Stasiun Singomerto: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
RaFaDa20631 (bicara | kontrib) kTidak ada ringkasan suntingan |
||
(14 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Kegunaan lain|SGM}}{{Infobox stasiun
| close_type = PJKA
| name = Singomerto
| coordinates = {{coord|-7.3908568|109.7363826|display=inline,title}}
| tinggi =
| kode = SGM
| no_stasiun = 2211
| image = Stasiun Singomerto 2024.jpg
| caption = Tampak emplasemen Stasiun Singomerto, 2024
| alamat = {{rute|15}} Jalan Raya Banjarnegara–Wonosobo
| kelurahan kabupaten = Singomerto
| kecamatan kabupaten = Sigaluh
Baris 13 ⟶ 14:
| prov = Jawa Tengah
| kodepos = 53481
| operator =
| letak = km 90+115 lintas [[Stasiun Maos|Maos]]–''Purwokerto Timur–[[Stasiun Banjarnegara|Banjarnegara]]–[[Stasiun Wonosobo|Wonosobo]]
|
| open = {{start date|1916|5|1}}
| close = 1978
}}
'''Stasiun Singomerto (SGM)''' merupakan [[stasiun kereta api nonaktif]] yang terletak di [[Singomerto, Sigaluh, Banjarnegara]]; termasuk dalam [[Daerah Operasi V Purwokerto|Wilayah Penjagaan Aset V Purwokerto]]. Stasiun
Stasiun ini dibuka bersamaan dengan pembukaan segmen Banjarnegara–Selokromo pada tanggal 1 Mei 1916.<ref>{{cite book|last=Zuhdi|first=Susanto|year=2002|title=Cilacap (1830-1942): bangkit dan runtuhnya suatu pelabuhan di Jawa|place=Jakarta|publisher=Gramedia}}</ref> Namun jalur ini ditutup untuk pelayanan penumpang pada tahun 1978 karena prasarana yang tua dan kalah bersaing dengan kendaraan pribadi dan angkutan umum. Saat ini stasiun ini hanya menyisakan reruntuhan bangunan utama dan gudang di sebelah baratnya. Kondisinya sangat mengenaskan karena tertutup tetumbuhan dan semak belukar. Bagian dalam gudang juga terasa lembap dan kayu-kayu yang menjadi kerangka atapnya mulai lapuk termakan usia.<ref>{{Cite web|title=Hanya 5 Km dari Alun-alun Banjarnegara, Stasiun Bersejarah Ini Kondisinya Memprihatinkan|url=https://purwokerto.suara.com/read/2023/07/14/082709/hanya-5-km-dari-alun-alun-banjarnegara-stasiun-bersejarah-ini-kondisinya-memprihatinkan|website=Suara Purwokerto|language=id-ID|access-date=2024-07-18}}</ref>
Berdasarkan ''Buku Ikhtisar Lintas Jawa'' yang diterbitkan oleh Perumka tahun 1992, stasiun ini memiliki dua jalur kereta api dengan jalur 2 merupakan sepur lurus. Jalur ini juga terhubung dengan gudang lama yang berada di sebelah baratnya, yang dahulu pernah dipakai oleh Pupuk Sriwidjaja.<ref>{{cite book|author=Perusahaan Umum Kereta Api|year=1992|title=Ikhtisar Lintas Jawa|page=12-128|url-status=live}}</ref>
== Galeri ==
<gallery>
Stasiun Singomerto 2024 2.jpg|Reruntuhan bangunan utama stasiun, dengan gudang PIHC di belakang
Stasiun Singomerto 2024 3.jpg|Gudang stasiun
</gallery>
== Referensi ==
{{Reflist}}
{{Adjacent stations|system=KAI|line=Purwokerto–Wonosobo|left=Sukanandi|right=Sigaluh}}
[[Kategori:
[[Kategori:Sigaluh, Banjarnegara]]
|