Diktator: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Wadaihangit (bicara | kontrib)
k Menambahkan foto ke halaman #WPWP
 
(4 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Tambah kutipan|date=Desember 2023}}
{{Bentuk Pemerintah}}
{{politik}}
'''Diktator''' adalah pemimpin politik yang memiliki [[Kekuasaan|kekuasaan absolut]]. Kediktatoran adalah negara yang diperintah oleh seorang diktator atau sebuah kelompok kecil.<ref name="auto">{{Cite journal |date=July 2001 |title=Lessons in On-Line Reference Publishing''Merriam-Webster's Collegiate Dictionary''. Merriam-Webster''Merriam-Webster's Collegiate Thesaurus''. Merriam-Webster''Merriam-Webster's Collegiate Encyclopedia''. Merriam-Webster |url=http://dx.doi.org/10.1086/603287 |journal=The Library Quarterly |volume=71 |issue=3 |pages=392–399 |doi=10.1086/603287 |s2cid=148183387 |issn=0024-2519}}</ref> Kata tersebut berasal dari gelar [[diktator Romawi]] yang dipilih oleh [[Senat Romawi]] untuk memerintah republik pada [[Justitium|masa darurat]].<ref name="auto"/>
'''Diktator''' adalah seorang pemimpin [[negara]] yang memerintah secara tirani & menindas rakyatnya. Biasanya seorang diktator naik takhta dengan menggunakan kekerasan, sering kali dengan sebuah [[kudeta]]. Namun, ada pula diktator yang naik takhta secara [[demokrasi]].
 
SeringkaliSering kali diktator dibedakan dengan despot. Seorang despot berkuasa secara sewenang-wenang pula, tetapi kadang kala ada pula despot yang 'baik'.
Contoh yang paling terkenal adalah [[Adolf Hitler]], [[Josef Stalin]], [[Mao Zedong]], [[Ferdinand Marcos]], [[Soeharto]].
 
Seringkali diktator dibedakan dengan despot. Seorang despot berkuasa secara sewenang-wenang pula, tetapi kadang kala ada pula despot yang 'baik'.
 
== Diktator ==
{{multiple image|direction=vertical|width=300|align=right|image1=2021 Freedom House world map.png|image2=Democracy Index 2020.svg|caption1=Klasifikasi negara-negara menurut Freedom House dalam survei ''Freedom in the World 2021'' tentang keadaan kebebasan dunia pada tahun 2020.<ref>{{Cite web|url=https://freedomhouse.org/explore-the-map?type=fiw&year=2021|title=Freedom in the World Countries|publisher=[[Freedom House]]|website=freedomhouse.org|language=en|access-date=13 Juni 2021}}</ref><ref>{{cite web|last1=Repucci|first1=Sarah|last2=Slipowitz|first2=Amy|url=https://freedomhouse.org/sites/default/files/2021-02/FIW2021_World_02252021_FINAL-web-upload.pdf|title=Freedom in the World 2021 – Democracy under Siege|publisher=Freedom House|date=25 Februari 2021|language=en|access-date=13 Juni 2021}}</ref><center>{{legend inline|#16A983|Bebas (86)}} {{legend inline|#E5B63B|Sebagian bebas (59)}} {{legend inline|#6973A5|Tidak bebas (50)}}</center>|caption2=[[Indeks Demokrasi|Indeks demokrasi tahun 2020]] menurut ''[[Economist Intelligence Unit]]'' yang mana negara-negara yang ditandai dengan dua jenis warna merah diklasifikasikan sebagai tidak demokratis dan bentuk pemerintahannya sering kali bersifat [[Diktatur|kediktatoran]].<ref name="Index 2020">{{Cite web|url=https://www.eiu.com/n/campaigns/democracy-index-2020|title=Democracy Index 2020: In sickness and in health?|publisher=[[Economist Intelligence Unit]]|website=eiu.com|url-access=registration|date=2 Februari 2021|language=en|access-date=13 Juni 2021}}</ref></center>}}
[[Berkas:Historical totalitarian leaders colourized.jpg|jmpl|Kolase para pemimpin totaliter yang dituduh (setiap baris - kiri ke kanan) Joseph Stalin, Adolf Hitler, Mao Zedong, Benito Mussolini, dan Kim Il-sung.]]
 
'''Diktator''' adalah sebuah paham yang artinya diambil dari kata "diktator" artinya orang yang memerintah suatu negara/pemerintahan dengan hak-hak dan kekuasaan absolut dan -isme yang berarti sebuah pemahaman maka disimpulkan diktatorisme adalah sebuah paham yang dianut oleh suatu negara untuk dipimpin oleh seorang pemimpin diktator yang mempunyai hak dan kewajiban tersendiri. Adapun diktator cenderung lebih banyak dipraktikkan di negara-negara Eropa seperti [[Jerman]], [[Polandia]], [[Prancis]], dan [[Italia]].