Yurdi Yasmi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rahmatdenas (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
Rahmatdenas (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
(1 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan) | |||
Baris 4:
Sebelum ditunjuk sebagai Direktur FAO, ia adalah Koordinator Khusus FAO untuk Divisi Produksi dan Perlindungan Tanaman (NSP), Wakil Perwakilan Regional FAO untuk Afrika merangkap Perwakilan FAO untuk Ghana, serta Koordinator FAO untuk Pertanian Berkelanjutan dan Pejabat Kebijakan Hutan untuk Asia dan Pasifik.
Selain di FAO, ia pernah bekerja di [[International Rice Research Institute]] (IRRI)
== Kehidupan awal dan pendidikan ==
Yurdi lahir di Jorong Tanjung Jati, [[VII Koto Talago, Guguak, Lima Puluh Kota|Nagari VII Koto Talago]], [[Kabupaten Lima Puluh Kota]] pada 11 Juli 1974 dari pasangan Yasmi dan Yuminas. Kedua orang tuanya berprofesi sebagai guru. Yurdi merupakan anak kedua dari empat bersaudara. Kakak dan adiknya, Yulia Yasmi dan Yennita Martha Linda berprofesi dokter, sedangkan adik bungsunya, Yaumil Wahyudi bekerja di
Yurdi menjalani masa kanak-kanak hingga remaja di kampung kelahirannya. Tamat SD di Tanjung Jati, ia menyambung ke SMP Negeri Limbanang (1989-1991). Pada 1989, ia meraih gelar Pelajar Teladan tingkat SMP se-Sumatera Barat dan diundang ke Istana Negara bertemu Presiden [[Soeharto]]. Selanjutnya, ia bersekolah di SMA Negeri 1 Suliki (1991-1993). Ketika bersekolah di sana, ia mengikuti program pertukaran pelajar America Field Service (AFS) dan tinggal di [[Sydney]], [[Australia]] selama setahun.<ref name=":0" />
|