Testis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Pengembalian manual Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Bebasnama (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 20:
}}
 
'''Testis''', '''kelepir''', '''buah zakar''', atau '''buah pelir''' adalah [[kelenjar]] kelamin jantan pada hewan dan manusia. Manusia (pria) mempunyai dua testis yang dibungkus dengan [[skrotum]].
 
Pada [[mamalia]], testis terletak di luar tubuh, dihubungkan dengan tubulus spermatikus dan terletak di dalam skrotum. Ini sesuai dengan fakta bahwa proses [[spermatogenesis]] pada mamalia akan lebih efisien dengan suhu lebih rendah dari [[suhu tubuh]] (< 37&nbsp;°C).