Tajur, Kandangserang, Pekalongan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k fix
Rajaroychan (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Newcomer task: copyedit
 
Baris 16:
Desa tajur terdiri dari 5 dusun yaitu dusun Tajur, Semeda, Karangasem, Gombong, Kaliguci. Kelimanya dibagi menjadi 4 rukun warga (RW), dan 8 rukun tetangga (RT).
 
Desa ini terletak di balik lereng perbukitan di lembah sungai paingan yang tergolong sungai besar di [[Kabupaten Pekalongan]]. Desa ini terletak paling utara kecamatan [[Kandangserang, Pekalongan|Kandangserang]], perbatasan antara kecamatan Kandangserang dengan Kecamatan [[Kajen, Pekalongan|Kajen]] di bagian utara dan Kecamatan [[Kesesi, Pekalongan|Kesesi]] di bagian barat.
 
Luas desa tajur kurang lebih 200 hektar yg terdiri atas 1/4 h adalah sawah,1/4 h adalah ladang/kebun dan 1/2 adalah hutan pinus milik perum perhutani kph pekalongan timur. Topografi desa Tahjur bearada di daerah pegunungan dengan ketinggian 200 [[Meter di atas permukaan laut|MDPL]]. Keadaan sosial masyarakat desa sebagian besar bertani dan merantau dikota besar. Dari sektor Pertanian desa Tajur memiliki beberapa komoditas unggulan yaitu Padi, Senggon/Albasia, Durian dll.