Partai Rakyat Demokratik: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Syadhamskii (bicara | kontrib)
~Edit
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
Baris 59:
 
== Peran PRD dalam reformasi ==
Pada akhir 1997 dan awal 1998, peran PRD dalam gelombang [[Reformasi IndinesiaIndonesia]] dan dalam menumbangkan rezim [[Soeharto]] juga signifikan. Meski terpaksa berjuang secara bawah tanah, anggotanya membentuk atau menggabungkan diri dalam berbagai komite rakyat dan mahasiswa.<ref>Miftahuddin, "Radikalisasi Pemuda, PRD Melawan Tirani", Desantara (2004), ISBN 979-3596-05-8</ref> Di tengah krisis ekonomi, gelombang tuntutan demokrasi serta terjadinya Peristiwa [[Kerusuhan Mei 1998|Mei 1998]], Presiden Suharto kemudian mundur dan menyerahkan tampuk pemerintahan kepada wakilnya [[B.J. Habibie]]. Pada pemilihan umum (pemilu) pertama masa Reformasi, PRD yang sebelumnya dinyatakan terlarang oleh Orde Baru, diakui dan turut serta menjadi peserta [[Pemilu 1999]].<ref name="wajah16" /><ref>{{cite web |url=http://www.kpu.go.id/index.php?option=com_content&task=view&id=42 |title=Pemilu 1999, ''website Komisi Pemilihan Umum (KPU)'' |access-date=2014-03-16 |archive-date=2014-03-16 |archive-url=https://web.archive.org/web/20140316080902/http://www.kpu.go.id/index.php?option=com_content&task=view&id=42 |dead-url=yes }}</ref> PRD menjadi organisasi peserta pemilu dengan pimpinan yang masih di penjara.<ref>"Demi Demokrasi, PRD Menolak Takluk", ''KPP-PRD'' (1999)</ref>
 
Meski ditinggal sebagian besar tokoh pendiri dan pimpinan awal,<ref>[http://www.merdeka.com/politik/diaspora-partai-rakyat-demokratik-setelah-16-tahun.html Diaspora PRD setelah 16 Tahun, Merdeka.com]</ref> hingga sekarang, PRD masih aktif dalam menggalang aksi protes dan demonstrasi mengkritik berbagai kebijakan yang dianggap [[neoliberal]]. PRD juga gencar mengkampanyekan kedaulatan nasional dan Gerakan Nasional Pasal 33 (GNP33)<ref>[http://www.indowarta.co/detail-4748-deklarator-gerakan-nasional-pasal-33--pemerintah-beserta-aparatusnya-pelanggar-uu-no-05-tahun-1960.html GNP33: Pemerintah Melanggar UU No. 5/1960, Indowarta.com]{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref> [[UUD 1945]]. Saat ini, PRD dipimpin Agus 'Jabo' Priyono, anggota pendiri dan salah satu pemimpin utama PRD pasca tertangkapnya Budiman Sudjatmiko,cs pada tahun 1996.