.<ref name="Westra 2001 58"/>
 
== Dampak terhadap kesehatan ==
Rasisme lingkungan berdampak pada kesehatan masyarakat yang tinggal dan bersinggungan langsung dengan lingkungan tercemar. Berbagai faktor yang dapat menyebabkan gangguan kesehatan antara lain paparan racun kimia berbahaya di tempat pembuangan sampah dan sungai.<ref>{{Cite journal|last=The Lancet Planetary Health|date=2018-11|title=Environmental racism: time to tackle social injustice|url=https://linkinghub.elsevier.com/retrieve/pii/S2542519618302195|journal=The Lancet Planetary Health|language=en|volume=2|issue=11|pages=e462|doi=10.1016/S2542-5196(18)30219-5}}</ref> Paparan racun ini juga dapat melemahkan atau memperlambat pertumbuhan otak.<ref>{{Cite web|last=Stange|first=Meta|date=2020-12-23|title=Created Equal: Harriet Washington Unpacks Environmental Racism|url=https://wdet.org/2020/12/23/created-equal-harriet-washington-unpacks-environmental-racism/|website=WDET 101.9 FM|language=en-US|access-date=2023-05-15}}</ref> Bahaya ini juga memengaruhi kesehatan individu yang tinggal di komunitas ini, menunjukkan betapa pentingnya menjaga kualitas kesehatan lingkungan untuk memastikan bahwa populasi yang paling rentan pun mampu berdampingan dengan lingkungan dimana mereka menggantungkan hidup padanya.<ref>{{Cite web|title=The Effects of Noise on Health|url=https://hms.harvard.edu/magazine/viral-world/effects-noise-health|website=hms.harvard.edu|language=en|access-date=2023-05-15}}</ref>
 
Salah satu organisasi perlindungan hewan asal Amerika Serikat, yakni 'In Defense of Animals', mengklaim bahwa peternakan intensif secara negatif mempengaruhi kualitas kesehatan warga sekitar. Mereka percaya bahwa tempat penampungan ''manure'' berkaitan dalam menghasilkan hidrogen sulfida dan mencemari persediaan air setempat, yang menyebabkan tingkat keguguran, cacat lahir, dan merebaknya wabah penyakit yang lebih tinggi di masyarakat. Peternakan ini ditempatkan secara tidak proporsional di daerah berpenghasilan rendah dan komunitas kulit berwarna. Risiko lainnya termasuk dalam hal ini paparan pestisida, aliran bahan kimia, dan zat partikel polusi di udara.<ref>{{Cite web|title=Animal Agriculture and Environmental Racism|url=https://www.idausa.org/animal-agriculture-environmental-racism/|website=IDA USA|language=en|access-date=2023-05-15}}</ref> Kebersihan yang buruk di fasilitasagrikultur serta paparan bahan kimia juga dapat memengaruhi para pekerja di sektor pertanian, yang seringkali adalah orang kulit berwarna.<ref>{{Cite web|title=The Industrialization of Agriculture and Environmental Racism: A Deadly Combination Affecting Neighborhoods and the Dinner Table|url=https://www.iatp.org/sites/default/files/Industrialization_of_Agriculture_and_Environme.htm|website=www.iatp.org|access-date=2023-05-15}}</ref>
 
== Kasus Rasisme Lingkungan di Berbagai Negara ==
Baris 101 ⟶ 107:
| author2=
| title = There's Something in the Water: Environmental Racism in Indigenous and Black Communities
| url = https://archive.org/details/theressomethingi0000wald
| publisher = Fernwood Publishing
| year = 2018