Radio Rodja: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
k Salah ketik dan tanda baca Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Newcomer task: copyedit |
||
(19 revisi perantara oleh 11 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 44:
}}
'''Radio Rodja''' adalah sebuah jaringan [[Radio Islam|radio]] [[Islam]] [[Sunni]] [[Salafiyah]] di [[Indonesia]]
== Sejarah ==
Awal berdirinya Radio Rodja dimulai dari adanya sebuah radio FM komunitas yang dirintis pada awal 2005
Abu Yahya Badrussalam mendirikan radio Rodja pada tahun 2004 dengan niat dan semangat agar jangkauan dakwah Salafi tidak hanya diperuntukkan bagi masyarakat di Bogor saja, tetapi di seluruh Indonesia. Bahkan saat ini juga gencar dalam berdakwah di media sosial seperti Youtube, Instagram, dll. [[Yazid bin Abdul Qadir Jawas|Yazid bin Abdul Qodir Jawas]] merupakan kakak ipar dari Badrussalam dan H. Agus Hasan sebagai pembina dan pendiri radio Rodja.<ref>{{Cite journal|last=Alifah|first=Nurul Faizatul|date=2019|title=Penafsiran Kelompok Salafi terhadap Ayat-Ayat Tauhid (Studi Tokoh Yazid bin Abdul Qadir Jawas Syarh ‘Aqidah Ahlus Sunnah wal Jama’ah)|url=http://repository.iainkudus.ac.id/4605/|language=en|publisher=IAIN Kudus}}</ref>
Kemudian, uji coba siaran baru dimulai pada Maret 2005. Siaran radio tersebut dilakukan di salah satu ruangan di Masjid Al-Barkah dengan pemancar rakitan sendiri. Pada saat itu, radius jangkauan siaran Radio Rodja hanya sekitar 5 kilometer. Kata "Rodja" dalam Radio Rodja pada awalnya merupakan singkatan dari ''Radio Dakwah [[Sunni|Ahlussunnah
Pada tahun 2007, siaran Radio Rodja sempat tertimpa oleh siaran radio milik [[Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut|TNI-AL]] yang menggunakan frekuensi sama. Hal ini kemudian ditindaklanjuti dengan diadakannya pertemuan oleh 40 orang pendengar di Masjid Al-Barkah, yang memutuskan perpindahan frekuensi Radio Rodja dari 107.9 FM ke 756 kHz (AM) pada Mei 2007. Para pendengar tersebut juga bersama-sama mengumpulkan dana operasional sampai sekitar Rp 80 juta atau Rp 90 juta. Selain itu, dana operasional Radio Rodja berasal dari sumbangan para pendengar.<ref name="Ayat Kursi"/>
Baris 58:
== Jaringan Radio Rodja ==
* Radio Rodja AM Bogor (stasiun induk): 756 AM - PT Radio Rodja
* Radio Rodja
* Radio Rodja Bandung: 104.3 FM - PT Radio Generasi Muda (
* Radio Rodja Majalengka: 93.1 FM - PT Radio Fantasy 70 (
* Radio Rodja Berau: 95.1 FM
* Radio Rodja Kebumen: 97.6 FM - PT Radio Rodja Kebumen
Baris 70:
* Radio Rodja Ungaran: 107.1 FM
* Radio Rodja Tuban: 107.5 FM
* Radio Rodja Best FM Palu: 101.8 FM - PT Radio Berlian Selaras Tiara (
* Radio Rodja Kendari: 95.1 FM - PT Radio Rodja Kendari
=== Keterangan ===
Baris 116 ⟶ 114:
| sat_serv_1 = [[Telkom-4]] (siaran gratis)
| sat_chan_1 = 3824/H/3636
| sat_serv_2 =
| sat_chan_2 =
| cable serv 1 =
| cable chan 1 =
Baris 126 ⟶ 124:
| online serv 1 = Situs web Rodja TV
| online chan 1 = {{URL|http://rodja.tv/live|Tonton langsung}}
| online serv 2 =
| online chan 2 = {{URL|http://www.dens.tv/channels|Tonton langsung}}
| online serv 3 = [[
| online chan 3 = {{URL|https://maxstream.tv/tv-channels/69782|Tonton langsung}}
| online serv 4 = [[IndiHome TV]]
| online chan 4 = {{URL|https://www.indihometv.com/livetv/rodjatv|Tonton langsung}}
}}
Selain
==Pendakwah==
* Abdullah Taslim
* Abdullah Zaen
* Abdurrahman Thoyyib
* Abu Fairuz Ahmad Ridwan
* Abu Haidar As-Sundawy
* Abu Ihsan Al-Atsary
* Abu Muhammad Faris Al-Qiyanji (''Sinshe'' – khusus kesehatan Islam)
* Abu Unais Ali Subana
* Abu Ya'la Kurnaedi
* [[Badrusalam|Abu Yahya Badrusalam]]
* Ahmad Zainuddin Al-Banjary
* Ali Musri Semjan Putra
* Ali Nur
* Anas Burhanudin
* Arman Amri
* [[Erwandi Tarmizi]]
* Fachrudin Nu'man
* Iqbal Gunawan
* Kholid Syamhudi
* Mahfudz Umri
* Mas'ud Mahmud
* Mubarak Bamualim
* Muhammad Nur Ihsan
* [[Musyaffa Ad-Dariniy]]
* [[Syafiq Riza Basalamah]]
* [[Yazid bin Abdul Qadir Jawas]] <small>(meninggal pada 11 Juli 2024)</small>
* Zainal Abidin Syamsudin
== Referensi ==
|