Ukraina: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Dikembalikan halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
SabitAprido (bicara | kontrib) Membalikkan revisi 26514102 oleh 2001:448A:D0C0:F29:C85A:ADD3:D497:8926 (bicara) Tag: Pembatalan halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
||
(99 revisi perantara oleh 47 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Ukraina infobox}}
'''Ukraina''' ({{lang-ua|
Wilayah modern Ukraina telah dihuni sejak tahun 32.000 SM. Pada [[zaman Pertengahan]], wilayah ini merupakan pusat terpenting bagi kebudayaan [[Slavia Timur]], dengan negara [[Rus Kiev]] yang kuat membentuk alas jatidiri bangsa Ukraina. Setelah keterpecahannya pada abad ke-13, wilayah ini diperlombakan, dikuasai, dan dipecah-belah oleh beberapa kuasa, misalnya [[Lithuania]], [[Polandia]], [[Kesultanan Utsmaniyah]], [[Austria-
Setelah kemerdekaan, Ukraina menyatakan diri sebagai [[negara netral]],<ref name="gska2.rada.gov.ua">{{cite web|url=http://gska2.rada.gov.ua:7777/site/postanova_eng/Declaration_of_State_Sovereignty_of_Ukraine_rev1.htm|archiveurl=https://web.archive.org/web/20070927224650/http://gska2.rada.gov.ua:7777/site/postanova_eng/Declaration_of_State_Sovereignty_of_Ukraine_rev1.htm|archivedate=27 September 2007|title=Declaration of State Sovereignty of Ukraine|accessdate=24 December 2007|work=[[Verkhovna Rada]] of Ukraine}}</ref> tetapi masih mempertahankan kemitraan militer terbatas dengan [[Rusia|Federasi Rusia]], negara-negara [[Persemakmuran Negara-Negara Merdeka|CIS]] lainnya dan kemitraan dengan [[NATO]] sejak tahun 1994. Pada dasawarsa 2000-an, pemerintah mulai condong kepada [[Pakta Pertahanan Atlantik Utara|NATO]], dan kerjasama yang mendalam dengan aliansi yang telah disusun oleh Rencana Kerja NATO-Ukraina yang ditandatangani pada tahun 2002. Kemudian disepakati bahwa kehendak bergabung ke dalam [[Pakta Pertahanan Atlantik Utara|NATO]] hendaklah didahului dengan sebuah jajak pendapat nasional pada masa yang akan datang.<ref name="wbook06" /> Mantan [[Presiden Ukraina|Presiden]] [[Viktor Yanukovych]] memandang cukupnya taraf kerjasama terkini antara Ukraina dan [[Pakta Pertahanan Atlantik Utara|NATO]],<ref name=NATOTAK>{{cite news|url=http://www.kyivpost.com/news/nation/detail/63797|title=NATO confirms readiness for Ukraine's joining organization|publisher=Kyiv Post|date=13 April 2010|dead-url=y|archive-url=https://web.archive.org/web/20100416153024/http://www.kyivpost.com/news/nation/detail/63797|archive-date=16 April 2010}}</ref> tanpa perlu menjadi anggota [[Pakta Pertahanan Atlantik Utara|NATO]].<ref name="reuters.com">{{cite news|author=Richard Balmforth|url=http://www.reuters.com/article/2010/01/07/us-ukraine-election-yanukovich-idUSTRE6062P320100107|title=Yanukovich vows to keep Ukraine out of NATO|agency=[[Reuters]]|date=7 January 2010|accessdate=20 October 2015|archive-date=2015-09-24|archive-url=https://web.archive.org/web/20150924144200/http://www.reuters.com/article/2010/01/07/us-ukraine-election-yanukovich-idUSTRE6062P320100107|dead-url=yes}}</ref
Pada tahun 2013, protes melawan pemerintah [[Viktor Yanukovich|Presiden Yanukovych]] pecah di tengah [[Kyiv|Kota kyiv]] setelah pemerintah membuat keputusan untuk menghentikan Perjanjian Asosiasi Ukraina-Uni Eropa dan menjalin hubungan ekonomi yang lebih akrab dengan [[Rusia]]. Keputusan ini memicu gelombang demonstrasi dan protes selama berbulan-bulan yang disebut [[Euromaidan]], yang memuncak menjadi [[Kerusuhan Euromaidan Februari 2014|Revolusi Ukraina 2014]] yang berujung pada tergulingnya Yanukovych dan pembentukan pemerintah baru. Peristiwa ini menimbulkan [[Krisis Krimea 2014|pencaplokan Krimea oleh Rusia]] pada bulan Maret 2014, dan [[Perang di Donbass]] pada bulan yang sama; kedua-duanya masih berlangsung {{As of|2016|05|lc=y}}. Pada tanggal 1 Januari 2016, Ukraina bergabung dengan ''Kawasan Perdagangan Bebas Menyeluruh dan Mendalam'' dengan [[Uni Eropa]].<ref name="European Commission Trade Ukraine" />
Ukraina telah sejak lama menjadi pusat cadangan pangan dunia karena lahan pertaniannya yang luas dan subur, dan Ukraina masih menjadi salah satu pengekspor terbesar biji-bijian di dunia.<ref>{{cite press release|url=http://www.blackseagrain.net/data/news/ukraine-becomes-worlds-third-biggest-grain-exporter-in-2011-minister|title=Ukraine becomes world's third biggest grain exporter in 2011 – minister|publisher=Black Sea Grain|date=20 January 2012|accessdate=31 December 2013|deadurl=yes|archiveurl=https://web.archive.org/20131231235707/http://www.blackseagrain.net/data/news/ukraine-becomes-worlds-third-biggest-grain-exporter-in-2011-minister|archivedate=31 December 2013}} {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20131231235707/http://www.blackseagrain.net/data/news/ukraine-becomes-worlds-third-biggest-grain-exporter-in-2011-minister |date=2013-12-31 }}</ref><ref>{{cite web|url=https://www.wto.org/english/res_e/publications_e/wtr13_e.htm|title=World Trade Report 2013|publisher=World Trade Organisation|date=2013|accessdate=26 January 2014}}</ref> [[Ekonomi Ukraina]] yang bermacam ragam, termasuklah sektor [[industri berat]] yang besar, khususnya di bidang penerbangan dan peralatan industri.▼
▲Ukraina telah sejak lama menjadi pusat cadangan pangan dunia karena lahan pertaniannya yang luas dan subur, dan Ukraina masih menjadi salah satu pengekspor terbesar biji-bijian di dunia.<ref>{{cite press release|url=http://www.blackseagrain.net/data/news/ukraine-becomes-worlds-third-biggest-grain-exporter-in-2011-minister|title=Ukraine becomes world's third biggest grain exporter in 2011 – minister|publisher=Black Sea Grain|date=20 January 2012|accessdate=31 December 2013|deadurl=yes|archiveurl=https://web.archive.org/20131231235707/http://www.blackseagrain.net/data/news/ukraine-becomes-worlds-third-biggest-grain-exporter-in-2011-minister|archivedate=31 December 2013}} {{
Ukraina adalah [[negara kesatuan]] yang berbentuk [[republik]] yang menganut [[sistem semipresidensial]] dengan ''[[trias politica]]'': [[legislatif]], [[eksekutif]], dan [[yudikatif]]. Pusat negara dan kota terbesarnya adalah [[Kyiv]]. Ukraina memelihara militer terbesar kedua di Eropa, setelah [[Rusia]], jika personel cadangan dan paramiliter turut dihitung.<ref>[[#IISS2010|IISS 2010]], pp. 195–197</ref> Negara ini adalah rumah bagi 45,4 juta manusia (termasuk [[Republik Otonomi Krimea|Krimea]]),<ref name="pop" /><ref>{{cite web|url=http://countryeconomy.com/demography/population/ukraine|title=Ukraine – Population|work=CountryEconomy.com|date=2015|accessdate=20 October 2015}}</ref> 77,8% di antaranya adalah [[bangsa Ukraina]] berdasar etnisitas, diikuti oleh [[bangsa Rusia]] yang menjadi [[minoritas dominan]] (17,3%) juga [[bangsa Rumania]]/[[bangsa Moldova|Moldova]], [[Belarus]], [[Tatar Krimea]], dan [[bangsa Hongaria]]. [[Bahasa Ukraina]] adalah [[bahasa resmi]] Ukraina; abjadnya adalah [[aksara kiril]]. Agama utama di negara ini adalah [[Gereja Ortodoks|Katolik Ortodoks]], yang sangat memengaruhi [[arsitektur]], [[sastra]], dan [[musik]] Ukraina.▼
▲Ukraina adalah [[negara kesatuan]] yang berbentuk [[republik]] yang menganut [[sistem semipresidensial]] dengan ''[[trias politica]]'': [[legislatif]], [[eksekutif]], dan [[yudikatif]]. Pusat negara dan kota terbesarnya adalah [[Kyiv]]. Ukraina memelihara militer terbesar kedua di Eropa, setelah [[Rusia]], jika personel cadangan dan paramiliter turut dihitung.<ref>[[#IISS2010|IISS 2010]], pp. 195–197</ref> Negara ini adalah rumah bagi
== Etimologi ==
Baris 42 ⟶ 43:
Zaman Keemasan Rus Kiev dimulai dengan bertahtanya [[Vladimir I]] (980–1015), yang [[Penyebaran Kristen di Rus' Kiev|mengubah bangsa Rus menjadi para pemeluk Kristen Bizantium]]. Selama puteranya bertahta, [[Yaroslav yang Bijaksana]] (1019–1054), Rus Kiev mencapai puncak pengembangan budaya dan kekuatan militernya.<ref name="Columbia" /> Negara ini kemudian segera terpecah-pecah karena kepentingan relatif kekuatan regional kembali bangkit. Setelah kebangkitan terakhir di bawah kuasa [[Vladimir II Monomakh]] (1113–1125) dan putera pertamanya [[Mstislav I dari Kiev]] (1125–1132), Rus Kiev terpecah-pecah menjadi beberapa kepangeranan yang saling terpisah setelah Mstislav mangkat.
[[Ekspansi Mongol]] ke Rus pada abad ke-13 M telah menghancurkan Rus Kiev. Kiev mengalami [[Pengepungan Kiev (1240)|hancur total pada 1240]].<ref>{{cite web |url=https://tspace.library.utoronto.ca/cit/RussianHeritage/4.PEAS/4.L/12.III.5.html |archive-url=https://archive.
[[Daniel dari Galisia|Danylo Romanovych]] (Daniel I dari Galisia atau Danylo Halytskyi), putera dari [[Roman yang Agung|Roman Mstyslavych]], menggabungkan kembali semua Rus bagian barat-daya, termasuk Volhynia, Galisia, dan ibu kota lama Rus, Kiev. Danylo dimahkotai oleh [[Uskup Agung]] [[Paus (Gereja Katolik)|Kepausan]] di [[Drohiczyn]] pada tahun 1253 sebagai [[penguasa monarki|raja]] pertama bagi bangsa Rus. Di bawah tahta Danylo, Kerajaan Galisia–Volhynia merupakan salah satu negara paling kuat di Eropa tengah bagian timur.<ref>[http://www.britannica.com/biography/Daniel-Romanovich "Daniel Romanovich"].Encyclopædia Britannica. 2007. Britannica Concise Encyclopedia. 23 August 2007</ref>
Baris 52 ⟶ 53:
Pada pertengahan abad ke-14, setelah kematian [[Bolesław Jerzy II]], raja [[Kazimierz III dari Polandia]] mulai mengampanyekan (1340–1366) pengambilalihan Galisia-Volhynia. Sementara itu, tanah pusat bangsa Rus, termasuk Kiev, menjadi wilayah Keharyapatihan Lituania, dikuasai oleh [[Gediminas]] dan para penerusnya, setelah [[Pertempuran di Sungai Irpin]]. Setelah [[Persatuan Krewo]] pada tahun 1386, sebuah [[penyatuan dinasti]] antara Polandia dan Lituania, sebagian besar wilayah yang menjadi utara Ukraina dikuasai oleh para bangsawan Lituania lokal yang sudah dislaviakan sebagai bagian dari Keharyapatihan Lituania. Pada tahun 1392 [[Peperangan Galisia–Volhynia]] berakhir. Para pendatang Polandia di tanah-tanah yang mengalami kekurangan penduduk di utara dan tengah Ukraina mendirikan atau mendirikan lagi beberapa kota. Pada tahun 1430 [[Podolia]] dibentuk di bawah Mahkota Kerajaan Polandia sebagai [[Voivodat Podolia]]. Pada tahun 1441, di selatan Ukraina, khususnya Krimea dan padang-padang rumput di sekitarnya, pangeran keturunan [[Jenghis Khan]], [[Hacı I Giray]] mendirikan Kekhanan Krimea.
[[Berkas:
Pada tahun 1569 [[Persatuan Lublin]] mendirikan Persemakmuran Polandia-Lituania, dan ada banyak wilayah Ukraina yang diserahkan dari Lituania ke Mahkota Kerajaan Polandia, menjadi wilayah Polandia secara ''de jure''. Di bawah tekanan demografi, kebudayaan, dan politik [[Polonisasi]], yang bermula pada akhir abad ke-14, ada banyak bangsawan/tuan tanah [[Ruthenia]] (nama lain untuk tanah Rus) berpindah agama ke [[Katolik]] dan menjadi tak-terbedakan dibanding [[Szlachta|bangsawan Polandia]].<ref>Subtelny, pp. 92–93</ref>
Baris 58 ⟶ 59:
Tercabutnya para pelindung asli di antara bangsawan Rus, rakyat jelata (penduduk desa dan kota) mulai mengalihkan pihak pelindungnya ke [[Cossack Zaporizhia]] yang sedang tumbuh-kembang. Pada pertengahan abad ke-17, sebuah semi-negara militer Cossack, [[Cossack Zaporozhia|Host Zaporozhia]], dibentuk oleh para Cossack dari [[Dnieper]] dan oleh para petani dari Ruthenia yang telah melarikan diri dari [[serf|perbudakan]] Polandia.<ref name="zaporizhia">{{cite web|author=Krupnytsky B. and Zhukovsky A.|title=Zaporizhia, The|url=http://www.encyclopediaofukraine.com/display.asp?linkPath=pages\Z\A\ZaporizhiaThe.htm|work=[[Encyclopedia of Ukraine]]|accessdate=16 December 2007}}</ref> Polandia menjalankan sedikit kontrol nyata atas populasi ini, tetapi Polandia menyadari bahwa Cossack dapat dipergunakan untuk melawan [[kesultanan Utsmaniyah|bangsa Turki]] dan [[Kekhanan Krimea|Tatar]],<ref name="britcos" /> dan terkadang keduanya adalah sekutu dalam [[Perang Utsmaniyah di Eropa|kampanye militer]].<ref>"[http://www2.econ.hit-u.ac.jp/~areastd/mediterranean/mw/pdf/18/10.pdf The Crimean Tatars and their Russian-Captive Slaves] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20130605131551/http://www.econ.hit-u.ac.jp/~areastd/mediterranean/mw/pdf/18/10.pdf|date=2013-06-05}}" (PDF). Eizo Matsuki, ''Mediterranean Studies Group at Hitotsubashi University.''</ref> Para Cossack tidak malu-malu mengangkat senjata melawan orang-orang yang mereka anggap sebagai musuh, termasuk negara Polandia dan perwakilan-perwakilan lokalnya.<ref>{{cite web |url=http://www.britannica.com/eb/article-28237 |archiveurl=https://web.archive.org/web/20071011213405/http://britannica.com/eb/article-28237 |archivedate=11 October 2007 |title=Poland |accessdate=12 September 2007 |work=[[Encyclopædia Britannica]] (fee required) |deadurl=yes |df=}}</ref>
Dibentuk dari wilayah [[Gerombolan Emas]] yang takluk setelah [[ekspansi Mongol]], [[Kekhanan Krimea]] menjadi kekuatan terbesar di Eropa Timur sampai abad ke-18; pada tahun 1571 Kekhanan Krimea berhasil [[Perang Russia-Krimea (1571)|menawan dan menghancurkan Moskwa]].<ref>{{cite web |author=[[Brian Glyn Williams]] |title=The Sultan's Raiders: The Military Role of the Crimean Tatars in the Ottoman Empire |url=http://www.jamestown.org/uploads/media/Crimean_Tatar_-_complete_report_01.pdf |work=[[The Jamestown Foundation]] |year=2013 |page=16 |deadurl=yes |archiveurl=https://web.archive.org/web/20131021092115/http://www.jamestown.org/uploads/media/Crimean_Tatar_-_complete_report_01.pdf |archivedate=21 October 2013 |df=}}</ref> Tanah-tanah perbatasan menderita [[Penyerangan Krimea-Nogai ke tanah Slavia Timur|serbuan Tatar]] tahunan. Dari awal abad ke-16 sampai akhir abad ke-17, ikatan [[penyerbuan budak]] Tatar Krimea<ref>[http://coursesa.matrix.msu.edu/~fisher/hst373/readings/inalcik6.html Halil Inalcik. "Servile Labour in the Ottoman Empire"] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20170504102244/http://coursesa.matrix.msu.edu/~fisher/hst373/readings/inalcik6.html |date=2017-05-04 }} in A. Ascher, B. K. Kiraly, and T. Halasi-Kun (eds), The Mutual Effects of the Islamic and Judeo-Christian Worlds: The East European Pattern, Brooklyn College, 1979, pp. 25–43.</ref> mengekspor kira-kira dua juta orang budak dari Rusia dan Ukraina.<ref>Darjusz Kołodziejczyk, as reported by {{cite web |author=Mikhail Kizilov |title=Slaves, Money Lenders, and Prisoner Guards: The Jews and the Trade in Slaves and Captives in the Crimean Khanate |url=http://www.academia.edu/3706285/Slaves_Money_Lenders_and_Prisoner_Guards_The_Jews_and_the_Trade_in_Slaves_and_Captives_in_the_Crimean_Khanate |work=The Journal of Jewish Studies |year=2007 |page=2}}</ref> Menurut [[Orest Subtelny]], "sejak tahun 1450 sampai 1586, tercatat ada 86 [[Daftar serangan Mongol dan Tatar di Eropa|serbuan Tatar]], dan sejak tahun 1600 sampai 1647 ada 70 serangan."<ref>Subtelny, Orest (1988). "''[https://books.google.com/books?id=HNIs9O3EmtQC&pg=PA106&dq&hl=en#v=onepage&q=&f=false Ukraine: a history.]''". p 106</ref> Pada tahun 1688, bangsa Tatar menawan 60.000 orang Ukraina.<ref>Junius P. Rodriguez (1997). "''[https://books.google.com/books?id=ATq5_6h2AT0C&pg=&dq&hl=en#v=onepage&q=&f=false The Historical encyclopedia of world slavery]''". ABC-CLIO. p. 659. {{ISBN|0-87436-885-5}}</ref> Serbuan orang Tatar mengakibatkan korban berat, menciutkan hati para penduduk di daerah yang lebih selatan, di mana tanahnya lebih baik dan musim tanamnya lebih lama.
Pada tahun 1775, [[Kazaki Zaporizhia]] dilikuidasi oleh tentara Rusia, dan seluruh daftar dokumen arsipnya, yang merupakan bukti sejarah Ukraina pada abad ke-15 hingga ke-18, disimpan lama di benteng Saint Elizabeth (sejak tahun 1784 kota [[Kropyvnytskyi]]), yang antara lain berperan penting dalam kemenangan Kekaisaran Rusia dalam [[perang Rusia-Turki (1768–1774)]], sebagai akibat dari perang ini, Rusia memperoleh kendali atas pantai Laut Hitam dan Laut Azov, dan [[Kegubernuran Novorossiya]] didirikan di bekas tanah Cossack. Kebijakan [[Rusifikasi]] yang ketat dilakukan di sini <ref>[https://dozor.kr.ua/post/1-lipnya-den-zasnuvannya-fortetsi-svyatoi-elisaveti-nevivchena-istoriya-neunikalnoi-fortetsi-2035.html 1 липня – день заснування
фортеці святої Єлисавети:
Невивчена історія неунікальної фортеці]</ref>. Puing-puing terakhir dari Kekhanan Krimea akhirnya ditaklukkan oleh Kekaisaran Rusia pada tahun 1783.<ref>{{cite web |author=Mikhail Kizilov |title=Slave Trade in the Early Modern Crimea From the Perspective of Christian, Muslim, and Jewish Sources |url=http://www.academia.edu/2971600/Slave_Trade_in_the_Early_Modern_Crimea_From_the_Perspective_of_Christian_Muslim_and_Jewish_Sources |work=Oxford University}}</ref> [[Kegubernuran Taurida]] dibentuk untuk mengelola wilayah ini.
[[Berkas:Location of Cossack Hetmanate.png|jmpl|[[Hetmanat Cossack]] dipandang sebagai leluhur langsung Ukraina modern.]]
Namun berlanjutnya perbudakan yang kejam terhadap kaum tani oleh kaum bangsawan Polandia dan terutama penindasan oleh Gereja Ortodoks telah mengasingkan para Cossacks.<ref name=britcos>{{cite web |url=http://www.britannica.com/place/Ukraine/History#toc30066 |title=Ukraine – The Cossacks |accessdate=21 October 2015 |work=[[Encyclopædia Britannica]]}}</ref>.
=== Peta-peta bersejarah Ukraina ===
Baris 178 ⟶ 183:
=== Pembagian administratif ===
{{utama|Pembagian administratif Ukraina}}
[[Berkas:Map of Ukraine political enwiki.png|jmpl|320px|ka|Peta pembagian administratif Ukraina]]
Sistem pembagian administratif Ukraina mencerminkan statusnya sebagai [[negara kesatuan]] (sebagaimana dinyatakan dalam konstitusi) dengan rezim hukum dan [[pemerintah daerah]] yang tunggal bagi tiap-tiap unit.
Baris 260 ⟶ 266:
{{Bar percent|[[Tatar Krimea]]|#0057b8|1.2|0.5%}}
{{Bar percent|[[Bangsa Bulgaria|Bulgaria]]|#0057b8|1.2|0.4%}}
{{Bar percent|[[Bangsa
{{Bar percent|[[Bangsa Rumania|Rumania]]|#0057b8|1|0.3%}}
{{Bar percent|[[Bangsa Polandia|Polandia]]|#0057b8|1|0.3%}}
Baris 269 ⟶ 275:
[[Berkas:Ukraine ethnic 2001 by regions and rayons.PNG|jmpl|Grup etnis utama di Ukraina berdasar rayon (2001)]]
Menurut [[Sensus Ukraina (2001)]], [[bangsa Ukraina|etnis Ukraina]] sebanyak 77,8% populasi. Kelompok signifikan lainnya mengaku beretnis [[bangsa Rusia|Rusia]] (17,3%); [[bangsa Belarus|Belarus]] (0,6%); [[bangsa Moldova|Moldova]] (0,5%); [[Tatar Krimea]] (0,5%), [[bangsa Bulgaria|Bulgaria]] (0,4%), [[bangsa
Ukraina memiliki salah satu distribusi pendapatan yang paling merata berdasarkan pengukuran [[koefisien Gini]] dan [[metrik ketaksamaan pendapatan|rasio Palma]].<ref>{{Cite news |url=https://www.theguardian.com/inequality/datablog/2017/apr/26/inequality-index-where-are-the-worlds-most-unequal-countries |title=Inequality index: where are the world's most unequal countries? |last=Barr |first=Caelainn |date=2017-04-26 |work=The Guardian|access-date=2017-04-26 |language=en-GB |issn=0261-3077}}</ref>
Baris 289 ⟶ 295:
* [[Lviv]]
* [[Sungai Cheremosh]]
* [[Madonna dari Kyiv]]
== Daftar pustaka ==
|