Cucurbita: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Taylorbot (bicara | kontrib)
per BPA : taksonomi, tingkat FAMILI | t=945 su=122 in=122 at=122 -- only 158 edits left of totally 281 possible edits | edr=000-0000 ovr=010-1111 aft=000-0000
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{italic title}}{{automaticAutomatic taxobox
|name = ''Squash''
|display_parents = 3
|image = Squashes at Kew Gardens IncrEdibles 2013.jpg
|image_caption = Buah ''cucurbita'' dalam berbagai macam warna dan ukuran
Baris 19 ⟶ 20:
Ada lima spesiesnya yang tumbuh di seluruh dunia, buahnya dapat dimakan. Sering disebut ''squash'', [[waluh]], atau labu tergantung pada spesies, [[varietas]], benih, dan bahasa lokal.{{efn|Karena variasi yang luas dalam penggunaan istilah squash, [[waluh]], dan labu, bahkan di kalangan akademisi sendiri, dalam artikel ini, istilah squash dapat merujuk kepada setiap anggota genus ''Cucurbita''. Sedangkan [[waluh]] dan labu digunakan untuk merujuk pada spesies, varietas, dan [[kultivar]] yang biasa disebut dengan istilah tersebut.<ref name="Ferriol">{{cite book |last1=Ferriol |first1=María |last2=Picó |first2=Belén |year=2007 |title=Handbook of Plant Breeding: Vegetables I |publisher=Springer |location=New York |chapter=3 |isbn=978-0-387-72291-7 |page=317 |quote=The common terms "pumpkin", "squash", "gourd", "cushaw", "ayote", "zapallo", "calabaza", etc. are often applied indiscriminately to different cultivated species of the New World genus ''Cucurbita'' L. (Cucurbitaceae): ''C.&nbsp;pepo'' L., ''C.&nbsp; maxima'' Duchesne, ''C.&nbsp;moschata'' Duchesne, ''C.&nbsp;argyrosperma'' C.&nbsp;Huber and ''C.&nbsp;ficifolia'' Bouché.}}</ref>}} Jenis labu lainnya, yang disebut labu botol, berasal dari Afrika dan termasuk dalam genus ''[[Lagenaria]]'', keluarga dan subfamili yang sama dengan Cucurbita tetapi dalam "[[tribus]]" yang berbeda.
 
Buah dari genus Cucurbita adalah sumber [[nutrisi]], seperti [[vitamin A]] dan [[vitamin C]], dan nutrisi lain sesuai spesiesnya. Selain itu, buah ini juga memiliki banyak kegunaan di bidang kuliner seperti dibuat menjadi [[pai]] labu, biskuit, roti, [[Hidangan penutup|makanan penutup]], [[puding]], minuman, dan sup.
 
== Daftar Spesies ==