Paolo Maldini: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Fix.bkl (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Fix.bkl (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: halaman dengan galat kutipan Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(1 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan)
Baris 32:
{{Medal|Competition|[[Kejuaraan U-21 Eropa UEFA]]}}
{{Medal|RU|[[Kejuaraan U-21 Eropa UEFA|1986]]|}}}}
'''Paolo Cesare Maldini''' ({{lahirmati|[[Milan]], [[Italia]]|26|6|1968}}) adalah mantan pemain [[sepak bola]] profesional asal [[Italia]] yang bermain terutama sebagai [[bek kiri]] dan [[bek tengah]] untuk [[AC Milan]] dan [[Tim nasional sepak bola Italia|tim nasional Italia]]. Ia menghabiskan seluruh kariernya di [[Serie A]] selama 25 tahun bersama [[AC Milan]] sebelum pensiun pada umur 41 pada tahun 2009. Dia secara luas dianggap sebagai salah satu bek terhebat sepanjang masa. Sebagai kapten Milan dan Italia selama bertahun-tahun ia dijuluki "''Il Capitano''". Maldini memegang [[Rekor sepak bola di Italia#Penampilan|rekor penampilan terbanyak di Serie A]], dengan 647 penampilan (sampai tahun 2020, ketika ia diambil alih oleh [[Gianluigi Buffon]]) dan memegang rekor penampilan terbanyak bersamadi final [[Liga Champions UEFA]] (8) bersama [[Francisco "Paco" Gento López|Paco Gento]].
 
Maldini menghabiskan seluruh 25 musim karir bermainnya di [[Serie A]] bersama AC Milan, sebelum pensiun pada usia 41 tahun pada tahun 2009. Ia memenangi 25 piala bersama AC Milan yaitu: [[Liga Champions UEFA]] sebanyak 5 kali, [[Serie A]] sebanyak 7 kali, [[Piala Italia]] 1 kali, [[Piala Super Italia]] 5 kali, [[Piala Super UEFA]] 4 kali, [[Piala Interkontinental]] 2 kali dan 1 [[Piala Dunia Antarklub FIFA]].
Baris 38:
Maldini melakukan debut untuk Italia pada tahun 1988, bermain selama 14 tahun sebelum pensiun pada tahun 2002 dengan 7 gol dan 126 caps, sebuah rekor penampilan pada saat itu, yang kemudian dilampaui oleh [[Fabio Cannavaro]] dan Gianluigi Buffon. Maldini menjadi kapten Italia selama delapan tahun dan memegang rekor penampilan sebagai kapten Italia (75), hingga kembali disusul oleh Cannavaro dan Buffon. Bersama Italia, Maldini mengambil bagian dalam empat [[Piala Dunia FIFA]] dan tiga [[Kejuaraan Eropa UEFA]]. Meskipun ia tidak memenangkan turnamen bersama Italia, ia mencapai final [[Piala Dunia FIFA 1994|Piala Dunia 1994]] dan [[UEFA Euro 2000|Euro 2000]], dan semifinal [[Piala Dunia FIFA 1990|Piala Dunia 1990]] dan [[Kejuaraan Eropa UEFA 1988|Euro 1988]]. Dia terpilih menjadi tim all-star untuk setiap turnamen ini, selain [[UEFA Euro 1996|Euro 1996]].
 
Maldini berada di urutan kedua setelah [[George Weah]] untuk Pemain Terbaik Dunia FIFA Tahun 1995. Dia juga menempati posisi ketiga di [[Ballon d'Or]] pada tahun 1994 dan 2003. Pada tahun 2002, ia terpilih sebagai bek di [[FIFA World Cup Dream Team]], dan pada tahun 2004 [[Pelé]] memasukkannya ke dalam daftar pemain terhebat [[FIFA 100]] yang masih hidup di dunia. Dia menduduki peringkat ke-21 dalam daftar 100 pemain terhebat abad ke-20 versi majalah ''[[World Soccer]]''. Ia juga terpilih masuk dalam [[Ballon d'Or Dream Team]] pada tahun 2020. Maldini memegang rekor penampilan terbanyak di kompetisi klub UEFA, dengan 174, hingga ia disusul oleh [[Iker Casillas]] pada tahun 2017. Dia adalah pemegang rekor penampilan untuk Milan dengan 902 penampilan di semua kompetisi, dan merupakan salah satu dari sedikit pemain yang membuat lebih dari 1.000 penampilan dalam kariernya. Pada bulan Desember 2012, ia dilantik menjadi anggota [[''Italian Football Hall of Fame]]''.
 
== Kehidupan pribadi ==