Misogini: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20231209)) #IABot (v2.0.9.5) (GreenC bot |
|||
(13 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 25:
Adapun menurut Profesor Kate Manne dari Universitas Cornell misogini bukan tentang permusuhan laki-laki atau kebencian terhadap perempuan tetapi tentang sikap mengendalikan dan menghukum perempuan yang menantang dominasi laki-laki.<ref>{{Cite web|last=Illing|first=Sean|date=2017-12-05|title=What we get wrong about misogyny|url=https://www.vox.com/identities/2017/12/5/16705284/elizabeth-warren-loss-2020-sexism-misogyny-kate-manne|website=Vox|language=en|access-date=2023-03-25}}</ref>
Misoginis merupakan kata benda yang dapat digunakan untuk orang yang membenci wanita. Selain misogini ada istilah [[misandri]] yang bermakna kebencian atau ketidaksukaan terhadap laki-laki. Misandri tidak sebanding dengan praktik misoginis yang tersebar luas.<ref>{{Cite book|last=Gilmore|first=David D|date=2001|title=Misogyny: The Male Malady.|url=https://archive.org/details/misogynymalemala0000gilm|publisher=University of Pennsylvania Press|pages=[https://archive.org/details/misogynymalemala0000gilm/page/n16 1]-16|url-status=live}}</ref> Antonim misogini, filologi—cinta atau kesukaan terhadap perempuan tidak banyak digunakan.
== Asal ==
Baris 47:
Dalam bukunya ''The Power of Denial: Buddhism, Purity, and Gender'', Profesor Bernard Faure dari Columbia University berpendapat umum bahwa "Buddhisme adalah paradoks bukan sebagai seksis atau yang egaliter seperti yang biasanya dipikir." Dia mengatakan, "Banyak sarjana feminis menekankan sifat misoginis (atau setidaknya androsentrik) Buddhisme" dan menyatakan bahwa Buddhisme moral meninggikan biarawan laki-laki, sementara ibu dan istri dari para biarawan juga memiliki peran penting. Selain itu, ia menulis:
{{quote|Sementara beberapa ahli melihat Buddhisme sebagai bagian dari gerakan emansipasi, yang lain melihatnya sebagai sumber penindasan. Mungkin ini hanya perbedaan antara optimis dan pesimis, jika tidak antara idealis dan realis ... Seperti kita mulai menyadari, istilah "Buddhisme" tidak menunjuk entitas monolitik, namun juga meliputi sejumlah doktrin, ideologi, dan beberapa praktik yang tampaknya mengundang, mentolerir, dan bahkan menumbuhkan "otherness" pada margin mereka.<ref name=bernard>{{cite web |url=http://press.princeton.edu/chapters/i7538.html |title=Sample Chapter for Faure, B.: The Power of Denial: Buddhism, Purity, and Gender |publisher=Press.princeton.edu |date= |accessdate=2013-10-01 |archive-date=2013-10-05 |archive-url=https://web.archive.org/web/20131005011657/http://press.princeton.edu/chapters/i7538.html |dead-url=yes }}</ref>}}
=== Yahudi ===
Baris 76:
=== Aristotles ===
[[Berkas:Aristotle transparent.png|jmpl|Aristotles]]
[[Aristoteles]] percaya perempuan lebih rendah dari laki-laki dan menggambarkannya sebagai "laki-laki cacat".<ref name=":0" /><ref>{{Cite journal|last=Smith|first=Nicholas D|date=1983|title=Plato and Aristotle on the Nature of Women|url=https://www.researchgate.net/publication/236725862_Plato_and_Aristotle_on_the_Nature_of_Women|journal=Journal of the History of Philosophy|pages=467–478}}</ref>
Baris 83 ⟶ 84:
=== Jean-Jacques Rousseau ===
[[Berkas:Jean-Jacques Rousseau (painted portrait).jpg|jmpl|Jean-Jacques Rousseau]]
Jean-Jacques Rousseau terkenal dengan pandangannya yang menentang persamaan hak bagi perempuan. Misalnya dalam bukunya yang berjudul Emile, or On Education, dia menulis: "Selalu membenarkan beban yang Anda bebankan pada anak perempuan
=== Arthur Schopenhauer ===
Berdasarkan esainya "On Women" (Über die Weiber), [[Arthur Schopenhauer]] telah dicatat sebagai misoginis oleh banyak orang seperti filsuf, kritikus, dan penulis Tom Grimwood.<ref name=":1">{{Cite journal|last=Grimwood|first=Thomas|date=2008|title=The Limits of Misogyny: Schopenhauer, "on Women"|url=https://philpapers.org/rec/GRITLO|journal=Kritike|volume=2|issue=2|pages=131–145|doi=10.3860/krit.v2i2.854}}</ref> Dalam sebuah artikel tahun 2008 yang diterbitkan dalam jurnal filosofis Kritique, Grimwood berpendapat bahwa karya
[[Berkas:Arthur Dia Schopenhauer mengutuk apa yang disebutnya "kebodohan Teutonico-Kristen" dalam urusan perempuan. Dia berargumen bahwa wanita "pada dasarnya dimaksudkan untuk patuh" karena mereka "kekanak-kanakan, sembrono, dan berpandangan pendek".<ref name="Clack1999" /> Dia juga berpendapat bahwa wanita tidak memiliki kecantikan sejati.<ref>{{Cite book|last=Durant|first=Will|date=1961|url=http://archive.org/details/storyofphilosophdura00dura|title=The story of philosophy : the lives and opinions of the great philosophers of the western world|publisher=New York : Simon and Schuster|isbn=978-0-671-69500-2|others=Internet Archive}}</ref>
=== Friedrich Wilhelm Nietzsche ===
Dalam buku “Beyond Good and Evil”, Friedrich Nietzsche menyatakan bahwa kontrol yang lebih ketat terhadap perempuan adalah syarat dari "setiap peningkatan budaya".<ref>{{Cite web|title=Beyond Good and Evil, by Friedrich Nietzsche|url=https://www.gutenberg.org/files/4363/4363-h/4363-h.htm|website=www.gutenberg.org|access-date=2023-05-09}}</ref> Pada buku “Thus Spoke Zarathustra”, dia mengatakan "Kamu pergi ke wanita? Jangan lupakan cambuk!"<ref>{{Cite web|last=C. Holub|first=Robert|date=2006-09-07|title=Nietzsche and The Women's Question (BGE 231-238)|url=http://www-learning.berkeley.edu/robertholub/teaching/syllabi/Lecture_Nietzsche_Women.pdf|website=web.archive.org|access-date=2023-05-09|archive-date=2006-09-07|archive-url=https://web.archive.org/web/20060907092224/http://www-learning.berkeley.edu/robertholub/teaching/syllabi/Lecture_Nietzsche_Women.pdf|dead-url=unfit}}</ref>
=== Hegel ===
[[Berkas:1831 Schlesinger Philosoph Georg Friedrich Wilhelm Hegel anagoria.JPG|jmpl|Georg Friedrich Wilhelm Hegel]]
Pandangan Hegel tentang perempuan dapat dicirikan sebagai misogini.<ref>{{Cite book|last=Gallagher|first=Shaun|date=1997-01-01|url=https://books.google.co.id/books?id=OdlvNHnC6KMC&q=Hegel+misogyny+misogynistic&pg=PA235&redir_esc=y#v=snippet&q=Hegel%20misogyny%20misogynistic&f=false|title=Hegel, History, and Interpretation|publisher=SUNY Press|isbn=978-0-7914-3381-2|language=en}}</ref> Bagian-bagian dari buku Elements of the Philosophy of Right memuat misogini:<ref>{{Cite book|last=Alanen|first=Lilli|last2=Witt|first2=Charlotte|date=2004-09|url=https://books.google.co.id/books?id=rJqm5iQcsqoC&q=Hegel+misogyny+misogynistic&pg=PA3&redir_esc=y#v=snippet&q=Hegel%20misogyny%20misogynistic&f=false|title=Feminist Reflections on the History of Philosophy|publisher=Springer Science & Business Media|isbn=978-1-4020-2488-7|language=en}}</ref>
{{quote|"Wanita mampu mengenyam pendidikan, tetapi mereka tidak diciptakan untuk kegiatan yang menuntut fakultas universal seperti ilmu pengetahuan yang lebih maju, filsafat dan bentuk produksi artistik tertentu... Wanita mengatur tindakan mereka bukan dengan tuntutan universalitas, tetapi dengan kecenderungan sewenang-wenang..."}}
=== Misogini online ===
Wacana misogini menyebar secara online dan semakin agresif dari waktu ke waktu.<ref>{{Cite web|last=Paling|first=Emma|date=2015-10-21|title=Wikipedia's Hostility to Women|url=https://www.theatlantic.com/technology/archive/2015/10/how-wikipedia-is-hostile-to-women/411619/|website=The Atlantic|language=en|access-date=2023-05-09}}</ref>Misogini online mencakup upaya individu untuk mengintimidasi dan merendahkan perempuan, penyangkalan terhadap ketidaksetaraan gender (neosexisme).<ref>{{Cite book|first=Tougas, Francine; Brown, Rupert; Beaton, Ann M.; Joly, Stéphane . 842–849. doi:10.1177/0146167295218007. S2CID 144458314.|date=1995|title=Neosexism: Plus Ca Change, Plus C'est Pareil". Personality and Social Psychology Bulletin|pages=21|url-status=live}}</ref> Dalam sebuah makalah yang ditulis untuk Journal of International Affairs, Kim Barker dan Olga Jurasz membahas bagaimana misogini online dapat menyebabkan perempuan menghadapi hambatan ketika mencoba untuk terlibat dalam ranah publik dan politik di internet. Perempuan juga kerap menerima sikap kasar dari platform online.
Andrew Tate, seorang influencer dan atlet kick-boxer yang terkenal dengan sikap misogininya, mengatakan dalam video bahwa wanita seharusnya berada di dapur, tidak boleh mengemudi, dan merupakan properti milik pria.<ref name=":2">{{Cite news|last=Das|first=Shanti|date=2022-08-06|title=Inside the violent, misogynistic world of TikTok’s new star, Andrew Tate|url=https://www.theguardian.com/technology/2022/aug/06/andrew-tate-violent-misogynistic-world-of-tiktok-new-star|newspaper=The Observer|language=en-GB|issn=0029-7712|access-date=2023-05-09}}</ref><ref>{{Cite web|title=The internet can’t stop talking about Andrew Tate|url=https://www.nbcnews.com/pop-culture/viral/internet-cant-stop-talking-andrew-tate-tiktok-rcna42744|website=NBC News|language=en|access-date=2023-05-09}}</ref> Unggahannya di media sosial sering menyerang wanita dan mengatakan bahwa dia lebih unggul dari wanita. Dia juga menyalahkan perempuan ketika mendapat serangan termasuk pemerkosaan.<ref name=":2" />
Lalu ada sosok Andrew Anglin, editor situs web supremasi kulit putih The Daily Stormer, sebuah platform untuk mempromosikan teori konspirasi misoginis. Pada Juli 2018, Anglin meringkas pandangan misoginisnya, dan menulis: "Lihat, saya benci wanita. Saya pikir mereka pantas dipukuli, diperkosa, dan dikurung."<ref>{{Cite web|last=Reaves|first=Jessica|date=2018-07-31|title=Mapping the Male Supremacy Movement: The Alt-Right’s Woman Problem|url=https://msmagazine.com/2018/07/31/the-alt-rights-woman-problem/|website=Ms. Magazine|language=en-US|access-date=2023-05-26}}</ref> Ia juga membenci wanita kulit hitam.
== Teori feminis ==
=== Wanita "baik" versus "buruk" ===
Banyak feminis telah menulis bahwa istilah perempuan "baik" dan perempuan "buruk" diciptakan untuk mengendalikan wanita itu sendiri. Wanita yang mudah dikendalikan dikotakkan sebagai wanita baik. Selain itu, kategori buruk dan baik juga menimbulkan pertengkaran di kalangan wanita; Helen Lewis menyebutkan, "tradisi panjang mengatur perilaku perempuan dengan mendefinisikan perempuan bertentangan satu sama lain" sebagai arsitektur misogini.<ref>{{Cite web|last=Lewis|first=Helen|date=2020-01-16|title=Meghan, Kate, and the Architecture of Misogyny|url=https://www.theatlantic.com/international/archive/2020/01/meghan-markle-kate-middleton-royals-culture-war/604981/|website=The Atlantic|language=en|access-date=2023-06-20}}</ref>
[[Berkas:Dworkin on After Dark.JPG|jmpl|Andrea Dworkin tampil di program televisi After Dark pada 21 Mei 1988]]
Dalam bukunya tahun 1974 yang berjudul Woman Hating, [[Andrea Dworkin]] menggunakan dongeng tradisional untuk mengilustrasikan misogini. Dongeng membentuk wanita tertentu sebagai "baik", misalnya [[Putri Tidur]] dan [[Putih Salju|Putri Salju]], yang merupakan karakter pasif dan tidak tangkas. Dworkin menilai bahwa karakter ini tidak pernah berpikir, bertindak, berinisiatif, menghadapi, melawan, menantang, atau bertanya. Terkadang mereka juga dipaksa melakukan pekerjaan rumah. Sebaliknya, wanita "jahat" yang mengisi dongeng adalah ratu, penyihir, dan wanita lain yang memiliki kekuatan. Selanjutnya, laki-laki dalam dongeng seperti raja dan sosok suami senantiasa digambarkan baik terlepas dari tindakan mereka. Bagi Dworkin, ini menggambarkan bahwa dalam misogini hanya wanita yang tidak berdaya yang boleh dianggap baik. Tidak ada penilaian serupa yang diterapkan pada pria.<ref>{{Cite book|last=Dworkin|first=Andrew|date=1974|url=https://www.feministes-radicales.org/wp-content/uploads/2010/11/Andrea-DWORKIN-Woman-Hating-A-Radical-Look-at-Sexuality-1974.pdf|title=Woman Hating|location=New York|publisher=Penguin Group|isbn=9780525474234|url-status=live}}</ref>
Adapun Filsuf Kate Manne berpendapat bahwa kata "misogini" menurut feminis modern tidak menunjukkan kebencian umum terhadap wanita, melainkan sistem untuk membedakan wanita baik dari wanita jahat. Misogini seperti kepolisian yang memberi penghargaan atau menghukum perempuan berdasarkan penilaian ini.<ref>{{Cite book|last=Manne|first=Kate|date=2018|title=Down girl: the logic of misogyny|url=https://archive.org/details/downgirllogicofm0000mann|location=New York, NY|publisher=Oxford University Press|isbn=978-0-19-060498-1}}</ref>
=== Tawar-menawar patriarki ===
Pada akhir abad ke-20, ahli teori feminis gelombang kedua berpendapat bahwa misogini adalah sebab dan akibat dari struktur sosial patriarki.<ref>Kate Millet's ''Sexual Politics'', diadaptasi dari disertasi doktoralnya.</ref>
Ekonom Deniz Kandiyoti telah menulis bahwa penjajah di [[Timur Tengah]], [[Afrika]], dan [[Asia]] terus mengendalikan tentara pria pribumi dengan menawarkan kekuasaan penuh atas wanita. Dia menyebutnya "tawar-menawar patriarki". Laki-laki yang tertarik untuk menerima tawar-menawar dipromosikan menjadi pemimpin oleh kekuatan kolonial dan menyebabkan masyarakat terjajah menjadi lebih misoginis.<ref>{{Cite web|last=Fisher|first=Max|date=2012-04-25|title=The Real Roots of Sexism in the Middle East (It's Not Islam, Race, or 'Hate')|url=https://www.theatlantic.com/international/archive/2012/04/the-real-roots-of-sexism-in-the-middle-east-its-not-islam-race-or-hate/256362/|website=The Atlantic|language=en|access-date=2023-07-30}}</ref>
=== Penghinaan terhadap feminin ===
[[Julia Serano]] mendefinisikan misogini tidak hanya sebagai kebencian terhadap wanita, tetapi juga "kecenderungan untuk mengabaikan dan mencemooh keperempuanan dan feminitas". Dalam pandangan ini, misogini juga menimbulkan [[homofobia]] terhadap laki-laki gay karena laki-laki gay distereotipkan sebagai feminin dan lemah.<ref>{{Cite web|last=Berlatsky|first=Noah|date=2014-06-05|title=Can Men Really Be Feminists?|url=https://www.theatlantic.com/national/archive/2014/06/men-can-be-feminists-too/372234/|website=The Atlantic|language=en|access-date=2023-07-30}}</ref>
Menurut Tracy M. Hallstead di Universitas Quinnipiac misogini juga ditandai pada budaya menghargai sifat-sifat yang dianggap maskulin dan meremehkan sifat-sifat yang tampak feminin. Sejak kecil, anak laki-laki disuruh "jantan" untuk tampil tangguh dengan menjauhkan diri dari hal-hal feminin. Anak laki-laki belajar bahwa dipandang sebagai orang yang emosional dan bergantung adalah hal yang memalukan. Pria yang dibesarkan dengan cara ini mungkin tidak mengakui feminitas dan bahkan mungkin belajar untuk membencinya.<ref name=":3">{{Cite book|last=Hallstead|first=Tracy M.|date=2013-05-20|url=https://books.google.co.id/books?id=iMgwBwAAQBAJ&pg=PA16&redir_esc=y#v=onepage&q&f=false|title=Pygmalion’s Chisel: For Women Who Are “Never Good Enough”|publisher=Cambridge Scholars Publishing|isbn=978-1-4438-4884-8|language=en}}</ref>
[[Berkas:Jean-Léon Gérôme, Pygmalion and Galatea, ca. 1890.jpg|jmpl|Pygmalion dan Galatea. 1890]]
Hallstead juga menyebutkan penghinaan terhadap feminin menyebabkan pria merasa bahwa mereka harus menegaskan dominasi mereka atas wanita dengan mengendalikan mereka. Dia mengilustrasikan hal ini dengan kisah kuno Pygmalion, seorang pematung yang membenci "kesalahan tak terkira yang diberikan alam kepada wanita."<ref>Hamilton, Edith (June 1953). ''[https://4.files.edl.io/2de7/05/18/18/235210-d49a73bb-318a-4250-81b6-cf80f1741ada.pdf Mythology]'' (PDF). Calcutta: Tridibesh Basu. p. 108.</ref> Pygmalion menciptakan patung wanita yang secara ajaib menjadi hidup. Pygmalion sangat bersyukur karena ia memiliki kendali penuh atas wanita yang bernama Galatea itu. Kendali tersebut telah memperkuat kejantanannya. Dia menganggap Galatea sebagai wanita yang sempurna, terlepas dari penghinaannya terhadap wanita, karena kekuasaan mutlaknya atas dirinya.<ref name=":3" />
=== Kritik terhadap konsep ===
[[Camille Paglia]], yang menggambarkan dirinya sendir sering berselisih dengan feminis akademis lainnya, berpendapat bahwa ada kelemahan serius dalam interpretasi misogini yang diilhami oleh Marxisme dalam feminisme gelombang kedua.<ref>"Marxist feminists reduced the historical cult of woman's virginity to her property value, her worth on the male marriage market.", Paglia, 1991, ''Sexual Persona'', p. 27.</ref> Sebaliknya, Paglia berpendapat bahwa pembacaan teks sejarah yang cermat mengungkapkan bahwa pria tidak membenci wanita tetapi takut pada mereka.<ref>Paglia, Camille (1991). ''Sexual Personae'', NY: Vintage, Chapter 1 and passim.</ref>
== Referensi ==
|