Timor Leste: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mengembalikan suntingan 2400:9800:970:39A2:D725:D24B:EAB6:6D01 (bicara) (HG) (3.4.12)
Tag: Pengembalian manual pranala ke halaman disambiguasi
Nyilvoskt (bicara | kontrib)
k Mengembalikan suntingan oleh Bima tenar (bicara) ke revisi terakhir oleh Illchy
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(17 revisi perantara oleh 10 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{tentang|negara disaat [[Asia Tenggara]]ini|Provinsibekas Timurprovinsi Timordi yang merupakan bagian dari [[Indonesia]] (1976-1999)|Timor Timur}}
{{Timor Leste infobox}}
'''Timor-Leste''' ({{lang-tet|Timór Lorosa'e}}), atau secara resmi bernama '''Republik Demokratik Timor-Leste'''<ref>{{Cite web|date=2–6 May 2011|title=UNGEGN list of country names|url=http://unstats.un.org/unsd/geoinfo/UNGEGN/docs/26th-gegn-docs/WP/WP54_UNGEGN%20WG%20Country%20Names%20Document%202011.pdf|publisher=[[United Nations Group of Experts on Geographical Names]]|access-date=14 August 2016|archive-date=2011-08-11|archive-url=https://web.archive.org/web/20110811023432/http://unstats.un.org/unsd/geoinfo/UNGEGN/docs/26th-gegn-docs/WP/WP54_UNGEGN%20WG%20Country%20Names%20Document%202011.pdf|dead-url=no}}</ref> ({{lang-pt|República Democrática de Timor-[[wikt:leste|Leste]]}},<ref name="ConstitPORT">{{cite web|title=Constituição da República Democrática de Timor|url=http://timor-leste.gov.tl/wp-content/uploads/2010/03/Constituicao_RDTL_PT.pdf|website=Government of Timor-Leste|access-date=2 September 2016|archive-date=2019-11-14|archive-url=https://web.archive.org/web/20191114050305/http://timor-leste.gov.tl/wp-content/uploads/2010/03/Constituicao_RDTL_PT.pdf|dead-url=no}}</ref> {{lang-tet|Repúblika Demokrátika Timor Lorosa'e}}),<ref name="ConstitTETUM2">{{cite web|title=Konstituisaun Repúblika Demokrátika Timór-Leste|url=http://timor-leste.gov.tl/wp-content/uploads/2010/03/Constituicao_RDTL_TT.pdf|website=Government of Timor-Leste|access-date=2 September 2016|archive-date=2017-05-17|archive-url=https://web.archive.org/web/20170517092735/http://timor-leste.gov.tl/wp-content/uploads/2010/03/Constituicao_RDTL_TT.pdf|dead-url=no}}</ref> yang sebelum merdeka bernama '''Timor Timur''', adalah sebuah [[negara pulau]] di [[Asia Tenggara]].<ref name="cia">{{cite web|last=CIA|date=29 November 2012|title=East and Southeast Asia:Timor-Leste|url=https://www.cia.gov/library/publications/the-world-factbook/geos/tt.html|work=The World Factbook|publisher=Washington, DC: Central Intelligence Agency|access-date=16 December 2012|archive-date=2018-01-28|archive-url=https://web.archive.org/web/20180128152225/https://www.cia.gov/library/publications/the-world-factbook/geos/tt.html|dead-url=yes}}</ref> Negara ini berada di sebelah utara [[Australia]] dan bagian timur pulau [[Timor]]. Selain itu wilayah negara ini juga meliputi pulau Kambing atau [[Atauro]], [[Jaco]], dan [[eksklave]] [[Oe-Cusse Ambeno]] di [[Timor Barat]].<!--Juga berbatasan dengan [[Pulau Kisar]], salah satu pulau terselatan di [[Maluku]].{{fact}} -->
Baris 7:
Pada tanggal 30 Agustus 1999, dalam sebuah referendum yang disponsori [[Perserikatan Bangsa-Bangsa]] (PBB), mayoritas rakyat Timor Timur memilih untuk lepas dan merdeka dari Indonesia. Segera setelah referendum, milisi anti-kemerdekaan Timor-Leste - yang diorganisir dan didukung oleh militer Indonesia - memulai kampanye militer [[bumi hangus]]. Milisi membunuh sekitar 1.400 rakyat Timor Timur dan dengan paksa mendorong 300.000 rakyat mengungsi ke Timor Barat. Mayoritas infrastruktur hancur dalam gerakan militer ini. Pada tanggal 20 September 1999, [[INTERFET|Angkatan Udara Internasional untuk Timor Timur]] (INTERFET) dikirim ke Timor Timur untuk mengakhiri kekerasan. Setelah masa transisi yang diorganisasi oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa, Timor Timur diakui secara internasional sebagai negara dan secara resmi merdeka dari [[Indonesia]] pada tanggal [[20 Mei]] [[2002]].<ref>{{Cite web|url=http://www.un.org/press/en/2002/ga10069.doc.htm|title=UNANIMOUS ASSEMBLY DECISION MAKES TIMOR-LESTE 191ST UNITED NATIONS MEMBER STATE {{!}} Meetings Coverage and Press Releases|website=www.un.org|language=en|access-date=2017-05-12|archive-date=2017-05-19|archive-url=https://web.archive.org/web/20170519111548/http://www.un.org/press/en/2002/ga10069.doc.htm|dead-url=no}}</ref> Sebelumnya bernama [[Provinsi Timor Timur]], ketika menjadi anggota [[PBB]], mereka memutuskan untuk memakai nama Portugis "Timor-Leste" sebagai nama resmi.
 
Pada tahun 2011, Timor-Leste mengumumkan niatnya untuk mendapatkan status keanggotaan dalam [[Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara]] (ASEAN) dengan mengajukan diri menjadi anggota kesebelas.<ref>{{Cite web|url=http://www.bangkokpost.com/archive/east-timor-bid-to-join-asean-wins-trong-support/218897|title=Bangkok Post|last=PCL.|first=Post Publishing|website=www.bangkokpost.com|access-date=2017-05-12}}{{Pranala mati|date=September 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> Timor-Leste merupakah salah satu dari hanya dua negara di [[Asia]] yang mayoritas agama penduduknya adalah [[Kekristenan|Kristen]], negara lainnya adalah [[Filipina]].
<!-- Saat ini Timor-Leste sedang berusaha agar dirinya masuk keanggotaan [[ASEAN]] ditahun 2023. Timor-Leste juga telah mengirimkan atlet-atletnya untuk berlaga di [[SEA GAMES 2011]] silam. {{fact}} -->
 
Baris 28:
== Geografi ==
[[Berkas:UPF-a.jpg|jmpl|kiri|Tentara Timor-Leste dan Tentara Indonesia]]
{{utama|Geografi Timor- Leste}}Timor-Leste beriklim tropis yang umumnya panas dan lembab. Terdapat dua musim yaitu musim panas dan musim hujan. Jika musim hujan, hujan yang turun akan sangat deras, dan jika kemarau, akan sangat jarang turun hujan. Dari prospektif topografis, wilayah Timor-Timur sebagian besar terdiri dari daerah-daerah pegunungan yang membentang dari timur ke barat. Bentangan-bentangan pegunungan ini adakalanya terputus, sehingga membentuk lembah-lembah serta jurang-jurang yang curam dan amat dalam. Kemudian, ditengah-tengahnya mengalir sungai-sungai kecil yang sangat mempersulit transportasi. Tanahnya amat banyak mengandung kapur, karang, tanah liat yang pekat, dan pasir serta hanya sedikit yang tergolong tipe tanah vulkanik. Di Timor-Timur, terdapat 7 buah gunung yang ketinggiannya lebih dari 2.000 meter. Di Kabupaten Ainaro, terdapat Gunung Tatamailau (2.495 m), dan Gunung Usululi (2.620 m).
 
== Politik ==
{{utama|Politik di Timor- Leste}}
 
[[Berkas:East Timor Demo.jpg|jmpl|kiri|200px| Demonstrasi menuntut pemisahan Timor Timur dari Indonesia]]
Baris 62:
 
== Ekonomi ==
{{utama|Ekonomi Timor- Leste}}
 
Pertumbuhan ekonomi Timor-Leste terbilang masih lambat dibandingkan negara-negara [[Asia Tenggara]]. Timor-Leste berada di peringkat '''152 negara''' sebagai negara termiskin di dunia dari '''193 negara'''.<ref>{{Cite news|last=Dama|first=Alfred|date=Minggu, 26 Juli 2020|title=Kondisi Perekonomian Timor Leste setelah Lepas dari Indonesia, Jadi Negara Paling Miskin di Dunia|url=https://kupang.tribunnews.com/2020/07/26/kondisi-perekonomian-timor-leste-setelah-lepas-dari-indonesia-jadi-negara-paling-miskin-di-dunia|work=[[Tribunnews|Tribunnews.com]]|access-date=18 Mei 2011|language=id|archive-date=2020-10-30|archive-url=https://web.archive.org/web/20201030173703/https://kupang.tribunnews.com/2020/07/26/kondisi-perekonomian-timor-leste-setelah-lepas-dari-indonesia-jadi-negara-paling-miskin-di-dunia|dead-url=no}}</ref> Selain amat tergantung secara politik kepada mantan penjajah [[Portugal]], Timor-Leste mengadopsi mata uang [[Dolar Amerika Serikat]] sebagai mata uang resmi negaranya yang mengakibatkan daya beli rakyat jauh menurun dibandingkan ketika masih menjadi provinsi [[Indonesia]]. Pada November 2007, terdapat sebelas kecamatan di mana kebutuhan makanan harus dipasok oleh bantuan internasional.<ref>[https://web.archive.org/web/20070626194940/http://www.voanews.com/english/2007-06-24-voa8.cfm Voice of America, 24.06.07, East Timor Facing Food Crisis] and Ministry of Agriculture, Forestry and Fisheries of Timor-Leste</ref> Tidak ada hukum perlindungan hak cipta di Timor-Leste.<ref>{{cite web |url=http://www.billanderson.com.au/Gazetteer-Patents.htm |title=Gazetteer - Patents |publisher=Billanderson.com.au |date= |accessdate=2010-03-28 |archive-date=2018-09-26 |archive-url=https://web.archive.org/web/20180926141115/http://www.billanderson.com.au/Gazetteer-Patents.htm |dead-url=yes }}</ref>
Baris 74:
 
[[Berkas:Timor-Lestepop.svg|300px|ka|jmpl|[[Piramida penduduk]] Timor-Leste]]
Pada sensus di tahun 2015 penduduk Timor-Leste diperkirakan berjumlah 1,.183,.643 jiwa.[https://www.citypopulation.de/en/timor/admin/] Penduduk Timor-Leste merupakan orang keturunan Austronesia (Melayu-Polinesia), Papua, sejumlah minoritas Tionghoa (Hakka) dan beberapa keturunan Portugis Eropa yang biasa disebut Mestiços.
 
=== Bahasa ===
Baris 134:
[[Kategori:Republik]]
[[Kategori:Negara anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa]]
[[Kategori:Negara dan wilayah di mana bahasa Melayu merupakan bahasa resmi]]